Anda di halaman 1dari 13

KEWIRAUSAHAAN

DAN
TECHNOPRENEURSHIP
agnia sari banon X TJKT 2
MEMAHAMI
KEWIRAUSAHAAN

Wirausaha merupakan gabungan dari dua kata, yaitu wira dan


usaha. Arti kata wirausaha yaitu seseorang yang melakukan
kegiatan dengan segala kemampuannya untuk mencapai maksud
dan tujuan tertentu.
Wirausaha berkembang menjadi kewirausahaan. Sedangkan
makna dari kewirausahaan, yaitu suatu usaha yang bertujuan
untuk menentukan, mengembangkan dan menggabungkan
inovasi, peluang dan cara yang lebih baik lagi, untuk nilai yang
lebih berharga dalam kehidupan.
CIRI/KARAKTERISTIK
a. Wirausaha harus memiliki keberanian, yaitu keberanian dalam mengambil keputusan dan risiko.
b. Wirausaha harus memiliki daya kreasi dan inovasi yang baik.
c. Wirausaha harus dapat berpikir panjang untuk masa depan dalam melakukan kegiatan wirausahanya.
d. Wirausaha harus memiliki jiwa kepemimpinan.
e. Wirausaha harus memiliki semangat dan kemauan yang keras dalam usahanya.
f. Wirausaha harus dapat menganalisis dengan tepat.
g. Wirausaha harus memiliki sifat hemat dan tidak boros.
h. Wirausaha harus menjadi pemimpin yang baik.
i. Wirausaha harus memiliki sifat optimis.
j. Wirausaha harus memiliki sikap percaya diri.
k. Wirausaha harus bergairah.
l. Wirausaha harus memiliki sikap disiplin.
m. Wirausaha harus proaktif.
n. Wirausaha harus tetap berpikiran terbuka.
0. Wirausaha harus menjadi kompetitif.
P. Wirausaha harus baik.
KONSEP
KEWIRAUSAHAAN

1. Kelincahan (Agility)
2. Daya tahan (Endurance)
3. Kecepatan
4. Kelenturan
5. Kekuatan (Strength)
TUJUAN
KEWIRAUSAHAAN

a. Mendukung munculnya usaha-usaha kecil.


b. Mendukung kesejahteraan
masyarakat. C Menumbuhkan semangat
inovasi.
JENIS WIRAUSAHA YANG
POPULER DI INDONESIA

1. usaha ritel
2. startup bisnis
3. industri kreatif
MEMAHAMI
TECHNOPRENEURSHIP
Technopreneur merupakan sebutan untuk seseorang yang memanfaatkan
perkembangan teknologi mutakhir untuk dioptimalkan sebagai basis dalam
mengembangkan pengembangan usaha. Sederhananya, seorang
technopreneur adalah seseorang yang mengelola usaha menggunakan basis
teknologi. Kemunculan technopreneur tidak lepas dari pergeseran lanskap
perekonomian dari resource based menjadi knowledge based
Untuk menjadi seorang technopreneur dibutuhkan Competence harus punya
sikap pantang menyerah, optimis, tekun, dan yang terdiri dari knowledge,
skill, dan attitude. Seorang technopreneur disiplin yang tinggi. Kemampuan
di bidang teknologi dan bisnis dapat membuat inovasi yang diciptakan
berkembang
TUJUAN
TECHNOPRENEURSHIP

a. Memberikan kontribusi kongkret dalam


mensiasati masalah pengangguran intelektual di
Indonesia.
b. Mengembangkan spirit kewirausahaan.
C. Meminimalisir jarak antara pemahaman teori dan
realita praktik dalam pengelolaan bisnis
MANFAAT
TECHNOPRENEURSHIP
a. Memperoleh pencerahan mengenai alternatif
profesi sebagai wirausaha selain sebagai ekonom,
manajer
atau akuntan atau profesi
lainnya.
b. Memiliki skill-based yang memadai dalam
bidang teknologi informasi.
Mendapatkan pengetahuan dasar dalam bentuk teori
maupun praktik magang dalam mengelola suatu bisnis.
d. Memperoleh akses untuk membangun networking
dalam dunia bisnis.
PERAN
TECHNOPRENEURSHIP
a. Ikut serta dalam menggerakkan perekonomian di Indonesia,
baik secara makro, mikro maupun dalam skala yang lebih
besar.
b. Memiliki wawasan global dan berorientasi internasional serta
memiliki daya saing global yang berdampak pada jalannya roda
perekonomian di Indonesia.
c. Tidak terpaku pada lapangan kerja yang sudah ada, sehingga berani
untuk membuka lapangan kerja baru. d. Mengembangkan penerapan
teknologi dalam bidang ekonomi,
guna menciptakan terobosan inovasi yang out of the box. &
Mengembangkan sayap bisnis berskala internasional untuk
menghadapi tantangan global.
THANK YOU
agnia sari banon

X TJKT 2

Anda mungkin juga menyukai