Anda di halaman 1dari 15

RANCANGAN DAN PROSES

PERKULIAHAN

Matakuliah Pendidikan
Kewarganegaraan
semester gasal 2023/2024

UPKK
Deskripsi Mata Kuliah
Mata Kuliah ini membahas tentang:
Pendidikan Kewarganegaraan sebagai
• orientasi penguatan dan pemanapan karakter Bangsa Indonesia,
• identitas nasional,
• Negara dan Konstitusi,
• Hubungan Negara dengan Warga Negara,
• Demokrasi Indonesia dan Pendidikan Demokrasi di Indonesia,
• Negara Hukum dan HAM,
• Geopolitik Indonesia (Wawasan Nusantara),
• Geostrategi Indonesia,
• Ketanahan Nasional: Geostrategi,
• Integrasi Nasional,
• Bela Negara,
• Pendidikan Antikorupsi
yang mampu memberikan landasan aksiologis bagi perilaku mahasiswa dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
NO
JADWAL , MATERI DAN KEGIATAN PERTEMUAN 1-7
HARI/TANGGAL MATERI KEGIATAN

1  28 -31 Agustus , 2023


 Ceramah/
 Kontrak  Diskusi
 Ruang lingkup pendidikan Kewarganegaraan  Tanya Jawab,
 orientasi penguatan dan pemanapan karakter Bangsa Indonesia,  Penugasan individu 1 diunggah di
elearning

2
4-7 September , 2023  Stadium Generale : Kuliah Kebangsaan  Ceramah/diskusi
 Penugasan indivudu 2 diunggah di
elearning

3 11-14 September, 2023  Identitas Nasional / Nasionalisme Indonesia,


 Politik Identitas,  Presentasi kelompok 1
 Integrasi Nasional  Diskusi
 Penugasan Individu 3 diunggah di
elearning
4  Wawasan Nusantara sebagai geopolitik dan geostrategi Indonesia Presentasi kelompok 2
18-21 September , 2023 -Ketahanan Nasional sebagai Geostrategi Indonesia Diskusi
-Bela Negara Penugasan Individu 4 diunggah di ele

5 25-28 September , 2023 Presentasi kelompok 3


(catatan 28 September hari libur - Negara dan konstitusi
- Hubungan Negara dan warganegara Diskusi
nasional )
Penugasan Individu 5 diunggah di ele

6 2-5 Oktober , 2023 - Demokrasi Indonesia Presentasi kelompok 4


- Negara Hukum dan Kak Azazi manusia 
 Diskusi
 Penugasan Individu 6 diunggah di
elearning

7 9-12 Oktober , 2023


JADWAL , MATERI DAN KEGIATAN PERTEMUAN
UTS, pertemuan 8-11
 8 16-26 Oktober , 2023  
UTS Mengerjakan tes di elearning
Tipe soal mutiple choice

9 30 Oktober – 2 November, 2023  


Persiapan field study / studi lapangan :
Presentasi dan diskusi
Mengenal kebhinekaan Indonesia dengan tema besar
salah satu yang dipilih, yaitu:
kebhinekaan,
nasionalisme,
kearifan lokal,
dekadensi moral,
bela negara,
cinta tanah air. :
(pembahasan dipilih dari topik pertemuan
1,2,3,4,5,6,7)
Penerapan 5 W dan 1H
10 6-9 November, 2023
FIELD STUDY/ Study lapangan  Penugasan, diskusi
( di luar kelas )

11 13-16 November, 2023


LAPORAN FIELD STUDY  Penugasan membuat makalah , ppt
presentasi, diskusi

12  Penugasan, diskusi
20-23 November, 2023 IPLEMENTASI PROJECT KEBANGSAAN {Project
Base Learning)
JADWAL , MATERI DAN KEGIATAN PERTEMUAN
UTS, pertemuan 9-14, UAS, minggu tenang , ujian perbaikan
12 20-23 November, 2023 PJBL : Penyelesaian dan Pelaksanakan  Implementasi Project
pembuatan Project
Di luar kelas

13
27-30 November, 2023 PJBL : Penyelesaian pembuatan Project  Implementasi kelompok
Dipresentasikan di kelas perkembangannya (1)  -presentasi kelompok
 -logbook individu 1

14 4-7 Desember , 2023


PJBL : Penyelesaian pembuatan Project  Implementasi kelompok
Dipresentasikan di kelas perkembangannnya (2)  -presentasi kelompok
 logbook individu 2

15   Pengumpulan Makalah dan video


sudah final
11-14 Desember , 2023 Finalisasi Project

16    
UAS Pengumpulan Tugas proyek yang sudah final
27 Desember 2023-4 Januari 2024
Makalah dan Link video diupload di
elearning
Referensi Wajib dan Pendukung
• Bahan Bacaan Wajib:
 
• Kemenristek Dikti, Ditjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan. 2016. Pendidikan Kewarganegaraan
untuk Perguruan Tinggi. (Cet. I). Dirjen Dikti.
• Kemendikbud, Dirjen Dikti, 2010, Pendidikan Anti-Korupsi untuk Perguruan Tinggi,
• Jakarta: Kemendikbud
• Kemendikbud, Dirjen Dikti, 2017, Ketaatan Pajak, Jakarta: Kemendikbud.
•  
• Bahan Bacaan Pendukung:
•  
• Adib, Mohammad, Listiyono Santoso, dan Ajar Triharso. 2013. Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan: Sebuah Pengantar Membangun Karakter Bangsa. Surabaya: Airlangga University
Press.
• Adib, Mohammad. 2016 (Cet. Kedua). Bangunlah Jiwanya, Bangunlah Bangsanya: Penguatan Karakter
Bangsa dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Surabaya: Saga dan Direktorat Pendidikan
Universitas Airalanga.
• Oommen, T, 2009, Kewarganegaraan, Kebangsaan dan Etnisitas, Yogyakarta: Kreasi Wacana
• Tim ICCE UIN Jakarta, 2003, Demokrasi, HAM dan Masyarakat Madani, Jakarta: Prenada Media
• Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia (UUD NRI) 1945 (Hasil Amandemen).
1.Strategi Pembelajaran
• Strategi perkuliahan banyak menggunakan :

–Problem Base Learning (PBL) dengan sistem penugasan,


–Memperbanyak book review yang ketrampilannya dilatih
di matakuliah Data Pustaka
–Diskusi kelas melalui presentasi makalah, maupun
presentasi poster atau film,
–Pengamatan di lapangan dilaksanakan berupa fieldstudy
mengacu pada modul nusantara.
2.Strategi Pembelajaran

• Mahasiswa dapat mempersiapkan diri sejumlah materi


perkuliahan dengan :

–Membaca bahan bacaan yang sudah ditentukan.


–Model partisipasi aktif dilaksanakan dalam rangka untuk
memberikan kesempatan berdialog bersama dalam menjelaskan
hubungan topik dengan realitas yang telah bermunculan.
3.Strategi Pembelajaran
• Strategi kuliah Pendidikan Kewarganegaraan untuk setiap tatap muka perkuliahan tersebut adalah
sebagai berikut:
• 1.Kuliah pembuka sekitar 15 menit menyanyikan lagu Indonesia Raya, Hymne Airlangga dan dosen
menyampaikan pengantar materi dalam modul.
• (Catatan tambahan (1).Diharapkan mahasiswa mengenakan baju yang sesuai untuk kuliah dari bahan
batik atau sejenisnya yang khas Indonesia, (2). keterlambatan toleransi 15 menit)
• 2.Stadium Generale pada pertemuan 2 , mahasiswa diminta menyimak dan setelah itu membuat
resume . Pada pertemuan 3,4,5,6,7 presentasi kelompok secara bergiliran dengan topik yang telah
ditentukan , mahasiswa mendiskusikan identifikasi kasus yang dipilih kemudian diplenokan bersama
dalam kelas, dosen memberikan arahan dan pendampingan dalam pengerjaan tugas kasus kelompok.
• 4.Sekitar 10 menit, dosen menutup kelas dengan memberikan argumentasi penutup, sekaligus
menyampaikan materi kuliah minggu selanjutnya
• 5.Pertemuan ke- 9 mengenal kebhinekaan Indonesia untuk persipan field study (Tema besar
dipilih dari salah satu tema yaitu kebhinekaan, nasionalisme, kearifan lokal, dekadensi
moral, bela negara, atau cinta tanah air dengan pembahasan dari salah satu atau beberapa
topik pertemuan 1,2,3,4,5,6,7)
• 6.Pada pertemuan ke 10 mahasiswa melaksanakan fieldstudy pada tempat yang dipilih menerapkan 5 W
dan 1 H (What, Where, Why, Who, Whom, How).
• 7. Pertemuan ke 11 Hasil Reportase Field Study yang akan digunakan sebagai PJBL yang
8. Pertemuan 12 Melaksanakan Project
untuk luaran project kebangsaan (PJBL) berupa: makalah dan video vlog pendek
durasi 5 sd 7 menit, dengan tema diambil dari salah satu tema yang dipilih pada
kegiatan field study pertemuan ke-10.

• 9.Pada pertemuan ke- 13 sampai 14 mahasiswa mengumpulkan/mempresentasikan laporan


kemajuan tugas PJBL sebagai tugas kelompok (Project Kebangsaan) dan logbook laporan
individu sebagai tugas individu
• 10.Pada pertemuan ke15 mahasiswa mengumpulkan laporan makalah dan video yang sudah
final sebagai tugas PJBL yang merupakan tugas kelompok (Project Kebangsaan)
• 11.Pada saat UAS setiap mahasiswa (individual) mengumpulkan project kebangsaan yang
sudah final berupa
Makalah dan Link video diupload di elearning
Tugas Kelompok
• Tugas Kelompok:
1.Presentasi dan Diskusi
– Pada pertemuan ke 3,4,5,6,7 mahasiswa melakukan presentasi dan diskusi, tanya/jawab sesuai topik pada hari
tersebut sesuai giliran kelompoknya . Giliran presentasi diatur sesuai jadwal topik . Waktu penugasan:
masing-masing kelompok mendapat kesempatan 1 kali presentasi dalam bentuk powerpoint atau video dalam
rentang pertemuan minggu ke-2 sampai ke-7 . Ppt di unggah di elearning untuk kelompok yang bertugas

2.Fieldstudy

– Mahasiswa melaksakan fieldstudy pada pertemuan ke 10 dan setelah pelaksanan fieldstudy diminta untuk
menyusun makalah sesuai salah satu tema besar yaitu (1) kebhinekaan, (2)nasionalisme, (3)kearifan
(4)lokal, (6)dekadensi moral, (7)bela negara, atau (8)cinta tanah air

– Satu kelas dibagi menjadi 10 kelompok .


– Pedoman penyusunan makalah mengikuti matakuliah Bahasa Indonesia.

3.Proyek Kebangsaaan
• Mahasiswa membuat project kebangsaan (Project Base Learning) berupa makalah hasil field study dan
video kreatif yang dikerjakan mulai pertemuan 8-15 dengan Tema : :(1)kebinekaan , (2)cinta tanah
air, (3)bela negara, (4)kearifan Lokal, (5)dekadensi moral.
• Pada pertemuan ke 15 finalisasi project kebangsaan telah diunggah dalam hebat.elearning.unair.ac .id
Tugas Individu
• 1.Tugas Review/Resume stadium generale
– Tiap mahasiswa membuat resume stadium generale dari pertemuan 2 yang akan
diunggah di HEBAT.elearning.ac.id pada pertemuan 3

• 2.Tugas Review kuliah/presentasi/diskusi :


• . Tugas resume individu 1,2,3,4,5,6,7 dikumpulkan melalui
hebat.elearning.unair.ac.id. Waktu penugasan: 2 kali dengan rentang penugasan
pada pertemuan ke- 4 (resume topik 1, 2, 3) dan ke-7 (resume topik 4,5,6,7)

• 3. Logbook laporan individu :


• Log book individu untuk pertemuan ke 13,14 ( digabung menjadi satu).
mahasiswa membuat logbook laporan individidu yang menyertakan nama, nim,
kelompok , program/ judul proyek , periode pertemuan ke- , tahun , tabel berisi
hari, tanggal, kegiatan, keterangan.
•  
Pembobotan Penilaian

• TUGAS INDIVIDUAL
• 1. Review Kuliah Kebangsaan 10 %
• 2.Review Kuliah 10 %
• 3.Logbook 5%
• 4. UTS Objective Test 20%

• TUGAS KELOMPOK
• 5. Reportase Field Study 15 %
• 6.Makalah Project Kebangsaan 20%
• 7.Video Project Kebangsaan 20%
Keterangan tambahan :

• Semua aktivitas perkuliahan dilaksanakan


secara luring (tidak diperkenankan daring)
Terima
kasih!

Anda mungkin juga menyukai