Anda di halaman 1dari 12

AGAMA BAB 5

Doa Dalam Gereja Katolik


Subtema :
1. Tanda Salib
2. Doa Bapa Kami
3. Doa Salam Maria
4. Doa Kemuliaan
Indikator :
1. Menjelaskan arti tanda salib
2. Menyebutkan isi pokok doa Bapa Kami
3. Menyebutkan alasan menghormati Bunda Maria
4. Mendoakan arti doa Kemuliaan
Tanda Salib
 Berdoa artinya berbicara kepada
Tuhan
 Sebelum berdoa kita(Katolik) selalu
mengawali dengan tanda salib
Tanda Salib artinya :
 Memuliakan Allah Bapa, Putera, dan Roh
Kudus.
 Mengenangkan Yesus yang wafat di salib
 Membuat tanda salib dengan sikap hormat dan
sopan
Doa Bapa Kami
 Diajarkan pertama kali oleh Tuhan
Yesus kepada para rasul
 Bila Allah adalah Bapa maka kita
adalah anaknya
Doa Permohonan yang ada di dalam doa
Bapa Kami yaitu :

 Datanglah kerajaanmu
 Rejeki hari ini
 Jangan masukkan ke dalam pencobaan
 Bebaskan dari yang jahat
Macam-macam doa untuk menghormati
Bunda Maria yaitu :

 Salam Maria
 Rosario
 Novena
• Maria adalah : Ibu Tuhan Yesus
• Maria wanita yang berasal dari Nazaret
• Maria dipilih Allah karena Hidupnya baik,
sederhana, dan setia kepada Allah
• Bunda Maria menjadi teladan bagi orang
beriman
Doa Kemuliaan:
 Doa untuk memuliakan Allah
 Para malaikat memuliakan Allah saat Yesus
Lahir
 Kemuliaan Allah tampak sejak dulu,
sekarang sampai akhir zaman
 Memuliakan Allah dengan cara : rajin
berdoa, ke gereja dan selalu berbuat baik
Contoh memuliakan Allah:
 Allah mulia karena ia mahabaik
 Allah mulia karena ia mahakuasa
 Allah mulia karena ia mahakasih
 Allah mulia karena ia maha pengampun
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai