Anda di halaman 1dari 10

PROFESI

Bidang
informatika
sebelumnya, apasih
informatika itu?
Informatika adalah bidang ilmu mengenai
studi perancangan, dan pengembangan
sistem komputasi, serta prinsip-prinsip
yang menjadi dasar perancangan dan
pengembangan tersebut.
1. PROGRAMMER

Bertanggung jawab untuk menulis, membuat, memprogram, dan mengembangkan coding


sistem aplikasi maupun software. Membuat programmer menjadi salah satu prospek karir
yang sangat banyak dicari oleh perusahaan, media, dan startup saat ini karena lewat
programer ini misalnya, kita sekarang dapat dengan mudah berbelanja online di shopee, atau
saat malas keluar cari makan, bisa pesan gofood, dll.
2. GAME
DEVELOPER
Menjadi seorang game developer berarti nantinya kamu akan membuat rancangan dasar, mendesain level,
termasuk juga mengaplikasikan sistem tertentu kedalam game buatanmu tersebut. Human computer
interaction dan computer graphic hanyalah dua diantara sekian bekal yang kamu peroleh dari Teknik
Informatika

untuk membuat dan mengembangkan game. Bagaimana dengan bekal yang lainnya? Kamu harus
menguasai berbagai operation system (OS), terutama iOS dan Android. Yang tak kalah penting, kamu
wajib terus updated dengan pesatnya perkembangan dunia game. Dengan begitu, kamu dapat membuat dan
merancang game yang sesuai dengan tren pasar.
3. KONSULTAN IT
Seiring waktu, seseorang dengan kecakapan IT
dapat berprofesi sebagai konsultan. Tugas seorang
Konsultan IT tak jauh-jauh dari perencanaan dan
pemberian evaluasi atas bagaimana IT diterapkan
pada sebuah perusahaan atau instansi.
4. System
analyst

Peran seorang System Analyst sangat besar dalam analisis dan desain sistem yang digunakan
oleh perusahaan atau organisasi – terkait dengan sistem jaringan komputer maupun perangkat
lain. Analisis yang dilakukan oleh seorang System Analyst mencakup pemeriksaan hardware,
database, maupun system definition.
L L IG E NT
5.I NT E
V E LO P ER
T E M D E
SYS
Kalau ngebahas tentang AI, anak Informatika emang jagonya, sih.
Nggak heran kalau lulusannya banyak yang berprofesi sebagai
software developer, khususnya pada sistem pakar, data miner,
prediction system, image recognizer, dan lain-lain.
6. Computer Network Engineer

Profesi ini terkadang dikenal juga sebagai Data Communication


Engineer. Jika nantinya menjadi seorang Computer Network Engineer,
tugasmu adalah merancang arsitektur, merawat, dan mengelola jaringan
pada suatu perusahaan atau instansi
NAMA ANGGOTA
KELOMPOK:
1. AUDITA APRILIA SYAHPUTRI/05
2. DINDA NUR NAFISAH/10
4. GADIS NURLITA FIRDIANI RUMBI RAHAJENG
/13
5. ILHAM SAPTA DWI RAFELINO/16
6. KHOIRUNNISA GENDHIS ARUMI/18
7. OKTA VIAN NASRULLAH ASYAN/ 22
Th a nk
yo u!

Anda mungkin juga menyukai