Anda di halaman 1dari 40

E LA M AT D ATA N G

PESERTA PENYULUHAN &


BIMBINGAN JABATAN
Penyuluhan & Bimbingan
Jabatan
Bagi Siswa Sekolah Menengah

Oleh
MASSUBIYANTO ( MASBI )
WIDYAISWARA LUAR BIASA
Pusdiklat Pegawai
Kemnaker - RI
TEKNIK MENYULUH
• 1. Memberi salam pada peserta > Selamat pagi, apa kabar, asalam
mualaikum, Hallo Apa kabar ? dll
• 2. Mengenalkan diri, menyebut nama, asal instansi dan tujuan
memberikan penyuluhan jabatan
• 3. Memberikan semangat dengan memberikan yel-yel, atau lagu-lagu
yang mereka punya ( apabila ada) > “SMK 8, bisa!, bersemangat dan
senyum sambil mengepal tangan” . No 1 s/d 3 teknik untuk menarik
perhatian dan penguasaan kelas.Penyuluh harus menguasai kelas saat
pertama berhadapan dengan audience
• 4. bertanya dahulu pada para siswa tentang ketenagakerjaan, atau tebak
terka > siapa kalau sudah lulus mau kerja, sekolah, atau menikah ?. Siapa
yang mau bekerja ke luar negri ?, berani pergi ke luar negri?, ga takut
kehilangan pacar ?. Siapa yang mau berusaha atau berwira usaha ? .
KECENDERUNGAN DUNIA KERJA
SAAT INI ( SUBYEKTIF )
• YANG DITERIMA BEKERJA ADALAH :
1. Padai/[pintar
2. Trampil
3. Adanya uang
4. Mempunyai hubungan /koneksi/KKN ( hubungan teman,
Famili, organisasi, keagamaan, keturunan/marga/klan)
5. Benar dalam mengirim lamaran
6. Nasib > 50:50

05/10/2023 ochid_creation 4
• 8. Untuk menyemangati peserta penyuluhan kadang kala diberikan
materi ice breaking
• 9. Biasanya sekolah terdiri dari 3 kelompok sekolah yang mempunyai ciri
tersendiri :
a. SMEA. Pada kelompok siswa ini biasanya tenang, tidak ribut, dan
semangat untuk mendengar dan relatif tidak ada gangguan
b. SMA. Pada kelompok siwa ini kadang kala ada gangguan seperti,
acuh, ngantuk,nyeletuk tetapi semangat untuk bertanya dan mendengar
c. STM. Pada kelompok siswa ini cenderung lebih banyak gangguan,
terutama pada STM bukan unggulan, hal ini bisa terjadi bila di
kelas/ruangan besar penyuluhan tidak didampingi Guru. Untuk ini
wibawa, penguasaan kelas dan materi, serta suara keras perlu lebih
diutamakan.
Pokok Pembahasan
1. Penyebab terjadinya pengangguran
2. Solusi mencari informasi pekerjaan
3. Pelayanan ketenagakerjaan
4. Contoh Jabatan-jabatan yang banyak diminta
5. Strategi dalam membuat surat lamaran pekerjaan
6. Menyiapkan diri untuk menghadapi wawancara
7. Tips meraih kesuksesan
?

Penyebab terjadinya pengangguran


Mengapa Menganggur ?
1. Tdk seimbangnya persediaan TK dgn lowongan kerja
2. Tdk sesuainya syarat jabatan antar Pencaker dgn pemberi kerja +
Kurangnya keterampilan Pencaker > Diluar mapun di dalam negri
3. Upah yang tidak sesuai
4. Kurangnya Informasi Lowongan > Diluar maupun didalam negri
5. Lokasi kerja yang jauh ( budaya + mental seseorang ) > didalam
maupun diluar negri
6. Budaya pilih memilih jenis pekerjaan yg tdk disesuaikan dgn
kondisi + kemampuannya ( gengsi )
7. Putus asa / pasrah / masa bodoh > Jangan di tiru

8
Solusi mencari informasi pekerjaan
KEMANA MENCARI LOWONGAN KERJA ?
1. Orang tua,saudara, kenalan > waspada bila meminta uang, teman
(bukan pengangguran) mendapatkan energi positif, dan alumni.
2. Sekolah,tempat kursus ( Bursa kerja khusus)
3. Majalah, srt kabar, : iklan lowongan kerja, berita pembukaan
perusahaan baru
4. Buku telepon
5. Perusahaan Penempatan Tenaga Kerja Indonesia Swasta
( PPTKIS ) > tempat pendaftaran bila ingin bekerja di luar negri
6. Internet
7. Tempat Umum, Kantor Pos , mall, Tempat Usaha
8. Pameran Bursa Kerja/Job Fair

10
9. Dinas Tenaga Kerja dan Trasmigrasi setempat
10. Lembaga penempatan Tenaga Kerja Swasta (LPTKS)
> Lembaga swasta yang bertugas menempatkan TK
untuk bekerja di luar propinsi
11. Internet :
1.www.jobsdb,co.id
2.www.karir.com
3.http://bursa.chip.co.id
4.Info kerja.web.id (Depnakertrans)
5.www.outsourcing.co.id
6.www.hannindo.com ( Batam )
7.www. Lowongan PNS.Net
8. www. Balirecruitment.com ( LN)
11
Pelayanan
Ketenagakerjaan
ALUR PENDAFTARAN PENCAKER &
PENERBITAN KARTU AK/I
(MANUAL)

PENCAKER DINAS PERIKSA ISI DATA


BERKAS PRIBADI

AK/I

GRATIS MENGGALI MINAT & BAKAT


5/10/23 ochid-2012 13
BERKAS YANG HARUS DILENGKAPI
OLEH PENCARI KERJA (PENCAKER)

5/10/23
1. Pas Photo berwarna terbaru ukuran 3x4 cm
sebanyak 2 lembar;
2. Foto Copy KTP yang masih berlaku;
3. Foto Copy ijazah pendidikan terakhir;
4. Foto Copy surat pengalaman bekerja bagi yang
memiliki;

ochid-2012
5. Foto Copy sertifikat keterampilan bagi yang
memiliki.
Permenakertrans No. 07 tahun 2008 tentang Penempatan Tenaga Kerja
Pasal 25 ayat (2) 14
BUKAN SYARAT UNTUK MENCARI KERJA
TETAPI TANDA BUKTI PENDAFTARAN

5/10/23
BERLAKU SECARA NASIONAL

BERLAKU SELAMA 2 TAHUN,


DENGAN KETENTUAN MELA-
POR SETIAP 6 BULAN SEKALI

KARTU PENCAKER PELAKSANA PELAYANAN

ochid-2012
TERDAFTAR (AK/I) ADALAH KAB/KOTA SESUAI
DENGAN TEMPAT TINGGAL
PENCAKER, DALAM HAL
TERTENTU PENCAKER DAPAT
MENDAFTARKAN DIRI KE
KAB/KOTA LAIN
15
PENEMPATAN PENCAKER

a. Dalam Negeri
b. Luar Negeri
Dalam Hubungan
Kerja

Penempatan Tenaga
Kerja
USAHA
MANDIRI-
WIRAUSAHA

Diluar Hubungan
Kerja
Bekerja di Luar Negeri

Siapa takut ????


1. “G” to “G” (Goverment
to Goverment) melalui
program magang kerja.
2. Perseorangan atau TKI
Penempatan mandiri.
Tenaga Kerja 3. Perusahaan ke
Indonesia Perusahaan.
dapat 4. Melalui Perusahaan
Penempatan Tenaga
dilakukan Kerja Indonesia
dengan : Swasta (PPTKIS).
BEKERJA dan MAGANG ( G to G )
di JEPANG
1. Tenaga Perawat ( Bekerja ) :
a. Perawat ( S1 Perawat)> Rp 18 juta/bln
b.Perawat Orang Tua ( D III Perawat )> Rp 15 juta/bln
Persayaratan : Bahasa Inggris dan Jepang
2. Tenaga Magang :
Sektor Pariwisata dan sektor Konstruksi > Operator Mesin Bubut,
Operator Alat Berat, Supir Dump Truck. Gajih Minimal Rp - 9.000.000 /
bulan
Syarat :
a. SLTA, mempunyai sertifikat keterampilan bagi non STM
b. Laki/perempuan
# Awas Penipuan !
Hubungi Dinas Tenaga Kerja dan transmigrasi Kabupaten/kota setempat
BEKERJA di KOREA SELATAN
PROGRAM G TO G
• Persayaratan :
1. Umur : 18 – 37 tahun – L/P
2. Lulus test bahasa korea
3. Sehat/medical cek up
4. Gaji sekitar Rp 11 Juta
5. Kontrak kerja 3 tahun
6. Awas Penipuan : Penempatan TKI ke Korea program G To G
hanya oleh BNP2TKI
7. a. BP3TKI > ada di propinsi
b. BNP2TKI ( www. Bnp2tki.go.id ) di Jakarta, atau
c. Dinas Tenaga Kerja Kabupaten/kota setempat
Bekerja Mandiri
Tenaga Kerja di Kapal Pesiar
(Amerika dan Eropa)
dengan gaji 650 s.d 1.000 USD

• Beberapa Jenis Jabatan di kapal Pesiar :


1. Juru Masak (Cook)
2. Asisten Juru Masak (2nd Cook)
3.Bartender
4. Diningroom Steward
5. Room Service
# Syarat :
a. Diklat perhotelan / Kapal pesiar
b. Pernah bekerja di hotel bintang 3 selama 6 bulan
Penempatan dari Perusahaan
ke Perusahaan
• Selain progaram G to G juga tersedia
Program Perusahaan to Perusahaan. Gaji
bisa sd 15 juta / bulan.
• Untuk keamanan dan menghindari
penipuan agar mengecek keberadaan
perusahaan penempatan Jepang ke Dinas
Tenaga Kerja dan Transmigrasi setempat.
BEKERJA DI TAIWAN
• Sektor : Perikanan, konstruksi, perkebunan pinang,
kesehatan, pipa besi dll.
• Persyaratan : Umur 18- 35 tahun
• SLTP – SLTA
• Gaji : 5,5 jt sd 8 jt/bln belum termasuk lembur
• Penempatan melalui PPTKIS/PJTKI resmi
• Untuk keamanan dan menghindari penipuan
(perdagangan manusia) agar mengecek
keberadaan PPTKIS ke Dinas Tenaga Kerja setempat
Penempatan melalui
Perusahaan Penempatan
TKI Swasta
MALAYSIA
GAJI
NO. JABATAN SYARAT
PERBULAN

1. Hemodialis D-III Jurusan Kesehatan RM 2.400


2. Production Operator SMP / SMA RM 550
3. Caddy SMP / SMA RM 540
4. SPA Attendant SMA RM 900
5. Restaurant Staff SMA RM 560
6. Cleaning Service SMP / SMA RM 648

Semua jenis pekerjaan belum termasuk lembur, dan asrama.


Sektor yang banyak di minati adalah pabrik/kilang, toko, rumah makan,hotel, club
olah raga ( golf ).
Untuk Jabatan sektor formal informal minimal Rp 4 jt
Untuk jabatan sektor formal minimal pendapatan Rp 5.jt
SINGAPURA
Setiap pekerja di Singapura berhak
mendapatkan minimal gaji rata- rata sebesar
Rp 4.000.000,-/bln. Apabila bekerja pd hari
istirahat maka pekerja berhak menerima
tambahan gaji antara 10 – 15 SGD/ hari.
Peluang kerja di Singapura dibagi pada bidang
formal dan informal.
Untuk jabatan bidang formal minimal
pendapatan Rp 4.3 jt
SITUS MENCARI KERJA DI LUAR NEGERI
1. Kedutaan Besar RI di negara penempatan
2. Internet :
2.1. www. Bayt.com www.bayt.com
2.2. www. Job.q.com www.jobs.monsterindia.com
2.3. www.bnp2tki.go.id
2.4. www.jobs.asiaco.com
2.5. www.jobs.monsterindia.com
2.6. www.jobsdb.co.id
2.7. www.nurse.be
2.8. www.qatarairways.com
2.9. www.doh.gov.uk/international-recrutment
2.10.www.mediaiklan.com
2.11.Agen kapal pesiar resmi (untuk kapal pesiar) :
www.nattour.net
2.12.PJTKIresmionline.blogspot.com
SYARAT – SYARAT UMUM BEKERJA
DI LUAR NEGERI
1. Telah berusia minimal 18 th
2. KTP, Ijazah terakhir, akte /surat keterangan lahir
3. Surat keterangan status dan izin
4. Sertifikasi kompetensi kerja
5. Surat keterangan sehat
6. Paspor
7. Visa kerja
8. Perjanjian penempatan pekerja
9. Perjanjian kerja
10.Kartu peserta asuransi dan buku tabungan
DIMANA MENDAPATKAN INFORMASI
LOWONGAN KERJA DI LUAR NEGERI ?

1. Dinas Tenaga Kerja setempat


2. Badan Penempatan dan PerlindunganTenaga Kerja (BNP2TKI
).
3. Balai Penempatan dan PerlindunganTenaga kerja Indonesia
( BP3TKI ) setempat
4. Bursa Kerja
5. Media Cetak > cek pada Disnaker setempat
6. Perusahaan Penempatan Tenaga Indonesia Swasta ( PPTKIS)
7. Job Fair
8. Kantor Kedutaan Besar Masing-masing Negara
Strategi Dalam
Membuat Surat
Lamaran Pekerjaan
Informasi yang Harus Masuk Pada Saat Membuat
Lamaran Kerja

1. Personal detail
2. Pendidikan
3. Pelatihan/kursus yang pernah diikuti ( bila ada )
4. Pengalaman kerja (bila ada)
5. Pengalaman berorganisasi, nama, alamat, posisi, lamanya
(bila ada)
6. Pengetahuan / keterampilan ( bila ada)
7. Hobby (Bila ada)
8. Kemampuan berbahasa asing (bila ada)
33
tu k
U n
i r i ara
D n c
a n w a
p k a
y ia i W
e n a p
M a d
g h
e n
M
CARA MENGHADAPI WAWANCARA

a. Mencari informasi perusahaan yang akan di


masuki.
b. Mempelajari istilah profesi perusahaan tsb.
c. Penampilan :
- Pakaian rapi, cerah dan sopan.
- Sepatu bersih dan tertutup.
- Rambut bersih dan rapi.
- bersikap sopan pada semua orang pada lokasi
tsb.
- Bersikap yakin , tidak ragu.
- Tidak bertato dan beranting bagi pria.
35
• Jangan menyilangkan tangan di dada
• Jangan merokok
• Jangan membawa map, lebih baik
membawa tas

d. Jangan terlambat

36
Tips Meraih
Kesuksesan
SUKSES DI KEMUDIAN HARI

1. Kembangkan hobi
2. Pelajari / kuasai bahasa asing
3. Kuasai/ tekuni agama
4. Kuasai/ tekuni bela diri
5. Miliki ketrampilan lain
6. Pergaulan positif/masuk pada
organisasi
38
Sukses adalah sebuah kendaraan yang bergerak
Di atas sebuah roda yang bernama “KERJA KERAS”
Namun,
Tidak mungkin dapat berjalan tanpa bahan bakar
Yang disebut “PERCAYA DIRI”
TERIMAKASIH
ATAS PERHATIANNYA
SELAMAT BERJUANG

SUKSES SELALU

Anda mungkin juga menyukai