Anda di halaman 1dari 11

ANATOMI DAN FISIOLOGI

SITEM PERNAPASAN

Ns. MARNI, S.Kep.


Saluran napas atas
Berikut ini organ saluran napas atas:
1) Hidung
2) Faring
3) Laring
4) Trakea
1) Hidung
a) Hidung terdiri atas bagian eksternal
(menonjol dari wajah) dan bagian
internal (rongga berlorong / septum).
b) Bagian rongga hidung dilapisi oleh
mebran mukosa yang sangat banyak
mengandung vaskular yang disebut
mukosa hidung
c) Permukaan mukosa hidung dilapisi oleh
sel-sel goblet yang mensekresi lendir
secara terus menerus dan bergerak ke
belakang ke nasofaring oleh gerakan silia
2) Faring
a) Faring atau tenggorok berupa
struktur seperti tuba sebagai
penghubung antara hidung dan
rongga mulut ke laring
b) Faring terbagi menjadi tiga region
yaitu Nasal (nasofaring, Oral
(orofaring) dan Laring (laringofaring)
3) Laring
a) Laring (organ suara atau kotak
suara) merupakan struktur epitel
kartilago sebagai penghubung
antara faring dan trakea.
b) Laring terdiri atas: epiglotis. Glotis,
kartilago tiroid, kartilago krikoid,
kartilago aritenoid dan pita suara.
4) Trakea
Trakea pada organ pernapasan
manusia disebut juga sebagai batang
tenggorok. Pada ujung trakea
bercabang menjadi dua bronkus yang
disebut karina.
Saluran napas bawah
Berikut ini organ pernapasan pada
saluran napas bawah:
1) Bronkus
2) Bronkiolus
3) Alveolus
1) Bronkus
a) Terbagi menjadi bronkus kanan dan kiri
b) Disebut bronkus lobaris kanan (3 lobus)
dan bronkiolus lobaris kiri (2 bronkus)
c) Bronkus lobaris kanan terbagi atas 10
bronkus segmental dan bronkus lobaris
kiri terbagi atas 9 bronkus segmental.
d) Bronkus segmentalis ini terbagi lagi
menjadi bronkus subsegmental yang
dikelilingi oleh jaringan ikat yang
memiliki arteri, limfatik dan saraf.
2) Bronkiolus
Bronkiolus adalah percabangan dari
bronkus, saluran ini lebih halus dan
dindingnya lebih tipis. bronkiolus
dilapisi dengan jaringan otot polos.
Hal tersebut memungkinkan
bronkiolus untuk berkontraksi dan
melebar secara efektif mengendalikan
aliran udara saat mengalir ke alveolus.
3) Alveolus

Alveolus adalah saluran akhir dari


pernapasan yang berupa gelembung-
gelembung udara. Gelembung tersebut
diselimuti pembuluh kapiler darah
memiliki kantung berdinding tipis,
lembap didalam paru-paru yang
mengandung udara dan berlekat erat
dengan kapiler-kapiler darah.
SEKIAN...

Anda mungkin juga menyukai