Anda di halaman 1dari 16

The

BIB Miner'sHealth
Project

FAS PT. BIB


Miner'sHealth
Fokus perilaku: Perbaikan status gizi & profil lemak dalam
manajemen hipertensi.

Team. : Medis
Lokasi kerja : First Aid Station
Perusahaan : PT. BIB

Periode: 1/10/2021 - 30/12/2021 (3bulan)


Nomor project:
Project Title Miner’S Health
Problem statement Gangguan status gizi, metabolisme lemak, & tekanan darah tinggi sebagai temuan
terbanyak pada pemeriksaan kesehatan PT. Borneo Indobara mengambarkan tingginya
resiko CVD pada pekerja.

Goal -Peningkatan jumlah karyawan laik kerja


-Gangguan metabolik & penyakit degeneratif terdiagnosa lebih awal dan terkontrol
Project Scope /Approach : Implementasi 4 pilar bagi karyawan dengan Quick Wins -IMT turun 1-3%
gangguan status gizi, metabolisme lemak, & -Cholesterol < 200mg/dl
tekanan darah. -GDP < 126mg/dl
-TD : Turun 20% dari TD awal
(HT dalam terapi)
Team Members: Sponsor : Supandi
Champion: Adrianus Darmawan
Fasilitator : Yulianto
Project team: Medis

Customer : Fokus Perilaku Perbaikan status gizi, profil lemak dan


manajemen hipertensi

Team Target Completion : Step 1 Step 2 Step 3 Step 4 Step 5 Final


Kick Off : Methodology: Field Work : Midterm Presentation : Presentation:
1/10/2021 9/10/2021 16/10/2021 15/12/2021 30/12/2021
Analisa Data Awal
Gangguan Fungsi Hati

Gangguan Fungsi Pendengaran


0.4% Gangguan Met. Asam Urat
5%
Gangguan Tajam Penglihatan

Kelainan Urinalisa
94%
Gangguan Tekanan Darah

Gangguan Met. Lemak

Gangguan Status Gizi


0 50 100 150 200 250

Temuan Hasil Pemeriksaan Kesehatan PT. Borneo Indobara Tahun 2020

1 Status Kesiapan Kerja 2 3 Besar Temuan Hasil Pemeriksaan Kesehatan


Laik untuk bekerja : 1 orang
• Gangguan Status Gizi : 206 orang (81.9%)
Laik untuk bekerja dengan
• Gangguan Metabolisme Lemak: 162 orang (63.8%)
catatan : 240 orang
• Gangguan Tekanan Darah : 158 orang (62.2%)
Tidak laik bekerja untuk
sementara waktu : 13 orang
Analisis Baseline

79.9% 63.8%
16.9%

Gangguan Tekanan Darah Gangguan Status Gizi Gangguan Met. Lemak

Dari 158 pekerja dengan gangguan tekanan Dari 206 pekerja dengan Dari 162 pekerja dengan gangguan
darah : gangguan status gizi : metabolisme lemak :
-28 pekerja dengan hipertensi derajat 1 -152 pekerja dengan obesitas 86 pekerja diantaranya mengalami
-15 pekerja dengan hipertensi derajat 2 -51 pekerja dengan overweight peningkatan kolesterol/LDL/trigliserida
Metodologi Pelaksanaan
Survey Baseline
• Gangguan Status Gizi : 206 orang
• Gangguan Metabolisme Lemak: 162 orang
• Gangguan Tekanan Darah : 43 orang
01 Intervensi
• • Promotive

02 • Preventive
• Curative
• Rehabilitative
Survey Hasil
• Observasi dan evaluasi dilakukan 03
setiap 7 hari
Final Report
• Goal :
-IMT turun 1-3%
-Cholesterol < 200mg/dl
04 Hasil
• Kendala
-GDP < 126mg/dl • Next process / handover to user
-TD : Turun 20% dari TD awal (HT dalam terapi)
Team Target Completion

9/10/2021 15/11/2021

Methodology : Midterm
Implementasi 4 pilar Presentation

Kick Off :
Pemetaan temuan Field Work and Final
hasil pemeriksaan Evaluation Presentation
kesehatan pekerja

1/10/2021 16/10/21 30/12/2021


SWOT ANALYSIS

Profil kesehatan pekerja yang


telah tersedia di database Kemungkinan besar karyawan
STRENGTH WEAKNESSES baru tidak terpantau karena
data tidak ada di data base.

OPPORTUNITIE -Modifikasi gaya hidup


Dukungan dan arahan dari S THREATS memerlukan waktu dan
stakeholders, tersedia ahli tekad.
gizi, dan pekerja yang -Diet sesuai kebutuhan
kooperatif & sukarela tiap individu sulit
memeriksakan diri dilakukan.
EVALUASI MINGGU I

FAS PT. BIB


Evaluasi Minggu I

39.53
% 8.37% 10.5%

Gangguan Tekanan Darah Gangguan Status Gizi Gangguan Met. Lemak

Dari 48 pekerja dengan gangguan tekanan Dari 203 pekerja dengan Dari 162 pekerja dengan gangguan
darah, telah diperiksa : gangguan status gizi : metabolisme lemak :
-2 pekerja dengan hipertensi derajat 1 -16 pekerja dengan obesitas 17 pekerja telah dieriksa
-15 pekerja dengan hipertensi derajat 2 -1 pekerja dengan overweight
Evaluasi Minggu I

Poin 1 Poin 2 Poin 3 Poin 4

Upaya Perubahan Budaya Hasil yang Dicapai Tantangan dan Hambatan Rekomendasi
Tertib dalam menggunakan obat HT Hipertensi terkontrol
• Pekerja cuti / dinas luar Pekerja yang cuti tetap
• Eliminasi asap rokok • Rekomendasi diet idealnya menjaga hidup sehatnya di
• Diet sehat berbeda setiap individu sesuai rumah

• Aktivitas fisik dengan profil kesehatan


masing-masing
TUGAS &
TANGGUNG JAWAB
PROJECT TEAM

FAS PT. BIB


Tugas dan Tanggung Jawab Project Team

SPONSOR
• Menyetujui judul & team member
• Mendorong project berjalan dengan baik
• Memberikan arahan & masukan akhir
• Menyediakan sumberdaya CHAMPION
Membimbing fasilitator
• Mendorong progress project agar
sesuai dengan timeline
• Mengevaluasi kinerja team project
FASILITATOR
Merumuskan problem, tujuan, & metode pelaksanaan
• Memberikan bimbingan kepada project team
• Mengevaluasi kemajuan project
Tugas dan Tanggung Jawab Project Member
Memahami judul,problem, tujuan, sasaran, dan
metode
• Memimpin anggota menjalankan proses
• Menetapkan tools observasi
Ketua • Mengevaluasi progress
Tim

Anggota
Tim
Menyediakan data untuk keperluan tim Change • Menjalankan proses observasi dan
analyst
• Mengevaluasi hasil survey & observasi menjadi agen perubahan perilaku
• Membuat laporan hasil observasi • Menyusun tools pengukuran dan
• Menyajikan data berbentuk grafik observasi
• Sebagai notulen team project • Membuat laporan observasi
• Memberikan ide-ide baru kepada tim
Team Medis

Foto Member Foto Member Foto Member Foto Member


……

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai