Anda di halaman 1dari 24

) ) ) ) ) ) ) ) )

) ) ) ) ) ) ) ) )

Ade Laelissiyamah, S.T., Gr.

Administrasi Jaringan

KELAS 11 TJKT
SMK YABUJAH SEGERAN
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
Intro
PERENCANAAN &
PENGALAMATAN JARINGAN

Tujuan Pembelajaran
Memahami kebutuhan teknis pengguna
dan peralatan jaringan dengan teknologi
yang sesuai.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

Profil Pelajar Pancasila

Beriman, bertakwa Mandiri Bergotong Bernalar Kritis


kepada Tuhan yang Royong
Maha Esa dan
berakhlak mulia
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
KEBUTUHAN TEKNIS PENGGUNA YANG
MENGGUNAKAN JARINGAN

) ) ) ) ) ) )
Pengantar

Dalam mengadministrasi sistem


jaringan tentunya diperlukan Keduanya diperlukan dan
perangkat, baik perangkat keras disesuaikan dengan kebutuhan
(hardware) dan juga perangkat dalam membangun sebuah jaringan
lunak (software). komputer.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

01
Chapter 1

Perangkat Keras (Hardware)


Perangkat Keras Jaringan Komputer adalah perangkat yang digunakan untuk
menghubungkan dua atau lebih komputer dalam jaringan komputer agar
setiap komputer yang terhubung dapat saling berbagi data, file dan sumber
daya lainnya.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
KEBUTUHAN HARDWARE
JARINGAN KOMPUTER

Personal Computer (PC) 01 06 Modem

Network Interface Card (NIC)


02 07 Repeater

Kabel Jaringan 03 08 Bridge

Konektor Jaringan 04 09 Router

05 10
Hub/Switch Access Point
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

PERSONAL COMPUTER

Personal Computer ( PC)merupakan


perangkat utama dalam suatu jaringan
komputer. PC inilah yang akan bekerja
mengirim dan mengakses data dalam
jaringan.

2 Jenis komputer dalam jaringan yaitu


Server dan Client.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

NETWORK INTERFACE CARD

Network Interface Card ( NIC) yaitu


kartu jaringan yang ditancapkan ke PC,
yang berfungsi menghubungkan
komputer dengan jaringan.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
Macam-macam NIC Fisik
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

KONEKTOR JARINGAN

Konektor Jaringan yaitu perangkat


keras jaringan yang menghubungkan
kabel dengan port pada suatu jaringan.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
Macam-macam Konektor Jaringan
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

HUB/SWITCH

Hub yaitu perangkat keras jaringan


yang memiliki banyak port pada suatu
jaringan yang menghubungkan server
dengan client.

Switch hampir sama dengan hub, tetapi


switch mampu menganalisa paket data
yang dilewatkan sebelum dikirim ke
tujuan.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

MODEM

Modem yaitu perangkat keras jaringan


untuk menghubungkan PC dalam suatu
jaringan komputer dengan internet.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

REPEATER

Repeater yaitu perangkat keras


jaringan komputer untuk
memperkuat sinyal jaringan.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

BRIDGE

Bridge yaitu perangkat keras jaringan


komputer untuk menghubungkan
beberapa jaringan yang terpisah.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

ROUTER

Router yaitu perangkat keras


jaringan komputer untuk menyaring
atau melakukan filter data yang lalu
lalang di jaringan berdasarkan
aturan atau protokol tertentu.
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
GAMBARAN JARINGAN KOMPUTER
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

02

Perangkat Lunak (Software)


Jaringan Komputer Chapter 2

Perangkat Lunak Jaringan Komputer adalah perangkat lunak


komputer yang digunakan untuk mengelola/mengadministrasi
jaringan komputer yang terinstal dalam server agar dapat melayani
permintaan client dalam berbagi data, maupun sumber daya lainnya.
) ) ) ) ) ) ) ) ) Kebutuhan Software
) ) ) ) ) ) ) ) )
Jaringan Komputer

Software System Software Application


(Perangkat Lunak Sistem) (Perangkat Lunak Aplikasi)

Sebuah istilah generik pada sistem


komputer sebagai pengontrol dan Perangkat lunak berupa program
mengatur perangkat keras komputer yang berfungsi untuk
(hardware) pada lapisan pertama. melakukan tugas-tugas tertentu.
SOFTWARE SYSTEM
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
SOFTWARE APPLICATION
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

KESIMPULAN

Dalam mengadministrasi sistem jaringan tentunya


diperlukan perangkat, baik perangkat keras (hardware) dan
juga perangkat lunak (software).
Kebutuhan Hardware Jaringan Komputer antara lain: Personal Computer (PC), Network
Interface Card (NIC), Kabel Jaringan, Konektor Jaringan, Hub/Switch, Modem, Repeater,
Bridge, Router dan Acces Point.
Kebutuhan Software Jaringan Komputer antara lain: Perangkat Lunak Sistem (Software
System) dan Perangkat Lunak Aplikasi (Software Application).
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )
ASESMEN DIAGNOSTIK
KOGNITIF FORMATIF

01 Pertanyaan
02 Pertanyaan
Apakah yang dimaksud dengan
Ada berapa jenis kebutuhan kebutuhan hardware dan
pengguna jaringan? kebutuhan software

Jawab Jawab
) ) ) ) ) ) ) ) )
) ) ) ) ) ) ) ) )

Thank You
Ade Laelissiyamah, S.T., Gr.

Anda mungkin juga menyukai