Anda di halaman 1dari 6

Sosialisasi Permendagri 111 Tahun 2014 tentang

Pedoman Teknis Peraturan di Desa


Disampaikan oleh:

Jon Saima Damanik, S.H.


Analis Kebijakan Ahli Muda
Pada Bagian Hukum dan Orta Kabupaten Tapanuli Tengah
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 111 Tahun 2014 tentang Pedoman Teknis Peraturan di Desa

Ditetapkan pada 31 Desember 2014 Latar Belakang


Diundangkan pada 31 Desember 2014 Permendagri ini untuk melaksanakan
ketentuan Pasal 89 Peraturan Pemerintah
Dengan Nomor 111 Tahun 2014
Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2014
tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

Pasal 89 PP 43 Tahun 2014


“Pedoman teknis mengenai peraturan di
desa diatur dengan Peraturan Menteri”
Apa saja Peraturan di Desa?

a. Mengatur pelaksanaan kewenangan desa;


1. Peraturan Desa Isinya b. Penjabaran atau perintah peraturan
perundang-undangan yang lebih tinggi.

2. Peraturan Bersama Kepala Desa Isinya


Kerja sama 2 Desa atau lebih

Isinya a. Pelaksanaan Peraturan Desa;


3. Peraturan Kepala Desa
b. Pelaksanaan Peraturan Bersama Kepala Desa;
c. Perintah atau tindaklanjut peraturan
perundang-undangan yang lebih tinggi.
ALUR PERATURAN DI DESA PERATURAN DESA PERATURAN BERSAMA KADES PERATURAN KADES

Kepala Desa dan BPD dalam Kepala Desa Pemrakarsa atas Kepala Desa dan Perangkat Desa
Perencanaan Rencana Kerja Pemerintah Desa dasar Hasil Musyawarah Desa
Boleh melibatkan Lembaga Adat
dan Lembaga Kemasyarakatan
Desa

Penyusunan 1. Pemerintah Desa Kepala Desa Pemrakarsa dan Kepala Desa


(Kades dan Perangkat Desa) dikonsultasikan ke Masyarakat
dikonsultasikan ke Masyarakat Desa
Desa

2. BPD

Pembahasan BPD dan Kepala Desa Kepala Desa Pemrakarsa Kepala Desa dan Perangkat Desa
(2 Desa atau lebih)
Penetapan Kepala Desa Masing-masing Kepala Desa Kepala Desa

Pengundangan Sekretaris Desa dalam Masing-masing Sekretaris Desa Sekretaris Desa dalam Berita
Lembaran Desa dalam Berita Desa Desa
Penyebarluasan Pemerintah Desa dan BPD Masing-masing Pemerintah Desa Pemerintah Desa
EVALUASI DAN KLARIFIKASI PERATURAN DESA

Evaluasi Rancangan Peraturan Desa yang telah dibahas Dalam 20 hari kerja Bupati tidak memberikan
Bupati memberikan evaluasi
dan disepakati Bersama Kepala Desa dan BPD evaluasi Perdes Berlaku sendirinya
disampaikan Kepala Desa ke Bupati melalui (lewat 20 hari)
Diberikan
Camat Paling lambat 3 hari setelah disepakati
Dalam 20 hari kerja wajib
memperbaikinya

Hasil koreksi
disampaikan ke
Bupati melalaui
Camat

Hasil klarifikasi Bupati


Klarifikasi Peraturan Desa disampaikan Kepala Desa ke memberikan surat
sesuai
Bupati melalui Camat Paling lambat 7 hari hasil klarifikasi
setelah diundangkan untuk diklarifikasi Hasil klarifikasi Bupati dapat
tidak sesuai membatalkan
Peraturan Desa
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
HORAS TAPTENG!

Anda mungkin juga menyukai