Anda di halaman 1dari 18

Jaringan Komputer 1

Program Studi: Informatika

Anshori, M.Kom
Perangkat Keras Jaringan

 Multi I/O
 NIC (Network Interface Card)
 Router
 Bridge
 Gateway
 Repeater
 Modem
 Media (kabel, Gelombang Radio)
 HUB
 Swicth Hub
Network Interface Card atau NIC
 Perangkat keras jaringan komputer jenis satu ini sering
dikenal dengan istilah Ethernet Card atau istilah populer
lainnya yaitu LAN Card.
 Network Interface Card merupakan sebuah kartu
jaringan yang memiliki fungsi sebagai penghubung
antar komputer dengan jaringan.
 Pada umumnya Network Interface Card ini telah
terintegrasi dengan motherboard komputer serta
laptop, tetapi ada juga yang berupa kartu dimana perlu
untuk ditancapkan ke pada motherboard.
 Bahkan dengan seiring berkembangnya teknologi ada
juga yang berupa USB.
Router
 Fungsi utama dari sebuah router ialah sebagai
perangkat pada jaringan komputer yang digunakan
untuk menjadi penghubung antara perangkat dengan
network.
 Router akan menentukan jalur mana yang baik untuk
dilewati pada paket data sehingga data yang
disampaikan akan sampai ke tujuan.
Bridge

 Perangkat keras jaringan komputer yang terakhir


yaitu bridge.
 Fungsi dari bridge ini sama dengan fungsi dari

repeater namun bridge akan lebih fleksibel serta


lebih cerdas dibandingkan dengan repeater.
 Bridge ini dapat menghubungkan jaringan yang

menggunakan sebuah metode transmisi yang


berbeda.
 Contohnya seperti bridge yang dapat

menghubungkan Ethernet broadband dengan


Ethernet baseband.
Gateway
 gateway berasal dari bahasa Inggris yaitu gate yang berarti
gerbang dan way artinya jalan.
 Sehingga dapat disimpulkan bahwa pengertian gateway adalah
suatu perangkat yang digunakan untuk menghubungkan
jaringan antara satu perangkat komputer dengan lainnya. Ini
dikarenakan masing-masing perangkat memang punya protokol
komunikasi beda-beda, sehingga harus disambungkan melalui
gateway tersebut.
 salah satu contoh perangkat dan jaringan internet gateway
adalah router dan ISP (internet service provider) yang
memberikan akses ke seluruh jaringan WWW.
Repeater
 Fungsi dari repeater ini untuk dapat memperkuat
sinyal dimana caranya ialah dengan menerima
sinyal yang berasal dari suatu segmen jaringan
lalu setelah itu memancarkan kembali kekuatan
sinyal dengan sinyal asli ke segmen kabel lainnya.
Modem
 Modulator Demodulator atau sering disebut
dengan Modem merupakan sebuah perangkat
yang dapat menghubungkan komputer ke jaringan
internet.
 Perangkat ini memiliki fungsi untuk mengubah

sinyal analog menjadi sinyal digital


Kabel Jaringan
 Selanjutnya yaitu kabel jaringan dimana merupakan
sebuah peralatan yang memiliki fungsi sebagai media
penghubung bagi antara satu komputer dengan
komputer lain atau dari komputer ke perangkat
jaringan lainnya.
 Untuk kabel yang digunakan pada jaringan komputer
sendiri ada 3, yaitu:
1. Fiber Optic
2. Twisted Pair (UTP dan STP)
3. Coaxial
Hub
 Hub merupakan perangkat yang digunakan untuk
menyatukan antara kabel network dari setiap
server, workstation ataupun perangkat lainnya.
 Biasanya perangkat keras jaringan jenis ini

digunakan untuk membuat topologi bintang,


dimana kabel twisted pair datang dari workstation
yang masuk ke hub.
Swicth Hub

 Untuk fungsi dari switch ini hampir sama dengan


hub, tetapi untuk cara kerjanya akan sedikit lebih
rumit bila dibandingkan dengan hub.
 Untuk switch sendiri bukan hanya sekedar

mengurusi sinyal listrik namun juga memproses


informasi di lapisan pada data link.
 Informasi yang dicek pada switch ini merupakan

alamat MAC address yang berasal dari setiap


perangkat serta komputer yang tersambung pada
switch.
Klasifikasi Jaringan Komputer
Berdasarkan Metode Transmisi
 Broadcast
 Point to Point
Broadcast
 Jaringan broadcast memiliki saluran komunikasi
tunggal yang dipakai bersama-sama oleh semua
mesin yang ada pada jaringan tersebut.
 Pesan-pesan berukuran kecil, disebut paket, yang
dikirimkan oleh suatu mesin akan diterima oleh mesin-
mesin lainnya. Field alamat pada sebuah paket berisi
keterangan tentang kepada siapa paket tersebut
ditujukan.
Point to Point
 Terdiri dari beberapa koneksi pasangan individu dari
mesin-mesin.
 Untuk pergi dari sumber ke tempat tujuan, sebuah paket
pada jaringan jenis ini mungkin harus melalui satu atau
lebih mesin-mesin perantara.
 Seringkali harus melalui banyak route yang mungkin
berbeda jaraknya. Karena itu algoritma routing
memegang peranan penting pada jaringan point-to-
point.
Klasifikasi Jaringan Komputer
Berdasarkan Geografis
 Local Area Network (LAN) (10m – 1 km)
 Metropolitan Area Network (MAN) (10 km)
 Wide Area Network (WAN) (100 – 1000 km)
 Jaringan Tanpa Kabel
 Internetwork (10.000 Km)
Jaringan Tanpa Kabel
 Manfaatnya: kantor portable, armada truk, taksi,
bis, kepentingan militer di medan perang.
 Kelemahannya: lambat daripada kabel (umumnya

2 Mbps), laju kesalahan lebih besar, transimisi


yang berbeda dapat mengganggu.
Internetwork
 Kumpulan jaringan yang terinterkoneksi disebut
Internetwork atau Internet.
 Bentuk internet yang umum adalah kumpulan dari LAN
yang dihubungkan oleh WAN.
 Perbedaan yang nyata antara subnet dan WAN dalam
kasus ini adalah keberadaan host.
◦ Bila di dalam sistem terdapat kurva tertutup yang
hanya terdiri dari router-router, maka itulah subnet.
◦ Bila sistemnya terdiri dari router dan host, maka itulah
WAN.
 Terimaksih…

Anda mungkin juga menyukai