Anda di halaman 1dari 8

Program Linear


Kelompok 6
Hanif Farhan p. (225231045)
Nabil Narapati (225231052)
Rahma Destiarta (225231054)

 Alek akan menjual permen lolipop dan permen
kapas di pameran dengan menggunakan etalase
bekas milik ayahnya. Dia membeli permen lolipop
dengan harga Rp.6000/lusin dan permen kapas
dengan harga Rp.4000/lusin. Modal yang tersedia
adalah Rp.1.000.000 dan etalase nya hanya dapat
memuat permen lolipop dan permen kapas 210
lusin. Jika harga lolipop Rp.1200 dan permen kapas
Rp.1100 maka laba maksimun yang diperoleh adalah

VARIABEL HARGA BELI DAYA LABA
TAMPUNG
Lolipop (X1) 6000/lusin 1.200
Permen Kapas 4000/lusin 1.100
(X2)
1.000.000 210

6X1 + 4X2  1.200 …. (1)
X1 = 0  X2 = 300
X2 = 0  X1 = 200

X1 + X2  210 …. (2)
X1 = 0  X2 = 210
X2 = 0  X1 = 210

 ELIMINASI
X1 + 4X2 = 1.200 6(180) + 4X2 = 1.200
X1 + X2 = 210 x4 X2 = 1.200 – 1.080 = 120
X1 + 4X2 = 1.200 X2 = 120 = 30
X1 + 4X2 = 840 4
2X1 = 360
X1 = 360 = 180
2

Z = 1.200X1 + 1.100X2
- (0,210)  1.100 x (210) = 231.000
- (200,0)  1.200 x (200) = 240.000
- (180,30)  1.200 x (180) + 1.100 (30) =
= 96.000 + 33.000
= 129.000
Maka laba maksimal yang di peroleh adalah Rp 240.000
dengan hanya menjual 210 lusin.


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai