Anda di halaman 1dari 57

• FISIKA • KURIKULUM 2013•

Bab 5
Listrik
Bolak-Balik
Kelas 12
Semester 1

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Contoh Soal Referensi


Kompetensi Dasar
3.5 Menganalisis rangkaian arus bolak-balik (AC) serta penerapannya

4.5 Mempresentasi-kan prinsip kerja penerapan rangkaian arus bolak-


balik (AC) dalam kehidupan sehari-hari

Peta Konsep Apersepsi Materi Contoh Soal Referensi


Peta Konsep

Listrik Bolak-Balik

Besaran Listrik Rangkaian Listrik Daya Listrik Bolak-


Bolak-Balik Bolak-Balik Balik

Aplikasi
Rangkaian Listrik
Bolak-Balik

KD Apersepsi Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

(energi) listrik merupakan salah satu kebutuhan vital


dalam kehidupan manusia.

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

Saat ini, seluruh aspek kehidupan kita bergantung pada


(energi) listrik.

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

2X

Kebutuhan Listrik
KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi
Apersepsi

Bagaimana jika tiba-tiba


listrik tidak ada?
Apa yang akan terjadi pada kehidupan kita?

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Apersepsi

Bagaimana (energi) listrik tidak mengalir dalam


peralatan kita?

Bagaimana (energi) listrik mengalir


dalam segala peralatan yang kita
gunakan?

KD Peta Konsep Materi Contoh Soal Referensi


Materi

Besaran
Listrik
Rangkaian 3 Daya Listrik
Bolak-Balik
Listrik Bolak-Balik
Bolak-Balik
2

Aplikasi

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Besaran
dalam
Listrik BOLAK-Balik

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Tegangan & Arus
• Tegangan & arus bolak-balik merupakan tegangan yang nilainya berubah terhadap
waktu

• Persamaan grafik tegangan dan arus


dalam rangkaian arus bolak-balik:
V  Vmaks sin(t   )  Vmaks sin(t  90  )

I  I maks sin(t   )  I maks sin(t  90  )

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Tegangan & Arus

Osiloskop Vpp = 2 x Vmaks

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Tegangan & Arus Nilai
tegangan efektif
• Tegangan & Arus Efektif (tegangan terukur)
• Dianggap setara dengan tegangan & arus searah
yang menghasilkan sejumlah kalor yang sama
ketika melewati suatu penghantar dalam waktu
yang sama
Vmaks
Vef   0,707Vmaks
2

I maks
I ef   0,707 I maks
2

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Tegangan & Arus
• Tegangan & Arus Rata-rata
• Dianggap setara dengan tegangan & arus serah untuk memindahkan sejumlah
muatan yang sama dalam waktu tertentu

2Vmaks 2 I maks
Vr   0,637Vmaks Ir   0,637 I maks
 

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Impedansi
• Ukuran hambatan listrik pada sumber arus bolak-balik yang dihasilkan oleh
resistor (R), induktor (L), dan kapasitor (C)

Z  R2  ( X L  XC )2
Resistansi Reaktansi kapasitif Dengan:
Reaktansi induktif Z = Impedansi (Ω)
R = Resistansi (Ω)
XL=Reaktansi induktif (Ω)
XC=Reaktansi kapasitif (Ω)

Rangkaian RLC

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


RANGKAIAN
Listrik BOLAK-Balik

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Resistif
• Rangkaian yang hanya mengandung resistor saja
• Persamaan grafik tegangan dan arus dalam
rangkaian:
V R  Vmaks sin t
VR V
IR   maks sin t  I maks sin t
R R
• Untuk mencari nilai tegangan dan arus di R:
Vmaks  I maks R

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Resistif

Tegangan dan arus mencapai


puncak maksimal secara bersamaan,
Tegangan dan arus akan
sehingga disebut sefase
berimpit karena sefase
Grafik tegangan-arus terhadap waktu Diagram fasor

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Resistif
• yang termasuk dalam beban resistif adalah:

dan semua alat listrik


yang bekerja menggunakan
elemen panas

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Induktif
• Rangkaian yang hanya mengandung induktor saja
• Persamaan grafik tegangan dan arus dalam
rangkaian:
1
V L  Vmaks sin t I L  I maks sin(t   )
2

• Untuk mencari nilai hambatan di L:


Vmaks
XL   L  2fL
I maks

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Induktif

Arus selalu tertinggal 90° Tegangan dan arus akan


dibandingkan tegangan membentuk sudut 90°

Grafik tegangan-arus terhadap waktu Diagram fasor

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Induktif
• yang termasuk dalam beban induktif adalah:

dan semua alat listrik yang


bekerja berdasarkan induksi

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Kapasitif
• Rangkaian yang hanya mengandung kapasitor saja
• Persamaan grafik tegangan dan arus dalam
rangkaian:
1
VC  Vmaks sin t I C  I maks sin(t   )
2

• Untuk mencari nilai hambatan di L:

Vmaks 1 1
XC   
I maks C 2fC

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Kapasitif

Arus selalu tertinggal 90° Tegangan dan arus akan


dibandingkan tegangan membentuk sudut 90°

Grafik tegangan-arus terhadap waktu Diagram fasor

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian Kapasitif
• yang termasuk dalam beban kapasitif adalah:

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L
• Rangkaian yang terdiri dari resistor dan induktor saja

XL
Z

Grafik tegangan-arus Diagram fasor


terhadap waktu

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L
• Rangkaian yang terdiri dari resistor dan induktor saja

V R  IR

V L  IX L
2
Vmaks  V R  V L
2
Vmaks  I maks Z

2
Z  R2  X L
R
fC 
2L

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L
• Manfaat rangkaain RL

Proses Peyaringan Sinyal

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-C
• Rangkaian yang terdiri dari resistor dan kapasitor saja

Z
XC

Grafik tegangan-arus Diagram fasor


terhadap waktu

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-C
• Rangkaian yang terdiri dari resistor dan kapasitor saja

V R  IR

VC  IX C

Vmaks  VR  VC
2 2
Vmaks  I maks Z

2
Z  R2  X C

1
fC 
2RC

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-C
• Manfaat rangkaian RC

Proses Peyaringan Sinyal

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian L-C
• Rangkaian yang terdiri dari induktor dan kapasitor saja

XL

XC

Grafik tegangan-arus Diagram fasor


terhadap waktu

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian L-C
• Rangkaian yang terdiri dari induktor dan kapasitor saja

V L  IX L

VC  IX C

V  VL  VC

Z  XL  XC
menyetel pemancar dan
1 penerima radio, misalnya,
f  ketika kita menyetel radio ke
2 LC stasiun tertentu

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian L-C
• Rangkaian yang terdiri dari induktor dan kapasitor saja

Grafik
tegangan-
arus
terhadap
waktu Diagram fasor

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
• rangkaian yang terdapat resistor, induktor, dan kapasitor

V R  I R R  I maks R sin t Persamaan diagram


tegangan dan arus


V L  I L X L  I maks X L sin(t  )
2


Vc  I C X C  I maks X C sin(t  )
2

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
• rangkaian yang terdapat resistor, induktor, dan kapasitor

Z
XL-XC

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
Kemungkinan sifat rangkaian RLC:
• Jika XL > XC, sifat rangkaian induktif

• Jika XC > XL, sifat rangkaian kapasitif

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
Kemungkinan sifat rangkaian RLC:
• Jika XL = XC, sifat rangkaian resistif, terjadi resonansi dimana impedansi bernilai sama
dengan resistansi (Z=R)

1 1
f 
2 LC

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
Kemungkinan sifat rangkaian RLC:
• Jika XL = XC, sifat rangkaian resistif, terjadi resonansi dimana impedansi bernilai sama
dengan resistansi (Z=R)

V R = VT

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
Kemungkinan sifat rangkaian RLC:
• Jika XL = XC, sifat rangkaian resistif, terjadi resonansi dimana impedansi bernilai sama
dengan resistansi (Z=R)

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Rangkaian R-L-C Seri
• Pemanfaatan rangkaian RLC Seri

Tuning pada radio dan TV

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


DAYA PADA Listrik
BOLAK-Balik

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Rangkaian Listrik Bolak-Balik
• Daya Sesaat Rangkaian Bolak Balik
Daya yang dirumuskan sama dengan daya pada rangkaian listrik searah
P  Vef I ef

• Daya Rangkaian Bolak Balik


P Vef I efcos

Dengan:
R
cos θ = faktor daya ( )
Z

KD Peta Konsep Apersepsi Contoh Soal Referensi


Contoh Soal

1 2 3 4 5

6 7 8 9 10

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


1

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


2

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


3

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


4

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


5

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


6

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


7

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


8

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


9

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


10

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Referensi


Referensi
• Chasanah, Risdiyani, Adip Ma’ruf Sururi, dan Fery Widiyanto. 2019.
Fisika untuk SMA/MA Kelas XII. Klaten: PT. Intan Pariwara

• https://www.electronics-tutorials.ws/

• https://www.electrical4u.com/

• http://hobbytekniklistrik.blogspot.com/2019/05/mengenal-beban-
beban-listrik-resistif.html

KD Peta Konsep Apersepsi Materi Contoh Soal

Anda mungkin juga menyukai