Anda di halaman 1dari 16

Nur Atisyah

n ta n s i Septiani, S.Pd

u s A ku
Sik l J as a
s aha an
P er u
Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa

1 2 3

Tahap Pencatatan Tahap Pengikhtisaran Tahap Laporan Keuangan


• Analisis bukti transaksi • Pembuatan neraca saldo, • Pembuatan neraca,
keuangan, • Jurnal Penyesuaian, • Laporan laba/rugi,
• Membuat jurnal umum, • Kertas Kerja. • Laoran perubahan ekuitas,
• Pemindahan bukuan • Laporan arus kas.
(posting) ke buku besar.
LAPORAN
LABA RUGI 01
“Laporan laba/rugi adalah laporan yang
menunjukkan pendapatan dan beban dari suatu
perusahaan dalam satu periode akuntansi. Laporan
laba/rugi perusahaan disajikan sedemikian rupa yang
menonjolkan berbagai unsur kinerja keuangan yang
diperlukan bagi penyajian secara wajar.”

Laba Rugi
— Laporan
Neraca Saldo Jurnal Penyesuaian Neraca Saldo disesuaikan
Akun/Keterangan
Debit Kredit Debit Kredit Debit Kredit

111 kas 7.850.000 7.850.000


112 Piutang Usaha 2.000.000 2.000.000
113 Perlengkapan 2.000.000 1.750.000 250.000
121 Peralatan 13.000.000 13.000.000
122 Akum. Peny. Peralatan 2.000.000 270.833 2.270.833
123 Gedung 10.000.000 10.000.000
211 Utang Usaha 4.500.000 4.500.000
311 Modal usaha 17.500.000 17.500.000
312 Prive 1.000.000 1.000.000
411 Pendapatan Jasa 13.500.000 13.500.000
511 Beban Gaji 300.000 100.000 400.000
512 Beban Sewa Gedung 750.000 750.000
513 Beban Listrik, Telpon, Air 600.000 600.000

Beban Perlengkapan 1.750.000 1.750.000


Beban Penyusutan Peralatan 270.833 270.833
Beban Penyusutan Gedung 166.666 166.666
Akum. Peny. Gedung 166.666 166.666
Utang Gaji 100.000 100.000
2.287.499 2.287.499 38.037.499 38.037.499
Neraca Saldo disesuaikan Laba Rugi Neraca
Akun/Keterangan
Debit Kredit Debit Kredit Debit Kredit

111 kas 7.850.000 7.850.000


112 Piutang Usaha 2.000.000 2.000.000
113 Perlengkapan 250.000 250.000
121 Peralatan 13.000.000 13.000.000
122 Akum. Peny. Peralatan 2.270.833 2.270.833
123 Gedung 10.000.000 10.000.000
211 Utang Usaha 4.500.000 4.500.000
311 Modal usaha 17.500.000 17.500.000
312 Prive 1.000.000 1.000.000
411 Pendapatan Jasa 13.500.000 13.500.000
511 Beban Gaji 200.000 200.000
512 Beban Sewa Gedung 750.000 750.000
513 Beban Listrik, Telpon, Air 600.000 600.000

Beban Perlengkapan 1.750.000 1.750.000


Beban Penyusutan Peralatan 270.833 270.833
Beban Penyusutan Gedung 166.666 166.666
Akum. Peny. Gedung 166.666 166.666
Utang Gaji 100.000 100.000
38.037.499 38.037.499 3.737.499 13.500.000 34.100.000 24.537.499
9.762.501 9.562.501
13.500.000 13.500.000 34.100.000 34.100.000
Nama Perusahaan
Laporan Laba/Rugi
Periode yang Berakhir
_______________________________________________________________
Pendapatan
Pendapatan jasa Rpxxx
Pendapatan sewa Rpxxx
–––––– +
Jumlah pendapatan Rpxxx
Beban usaha
Contoh Beban gaji Rpxxx
bentuk Beban listrik dan telepon Rpxxx
Single Step Beban administrasi dan umum Rpxxx
Beban lain-lain Rpxxx
Beban perlengkapan Rpxxx
Beban peny. peralatan Rpxxx
Beban peny. kendaraan Rpxxx
Beban sewa  Rpxxx
Beban iklan    Rpxxx
–––––– +
Jumlah beban Rpxxx
–––––– –
Laba atau Rugi Bersih Rpxxx
Nama Perusahaan
Laporan Laba/Rugi
Periode yang Berakhir
_______________________________________________________________
Pendapatan jasa Rpxxx

Beban usaha:
Beban gaji Rpxxx
Beban listrik dan telepon Rpxxx
Beban administrasi dan umum Rpxxx
Beban lain-lain Rpxxx
Beban perlengkapan Rpxxx
Beban peny. peralatan Rpxxx
Beban peny. kendaraan Rpxxx
Beban sewa  Rpxxx
Contoh bentuk Beban iklan    Rpxxx
Multiple Step –––––– +
Jumlah beban Rpxxx
–––––– –
Laba usaha Rpxxx

Pendapatan dan beban di luar usaha


Pendapatan bunga Rpxxx
Pendapatan sewa Rpxxx
–––––– +
Rpxxx
–––––– –
Beban bunga Rpxxx
Rpxxx
–––––– +
Laba atau rugi bersih Rpxxx
Laporan Perubahan
Modal
02
“Laporan perubahan modal adalah laporan
yang menunjukkan sebab-sebab adanya
perubahan modal, dari modal awal sampai
dengan modal akhir periode.”
a n Pe rubahan
r
— Lapo Modal
Nama Perusahaan
Laporan Perubahan Ekuitas (Modal)
Periode yang Berakhir
__________________________________________________________

Modal awal Rpxxx


Laba bersih Rp xxx
––––––––– –
Rpxxx
Prive Rp xxx
––––––––– –
Modal akhir Rp xxx
NERACA
03
“Neraca adalah laporan yang menunjukkan
keadaan keuangan atau posisi keuangan suatu
perusahaan pada akhir periode. Posisi
keuangan yang dimaksud terdiri atas jumlah
aktiva, kewajiban, dan modal.”

ca
— Nera
Contoh
bentuk stafel
Contoh bentuk
skontro
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai