Anda di halaman 1dari 30

ASEAN (ASSOCIATION OF

SOUTH EAST ASIAN NATION)


 Pengertian
adalah perhimpunan negara2 yang berada
dikawasan Asia Tenggara
. Isi deklarasi Bangkok
1. Mempercepat pertumbuhan ekonomi,
Sosial dan budaya di kawasan ASEAN
2. Mmpromosikan perdamaian dan stabilitas
dalam kawasan dgn menghormati
keadilandan supremasi hukum di antara
negara2 anggota
3. MEMPROMOSIKAN KOLABORASI SECARA AKTIF DAN SALING
membantu dalam hal2yg menjadi kepentingan
bersama
4.Memberikan bantuansatu sama lain dalam hal
fasilitas2, pelatihan, dan penelitian dalam
bidangpendidikan, pekerjaan, teknik dan
administrasi
5.Pemanfaatan dalam bidang pertanian,
industri, perdagangan, pengembangan sistem
transportasi, komunikasi dan peningkatan
standar hidup
6. Menjaga kerjasama yg erat dan saling
menguntungkan dgn organisasi2 internasional
dan regional yg memiliki kesamaan visi dan
tujuan dan mengeksplor semua jalan untuk
kerjasama diantara mereka
LAMBANG ASEAN

. ASEAN DIDIRIKAN TANGGAL 8 AGUSTUS 1967 DI BANGKOK. ASEAN DIPRAKARSAI OLEH 5 MENTERI LUAR
. Perwakilan Indonesia : Adam Malik
 1 DARI WILAYAH ASIA TENGGARA, YAITU INDONESIA, MALAYSIA, THAILAND, FILIPINA DAN SINGAPURA
NEGERI :

2. Perwakilan Malaysia : Tun Abdul Razak


3. Perwakilan Thailand : Thanat Koman
4. Perwakilan Filipina : Narcisco Ramos
5. Perwakilan Singapura : S. Rajaratnam

Sedangkan terdapat negara-negara lain yang bergabung
kemudian ke dalam ASEAN sehingga total menjadi 10
negara, yaitu :
1. Brunei Darussalam tangal 7 Januari 1984
2. Vietnam tangal 28 Juli 1995
3. Myanmar tangal 23 Juli 1997
4. Laos tangal 23 Juli 1997
5. Kamboja tangal 16 Desember 1998

KONDISI FISIK DAN SOSIAL
KAWASAN ASIA TENGGARA
 KEADAAN ALAM
1. Luas wilayah : 4.812.000 Km2 Darat
5.060.100 km2 laut
2. letak astronomis : 26 LU-11 LS dan
93 BT – 141 BT
3. Batas-batas wilayah :
- sebelah utara > wilayah Cina
- sebelah selatan > samudra Hindia dan
Australia
- sebelah barat > wilayah India dan
Bangladesh
- sebelah timur > samudra Pasifik dan
Papuanugini.
BENTANG ALAM(RELIEF)
No Bentuk Relief Penjelasan
1 Dataran rendah Merupakan lembah sungai sungai
utama di Asia tenggara( S.
Mekong,Chaopraya,
Saluen,dan Irawady)
2 Dataran tinggi Terdapat beberapa wilayah
dataran tinggi.
Contoh : dataran tinggi
corat(Thailand)
Dataran tinggi Yunan (Myanmar
dan Laos)
3 Pegunungan Merupakan bagian dari rangkaian
pegununan sirkum Mediterania dan
sirkum Pasifik.
PETA NEGARA ASEAN
MALAYSIA
INFORMASI UMUM
.Motto : Bersekutu bertambah mutu
• Lagu kebangsaan : Negaraku
• Malaysia : Negara Federasi terdiri dari 13 negara bagian
dan 3 wilayah persekutuan. Negara ini dipisahkan ke
dalam 2 kawasan yaitu Malaysia Barat dan Malaysia Timur
oleh kepulauan Natuna
•. Malaysia Barat : Johor Darul Takzim, Kelantan Darul

• Naim, Kedah Darul Aman, Melaka Bendaraya Bersejarah,


Negeri Sembilan Darul Khusus, Pahang Darul Makmur,
Perak Darul Ridzuan, Perlis Indera Kayangan, Pulau Pinang
Pulau Mutiara, Selangor Darul Ehsan, Terengganu Darul
Ian, Wilayah Persekutuan ya itu Kula Lumpur dan Putra
Jaya.
•Wilayah Malaysia Timur : Sabah Negeri Di Bawah Bayu,
Sarawak Bumi Kenyalang, Wilayah Persekutuan Labuhan
MALAYSIA
Ibu Kota Kuala Lumpur, Putra Jaya
(Admin)
Bahasa Resmi Melayu, Inggris

Pemerintahan Monarki Konstitusionl

Yang di-pertuan Agong Tengku Abdullah


Perdana Menteri Anwar Ibrahim

Luas Wilayah
332.370 km

Hari kemerdekaan 31 Agustus 1957

Pendapatan Perkapita (2022) US$ 11.972

Mata Uang Ringgit (RM)

Zona Waktu (MST) (UTC+8)


Perdana mentri Anwar
Raja Tengku Abdullah Ibrahim
KEADAAN ALAM MALAYSIA
Iklim : Batas Wilayah :
 Beriklim Tropis
 Utara : Thailand, Laut
 Curah hujan rata-rata
cina selatan, Brunei
2.540mm/tahun
Darusalam
 Suhu rata-rata 27°C
 Selatan : Singapura,
 Hujan : November – Maret

 Kemarau : Juni –
Indonesia
September  Timur : Laut Cina
 Letak astronomis: 1 LU-7 Selatan
LU  Barat : Selat Malaka,
100 BT-119 BT
>Gunung tertinggi : G.
Indonesia
Kinabalu
AGAMA DI MALAYSIA
70.00%  Islam: 63,5%
 Budha: 18,7%
60.00%  Kristen 9,1%
 Hindu 6,3%
50.00%  Tionghoa: 1,3%
 Dll: 0,7%
40.00%

30.00%

20.00%

10.00%

0.00%
Islam Budha Kristen Tionghoa
ETNIS DI MALAYSIA

60.00%  Bumiputra: 69,7 %


50.00%
 China: 22,.9%
 India: 6,8%
40.00%  Kalimantan/dayak 12,4%
30.00%  Lainnya 0.8%
20.00%
10.00%
0.00%
PERTANIAN
Faktor Yang Mempengaruhi
Muka bumi
- Pengekspor utama minyak
Faktor Iklim kelapa sawit dan karet dunia
Fiskal - 35% Penduduk Malaysia terlibat
Saliran dalam pertanian
- 70% lahan digunakan unguk
Sistem pengairan modern sektor pertanian
- 45% pendapatan negara berasal
Penggunaan benih bermutu dari sektor pertanian
Faktor tinggi
Modern
Sistem pengangkutan maju

Penggunaan racun serangga

Melalui bantuan modal dan


Faktor
adanya agensi kerajaan
Ekonomi
TEMPAT WISATA DI MALAYSIA
SINGAPURA
Ibu Kota Singapura
Bahasa Resmi Inggris, Melayu, Mandarin,
Tamil
Pemerintahan Republik Parlementer
Presiden Halimah Yakob
Perdana Menteri Lee Hsien Loong

Lagu kebangsaan dan semoyan Majulah Singapura

Hari kemerdekaan 9 Agustus 1965

Pendapatan Perkapita 2022 $ 79,576

Mata Uang Dolar Singapura (S$) (SGD)

Zona Waktu (SST) (UTC+8)


Perdana mentri
Presiden
KEADAAN ALAM
 Letak Astronomis  1°15′ LU-1 26’LU dan 103°BT- 104BT
 Batas-batas Wilayah :
-Utara  Selat Johor & Malaysia
-Selatan Laut China Selatan & Indonesia
-Barat  Selat Malaka
-Timur  Laut China selatan dan Malaysia
Luas Wilayah : 728,6 km persegi

Iklim Singapura
 Tropis Khatulistiwa (Iklim Monsun)
 Mengalami dua musim :
 a. Musim kemarau  April-Agustus
 -Dipengaruhi angin muson barat daya yang cukup kering
 -Mei dan Juni  Bulan terpanas
 b. Musim hujan  September-Maret
 -Dipengaruhi angin muson timur laut yang cukup basah
 -November dan Desember  Frekuensi hujan tinggi
 Suhu cenderung panas terus menerus  22°C - 34°C
 Kelembapan relatif sangat tinggi  Pagi : ± 90 %
 Sore : ± 60 %
 Cuaca hujan : ± 100%
 Curah hujan tinggi  rata-rata 2.179 mm inches
 Agustus-Oktober  Sering terdapat kabut yang mengganggu
Bentang Alam (Relief) Penjelasan Contoh Daerah
Dataran Rendah Dataran aluvial dan
-Daerah timur  dataran aluvial dan rawa-
rawa, sungai lambat, pendek, dangkal
rawa-rawa. Aliran
-Daerah barat daya  lembah dan rawa.
sungai lambat,
Terdapat sungai-sungai pendek, seperti
dangkal, dan
Sungai Jurong, Kranji, Chua Chu Kang, dan
pendek. Jadi,
Pandan
kurang bermanfaat
-Daerah selatan  Pusat kota
Dataran Tinggi /  Bukit-bukit di daerah tengah pulau
Perbukitan utama :
-Bukit Timah (177 m) :
Merupakan puncak tertinggi Singapura
Bagian utara dan
-Bukit Gombak (133 m)
tengah Pulau utama
-Bukit Panjang (154 m)
SIngapura berbukit-
-Bukit Mandai (129 m)
bukit, dengan
 Bukit-bukit rendah terdapat di daerah
puncaknya yang
barat daya dan barat laut :
bulat
-Bukit Faber
-Bukit Sesop
-Bukit Pasir Panjang
Pantai
Terdapat di pinggir
pulau-pulau dengan Di pinggir pulau, seperti di Pulau Sentosa
panjang garis pantai terdapat Pantai Siloso
total 193 km
 Ekonomi Singapura termasuk di antara sepuluh negara paling terbuka,
kompetitif, dan inovatif di dunia
 Sebagian besar penghasilannya dari sektor pariwisata, industri, jasa,
dan perdagangan
 Infrakstruktur utama pendukung ekonomi Singapura:
a) Bandara Int’l Changi  Bandara teraktif sebagai tempat
transit pesawat
b) Pelabuhan Singapura  pelabuhan tersibuk dan merupakan
pelabuhan kargo terbesar di dunia
c) Jurong Industrial Estate  pusat industri di daerah Jurong.
Terdapat pengolahan karet & timah dari Malaysia, pengolahan
minyak bumi, barang elektronik, dll
 Aktivitas perbankan membuat Singapura maju dalam bisnis
 Ekonomi tumbuh 3,8% pada 2022
 Jumlah penduduk tahun 2023 6.019.996 jiwa
 Singapura menduduki peringkat 3 penduduk terpadat di dunia
PENUNJANG UTAMA KEGIATAN EKONOMI

Bandara Int’l Changi Pelabuhan Singapura

Jurong Industrial Estate Orchard Road & Raffles


INDUSTRI, JASA, DAN PERDAGANGAN
Aktivitas ekonomi utama di Singapura
Ekspor barang-barang elektronik dan barang
barang hasil industri merupakan pilar utama
di bidang industri, selain penyulingan minyak
Sekitar 40% dari total hasil industri merupakan dari
ekspor barang-barang elektronik
Singapura juga mengekspor cat, bahan kimia, alat
transportasi, dll

PERKEBUNAN, PETERNAKAN, PERIKANAN


Walau tak ada lahan luas, di Singapura perkebunan

dilakukan dengan metode Hidroponik


Hidroponik :
- Menanam tanpa media tanah
- Menggunakan air, pecahan kerikil,dll
- Tanaman: Melon, tomat, paprika, timun
jepang,
terong jepang, selada, dll
- Keuntungan:Memaksimalkan fungsi lahan kecil
Peternakan maju di Singapura  Babi dan Unggas
Perikanan  Menggunakan teknologi pada kapal nelayan
JASA FINANSIAL DAN PERBANKAN
Jasa perbankan dan mata uang membuat Singapura
maju dalam bisnis
Bank asli Singapura : a. Bank DBS
b.OCBC Bank
c. United Overseas Bank
Mata uang Singapura  Singapore Dollar (SGD)
Memiliki nilai tukar yang cukup tinggi terhadap
Rupiah.
1 SGD = sekitar Rp 11.284,-

PARIWISATA
Merupakan sumber utama penghasilan
Singapura
Singapura adalah kota tujuan perjalanan
yang terkenal, mendorong kepentingannya
dalam industri pariwisata negara itu
Jumlah kedatangan total mencapai 10,2 juta
orang pada tahun 2007
Tempat pariwisata: Merlion park, Singapore
Zoo, Sentosa Island, Jurong Bird Park, dll
CONTOH FLORA DAN FAUNA

Anda mungkin juga menyukai