Anda di halaman 1dari 8

Daya ingat siswa materi

sebelumnya

1
By farid Qim Iya 2000 2
Isotop, Isobar dan Isoton

By DA

3
Istilah  Istilah
Isotop : Unsur-unsur yang sama (jumlah proton sama), tetapi massa
berbeda (jumlah netron berbeda)
Contoh :
14
11
6 C 12
C
6
13
6 C 6 C
Isobar : Unsur-unsur berbeda (jumlah proton berbeda) tetapi massa atom
sama.
14
N
Contoh : 14
6 C 7
Isoton : Unsur-unsur berbeda dengan jumlah neutron sama
Contoh :
11 12
5 B 6 C

4
SOAL
1. Unsur A mempunyai 10 proton dan 12 neutron,
sedangkan unsur B mempunyai nomor massa 23 dan
nomor atom 11. Kedua unsur tersebut termasuk ….
A.Isoton
B.Isotop
C.Isobar
D.Isokhlor
E.Isomer

Unsur A p=10, n = 12
Unsur B no atom=p=e=11, n = no. massa-no.atom
= 23-11 = 12

5
2. Jumlah proton, elektron, dan netron dari 11 Na23

adalah …
A.11, 11, dan 12
B.23, 11, dan 11
C.11, 23, dan 11
D.11, 12, dan 11
E.11, 10, dan 12

6
3. Berikut ini yang bukan merupakan isotop adalah…

A.

B.

C.

D.

E.

7
Buatlah kelompokkan pasangan atom berikut ke dalam
isotop, isobar dan isoton

ISOTOP : a dan d, b danc, e dan f


ISOBAR : b dan d
ISOTON : c dan f,c dan d, d dan f

Anda mungkin juga menyukai