Anda di halaman 1dari 4

TUHAN MENUNGGU APA

JIKA BELUM MENGGENAPI


FIRMANNYA?
CG PRO 104
KEJADIAN 2 : 4-15

• KEJADIAN 2:4-5 (TB) DEMIKIANLAH RIWAYAT LANGIT DAN BUMI PADA WAKTU
DICIPTAKAN. KETIKA TUHAN ALLAH MENJADIKAN BUMI DAN LANGIT, — BELUM
ADA SEMAK APA PUN DI BUMI, BELUM TIMBUL TUMBUH-TUMBUHAN APA PUN DI
PADANG, SEBAB TUHAN ALLAH BELUM MENURUNKAN HUJAN KE BUMI, DAN
BELUM ADA ORANG UNTUK MENGUSAHAKAN TANAH ITU;
APA YANG TUHAN TUNGGU?

• 1. TUHAN SEDANG TUNGGU PROSES PEMBENTUKAN KITA.


• 2. TUHAN TUNGGU KOMITMEN KITA
• AYAT 10-12 : KETIKA MANUSIA KOMITMEN, TUHAN TAMBAHKAN HIKMAT, UNTUK MELIHAT
EMAS YANG TIDAK ADA BEDANYA DALAM TANAH SEBAGAI LOGAM MULIA DAN MUNCUL
KEMAMPUAN MENGOLAHNYA. TAAT DULU BARU TUHAN AKAN MEMBUAT ANDA BISA.
TAKUT AKAN ALLAH ITU PERMULAAN HIKMAT, HIKMAT AKAN MENYUSUL.
• 3. TUHAN TUNGGU USAHA KITA
AYAT 15 :
APAKAH ADA ANGGOTA CG YANG
SEDANG DALAM PERGUMULAN
PENGGENAPAN JANJI TUHAN?
CG PRO 104

Anda mungkin juga menyukai