Anda di halaman 1dari 33

• Adobe Photoshop adalah sebuah aplikasi

desain grafis yang di khususkan untuk


mengedit foto ataupun gambar serta bisa
digunakan untuk desain typografi (efek teks).
tidak bisa di pungkiri bahwa aplikasi yang kerap
di sebut photoshop ini sudah merajai dunia,
dimana setiap desainer grafis wajib menguasai
semua fungsi yang ada di photoshop, begitu
pula anda yang ingin belajar photoshop.
• Memasuki era digital seperti sekarang ini,
aktifitas manusia selalu terpadu dengan
bentuk visual. adanya bentuk - bentuk visual
yang menghubungkan aktifitas kita. seperti
menggunakan smart phone dengan tampilan
icon -icon yang menarik, pengunaan komputer
yang pasti di dalamnya kita akan berinteraksi
dengan gambar ataupun video. semua
komponen itu adalah hasil desain
menggunakan salah satu aplikasi grafis yakni
photoshop.
Teks Api Membara
Membuat Lembar Kerja Baru
• Klik File => New
• Ctrl + N
• Buatlah layer baru lagi dengan cara menekan
tombol Ctrl + Shift + N, lalu beri nama
background.
MEMBERI WARNA HITAM PADA LAYER
BACKGROUND
• Edit => Fill
MEMBUAT TEKS TULISAN
MENGUBAH LAYER TEKS MENJADI LAYER
BIASA
• klik kanan tulisan layer teks, kemudian pilih
rasterize type. Maka layer teks menjadi layer
biasa
DUPLICATE LAYER POTENSI UTAMA
• Tekan Ctrl + J
MEMUTAR LAYER POTENSI UTAMA
• Pada langkah ini matikan dulu layer potensi
utama copy dengan cara mengklik gambar
mata pada layer potensi utama copy.
• Setelah itu klik layer potensi utama. Kemudian
putar layer potensi utama sebesar 90 derajat
dengan cara pergi ke Edit > Transform > Rotate
90 derajat CW.
MEMBERI EFEK WIND PADA LAYER POTENSI
UTAMA
• Filter > Stylize > Wind
• Tekan Ctrl + F sebanyak 3X hingga gambar
tulisannya menjadi seperti gambar dibawah
ini:
MEMUTAR KEMBALI LAYER POTENSI UTAMA
MENJADI SPERTI POSISI SEMULA
• Sekarang putar lagi layer potensi utama
dengan cara pergi ke edit > transform > rotate
90 derajat CCW
• Setelah memutar tulisannya, aktifkan kembali
gambar mata pada layer potensi utama copy.
• Kemudian sesuaikan posisi layer potensi utama
dengan layer potensi utama copy. Gunakan
move tool untuk menggeser posisinya.
• Jika sudah pas, matikan kembali layer potensi
utama copy.
MEMBERI EFEK GAUSSIAN BLUR PADA
LAYER HANGUS
• Sekarang beri efek gaussian blur pada layer
potensi utama dengan cara pergi ke Filter >
Blur Gaussian Blur
MENYATUKAN LAYER POTENSI UTAMA
DENGAN LAYER BACKGROUND
• Tekan Ctrl + E
MEMBERI EFEK LIQUIFY PADA LAYER
BACKGROUND
• Sekarang beri efek liquify pada layer
backgorund dengan cara pergi ke Filter >
Liquify
MEMBERI EFEK WARNA API
• Sekarang beri afek warna pada layer
backgorund dengan cara membuat
hue/saturation
• Kemudian buat lagi hue/saturation dan atur
seperti gambar dibawah
• Setelah itu atur blend mode nya menjadi
overlay
MENGAKTIFKAN DAN MENGATUR WARNA
LAYER POTENSI UTAMA COPY
• Aktifkan kembali gambar mata pada layer
potensi utama copy.
• Setelah itu klik layer potensi utama copy dan
tambahkan Layer > Layer Style > Gradient
Overlay.
• Kemudian atur warnanya dengan cara klik 2x
warna gradient hitam putih, kemudian atur
seperti gambar dibawah

Anda mungkin juga menyukai