Anda di halaman 1dari 25

Acute Flaccid Paralysis

Krisna Adhi

1
Daftar Riwayat Hidup (per Desember 2022)
Nama : dr. Krisna Adhi Nugraha, Sp. A Organisasi dan Afiliasi :
Tempat, tanggal lahir : Brebes, 23 September IDI Cabang Brebes:
Alamat : Jl. Meranti Raya 32, Srondol Wetan, Anggota Tim P2KB IDI Kab. Brebes (2022-sekarang)
Banyumanik, Semarang
IDAI Cabang Jateng:
Status : Menikah, 3 orang anak
Pengurus Bidang Organisasi & Kerjasama IDAI Perwakilan
Riwayat Pendidikan : Prodi Dokter Spesialis 1 Ilmu Kesehatan Pekalongan (2022-sekarang)
Anak, Universitas Sriwijaya, Palembang (lulus 2018),
Perdalin Kotapraja :
Prodi Kedokteran Umum, FK Unissula,
Semarang (lulus 2008), Ketua Divisi Litbang & IT Perdalin Kotapraja (2020-

SMA Negeri 1 Kota Bogor (lulus 2002). sekarang)

Riwayat Pekerjaan : RS Mitra Keluarga Slawi (sekarang) Klinik Vaksinasi Ar Rohmah :

RSUD Ir Soekarno Ketanggungan, Brebes CoFounder dan Direktur Utama (2021-sekarang)


(sekarang) Buku-Buku : Boros itu Murah (2020)
RSUD Bumiayu, Brebes (2019-22) 23:59 (2021)
RSUD Besemah, Pagar Alam (2018-19)
Puskesmas Bandungsari, Brebes (2010-13)
Puskesmas Banjarharjo, Brebes (2009-10)

2
https://www.theguardian.com/society/2020/may/26/last-iron-
3
lung-paul-alexander-polio-coronavirus
https://www.theguardian.com/society/2020/may/26/last-iron-
4
lung-paul-alexander-polio-coronavirus
https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination 5
https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
6
Ringkasan Eksekutif
• Polio disebabkan oleh human enterovirus bernama poliovirus.
Ada tiga tipe virus polio liar yang diketahui,

• Tidak ada obat untuk polio. Penyakit ini hanya bisa dicegah.
Polio utamanya mengenai balita,

• Satu dari sekitar 200 infeksi akan sebabkan paralisis yang


ireversibel. Di antara anak yang menderita paralisis tadi, sekitar
5-10% akan meninggal karena kelumpuhan otot napas.

7
Sejarah Polio (1)
• Polio sudah ada sejak era pra sejarah. Sebuah
gambar dari era Mesir kuno bahkan
menggambarkan seorang anak yang berjalan
dengan tongkat.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
8
Sejarah Polio (2)
Meskipun sudah lama diketahui, deskripsi
penyakit ini baru digambarkan secara klinis
pertama kali pada 1789 oleh seorang dokter
dari Inggris bernama Michael Underwood.
Dan pertama kali ditulis dalam sebuah
laporan kasus di tahun 1840 oleh seorang
dokter Ortopedi dari Jerman bernama Jakob
Heine.
https://en.wikipedia.org/wiki/Jakob_Heine

https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC5502063/

9
Sejarah Polio (3)

• Pada akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20, wabah Polio menjadi hal
yang paling ditakuti di seluruh dunia,
• Di tahun 1952, wabah Polio menyebabkan kematian dari 3000 orang
di Amerika Serikat saja,
• Mereka yang selamat menderita kecacatan seumur hidup. Beberapa
perlu alat bantu untuk berjalan, sementara beberapa lainnya
memerlukan “paru-paru besi” untuk membantu bernapas.

10
Acute Flaccid Paralysis (1)
• Acute flaccid Paralysis (AFP) adalah sindrom klinis yang
memiliki karakteristik: Kelumpuhan akut, termasuk kesulitan
bernapas dan menelan, bersifat progresif dalam hitungan hari
atau pekan,

• Penyebab AFP tidak hanya Polio saja.

11
Acute Flaccid Paralysis (2)
• Kemungkinan penyebab AFP lainnya:
• Sindrom Guillian-Barré,
• Transverse myelitis,
• Traumatic neuritis,
• Infeksi virus lainnya, toksin, atau tumor.

12
Acute Flaccid Paralysis (3)

13
Acute Flaccid Paralysis (4)
Gambaran Klinis Poliomyelitis:
• Sebagian besar kasus tanpa gejala,
• Sekitar 25% akan mengalami tanda dan gejala menyerupai flu: nyeri
tenggorokan, demam, lemas, mual, nyeri kepala, nyeri perut yang
menetap 2-5 hari kemudian membaik dengan sendirinya,
• Sebagian kecil dari mereka yang terinfeksi ini akan mengalami tanda
dan gejala lebih berat seperti Meningitis (1-5%), dan Paralisis (1 dari
200 atau 2000 penderita).

https://www.cdc.gov/polio/what-is-polio/index.htm
14
Acute Flaccid Paralysis (5)
• Paralisis merupakan tanda dan gejala terberat dari Polio, karena dapat
menyebabkan kecacatan permanen dan kematian,
• Sekitar 2-10 dari 100 orang yang mengalami kelumpuhan akan
meninggal karena kelumpuhan otot pernapasan,
• Mereka yang selamat bisa mengalami Post Polio Syndrome
(kelumpuhan baru) sekitar 15-40 tahun setelah serangan pertama.

https://www.cdc.gov/polio/what-is-polio/index.htm
15
Eradikasi Polio (1)
• Pada tahun 1949 Poliovirus berhasil “ditanam” dalam jaringan tubuh
manusia oleh John Enders, Thomas Weller dan Frederick Robbins di
RS Anak Boston,
• Vaksin Polio pertama diciptakan pada awal tahun 1950 oleh seorang
dokter Amerika bernama Jonas Salk,
• Vaksin itu diujicoba kepada dirinya sendiri dan keluarganya, sebelum
akhirnya di tahun 1954, sebanyak 1,6 juta anak divaksin di Amerika,
Kanada, dan Finlandia.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
16
Eradikasi Polio (2)
• Vaksin Polio resmi digunakan pada 12 April 1955,
• Pada tahun 1957, jumlah kasus tahunan turun dari sebelumnya
58.000 ke 5.600, dan pada tahun 1961, hanya tersisa 161 kasus,
• Salk menyadari bahwa upaya eradikasi Polio takkan berhasil tanpa
keberadaan vaksin yang murah atau gratis, sehingga ia tidak
memungut uang dari hasil patennya tersebut.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
17
Eradikasi Polio (3)
• Vaksin Polio kedua yaitu OPV dikembangkan oleh seorang dokter
Polandia-Amerika bernama Albert Sabin,
• Vaksin OPV berjenis live-attenuated, dan bisa diberikan secara per
oral,
• Kemudahan pemberian vaksin OPV menjadikan vaksin ini sebagai
kandidat vaksin untuk kampanye eradikasi.
• Hungaria menjadi negara pertama yang menggunakan vaksin ini, pada
Desember 1959 dan Cekoslovakia di awal 1960.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
18
Eradikasi Polio (4)
• Pada tahun 1988, World Health Assembly mengeluarkan resolusi
untuk eradikasi Polio, dan di tahun itu diluncurkanlah 
Global Polio Eradication Initiative (GPEI),
• Dengan bantuan WHO, vaksin diproduksi secara global, termasuk di
India dan Indonesia.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
19
Eradikasi Polio (5)
• Pada tahun 1995, digelar pekan imunisasi nasional di 19 negara Eropa
dan negara-negara Mediterania,
• Pada tahun 2004 digelar pekan serupa di 23 negara di benua Afrika,
• Di tahun 1994, Polio berhasil dieliminasi dari Amerika, dan menyusul
negara-negara Pasifik Barat di tahun 2000,
• Pada tahun 2003, Polio masih menjadi penyakit endemik di 6 negara,
• Sehingga di abad ke-21 ini, dunia menyaksikan penurunan kasus Polio
lebih dari 99% dalam waktu kurang dari 2 dekade.

https://www.who.int/news-room/spotlight/history-of-
vaccination/history-of-polio-vaccination
20
Eradikasi Polio (6)

https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilis-media/
20140328/0010386/who-tetapkan-indonesia-bebas-polio/
21
https://www.thelancet.com/journals/lancet/article/PIIS0140-
6736(22)01875-X/fulltext
22
https://www.republika.co.id/berita/rmg22h318/kasus-polio-di-
aceh-jangan-sampai-kecolongan-lagi 23
Penutup
Gejala Polio tidak khas,
Deteksi semua “lumpuh layuh”, bukan hanya Polio,
Laporkan!
Bila ragu-ragu:
Laporkan saja

24
Terimakasih

25

Anda mungkin juga menyukai