Anda di halaman 1dari 10

KASPERSKY

MUHAMMAD BAYU FAHARIANDI & MUHAMMAD RIYADI


KASPERSKY
Program perangkat lunak yang dirancang
untuk melindungi komputer dan
perangkat seluler dari virus, malware,
dan ancaman online lainnya. Kaspersky
dibuat oleh Eugene Kaspersky Yang
berasal dari Rusia.
Antivirus ini juga menghadapi kontroversi karena
tuduhan memiliki hubungan dengan pemerintah
Rusia. Akibatnya, beberapa organisasi dan
lembaga pemerintah telah melarang
penggunaan produk Kaspersky.
Departemen Keamanan Dalam Negeri AS mengaku khawatir
piranti Kaspersky digunakan Rusia untuk menginfiltrasi
jaringan komputer AS. Larangan ini dikeluarkan karena AS
khawatir piranti lunak Kaspersky digunakan oleh Rusia
untuk memata-matai mereka. ( 14 September 2017) menurut
berita online kumparan tech.
Badan keamanan siber (BSI) Jerman mengimbau warganya
agar tidak menginstal antivirus Kaspersky. Sebab, antivirus
tersebut berasal dari Rusia, sehingga BSI meragukan
kredibilitasnya. Larangan ini juga terkait dengan invasi Rusia
terhadap Ukraina. BSI mengatakan bahwa Kaspersky bisa
dimanfaatkan pemerintah Rusia untuk meretas pengguna
atau sistem IT alih-alih memberikan perlindungan.
Pada usia 16 tahun, Eugene mendaftar ke program berdurasi lima
tahun di sekolah yang namanya kemudian berubah menjadi
Technical Faculty of KGB Higher School setelah Uni Soviet
terpecah.

Lulusan dari sekolah tersebut memang disiapkan untuk menjadi


perwira intelijen, baik di militer Rusia ataupun KGB. Eugene lulus
pada 1987 dengan gelar teknik matematika dan teknologi
komputer.

Setelah lulus ia tentu bergabung ke badan intelijen militer Rusia,


sebagai engineer software. Namun sampai saat ini tidak diketahui
apa yang sebenarnya ia kerjakan selama bekerja di badan intelijen
tersebut.
Menurut situs bestantivirus.guide Kaspersky
merupakan antivirus yang terbaik pada
urutan ke-6
Fitur
Analisis Perilaku: Kaspersky menggunakan analisis
perilaku untuk mengidentifikasi dan memblokir
ancaman baru dan yang muncul. Ini memantau
perilaku program dan aplikasi di komputer pengguna
dan memberi tahu pengguna jika mendeteksi aktivitas
yang mencurigakan.
Pengamat Sistem: Fitur Pengamat Sistem Kaspersky dirancang
untuk melindungi dari serangan ransomware. Ini memonitor
aktivitas sistem dan dapat mendeteksi dan memblokir upaya
untuk mengenkripsi file atau mengubah pengaturan sistem.

Anti-phishing: Teknologi anti-phishing Kaspersky membantu


pengguna menghindari penipuan phishing dan situs web
penipuan. Itu mengidentifikasi dan memblokir situs web
palsu yang dirancang agar terlihat seperti yang sah,
membantu pengguna menghindari memberikan informasi
sensitif seperti nama pengguna dan kata sandi.
Kontrol Orang Tua: Fitur kontrol orang tua Kaspersky
memungkinkan orang tua untuk memantau dan mengontrol
aktivitas internet anak-anak mereka. Ini termasuk
kemampuan untuk menetapkan batas waktu, memblokir
situs web dan aplikasi tertentu, dan memantau aktivitas
media sosial.

Uang Aman: Fitur Uang Aman Kaspersky dirancang untuk


melindungi pengguna saat mereka melakukan pembelian
online atau transaksi perbankan. Ini menyediakan lingkungan
yang aman untuk aktivitas ini, melindungi pengguna dari
keylogging dan serangan lainnya.

Anda mungkin juga menyukai