Anda di halaman 1dari 6

Soal dan Pembahasan Sistem Ekskresi

Written By Toha Nasr on Sabtu, 25 Januari 2014 | 6:07:00 PM

1. Ginjal menyaring zat sisa yang berupa ureum dari dalam... A. getah bening B. hormon C. darah D. usus Jawaban : C Organ tubuh yang bertanggungjawab untuk mengatasi zat racun yang masuk ke 2. dalam tubuh adalah... A. ginjal B. hati C. kulit D. paru-paru Jawaban : B 3. Cara kulit mengatur suhu tubuh adalah... A. mengeluarkan minyak B. mengeluarkan air C. mengeluarkan panas D. mendirikan bulu-bulu Jawaban : C 4. Bagian ginjal yang berfungsi menyaring darah terdapat pada... A. glomerulus B. lengkung henle C. kapsula bowman D. tubulus kontraktil Jawaban : A 5. Paru-paru sebagai organ ekskresi mengeluarkan... A. O dan H2O C. O2 dan H2O B. H2O dan CO2 D. H2O dan O2 Jawaban : B 6. Fungsi sistem ekskresi pada manusia adalah... A. mengeluarkan sisa-sisa metabolisme yang sudah tidak digunakan lagi B. mengeluarkan sisa-sisa metabolisme yang masih dibutuhkan oleh tubuh C. mengeluarkan zat sisa yang masih dipergunakan lagi D. mengeluarkan feses dari hasil pencernaan

Jawaban : A 7. Bagian kulit yang berperan untuk menyimpan lemak adalah lapisan kulit ... A. ari B. malphigi C. jangat D. bawah Jawaban : D 8. Berikut ini merupakan penyakit yang terjadi pada kulit, kecuali... A. ringworm B. psoriasis C. biduran D. nefritis Jawaban : D 9. Kelebihan hormon, vitamin, dan obat-obatan akan dikeluarkan melalui . . . A. ginjal B. kulit C. hati D. paru-paru Jawaban : A Salah satu organ pada manusia yang tidak mengeluarkan zat sisa dalam proses 10. metabolisme adalah . . . . A. ginjal B. kulit C. hati D. pankreas Jawaban : D 11. Fungsi hati berikut berkaitan dnegan pengeluaran, adalah . . . . A. mengubah provitamin A menjadi vit A B. menimbun gula dalam bentuk glikogen C. membongkar jenis protein tertentu D. merombak sel darah merah yang rusak menjadi empedu Jawaban : D 12. Hati sebagai alat ekskresi mengeluarkan . . . . A. insulin B. gula C. urine

D. empedu Jawaban : D. 13. Pengubahan provitamin A menjadi vitamin A terjadi pada . . . . A. ginjal B. kulit C. paru-paru D. hati Jawaban : C 14. Ujung saraf indra pada kulit terdapat pada lapisan . . . A. epidermis B. malphigi C. tanduk D. dermis Jawaban : D 15. Saluran urine yang keluar dari ginjal disebut . . . . A. medula B. uretra C. ureter D. pelvis Jawaban : C 16. Kelebihan lemak akan disimpan di lapisan. . . . A. B. C. D. kulit ari epidermis jangat bawah kulit

Jawaban : C 17. Urine dikeluarkan dari dalam tubuh melalui saluran . . . . A. ureter B. uretra C. glomerulus D. kapsul bowman Jawaban : B 18. Urine berwarna kuning karena mengandung . . . . A. amoniak B. hemoglobim

C. urea D. bilirubun Jawaban : D 19. Salah satu tanda bahwa seseorang menderita kencing manis adalah bila didalam urine nya mengandung . . . . A. urea B. amoniak C. gula D. hemoglobin Jawaban : C 20. Kulit berfungsi sebagai alat pengeluaran karena memiliki . . . . A. rambut C. kelenjar keringat B. lemak D. kelenjar saraf Jawaban : C
1. Berikut ini yang merupakan ekskresi yaitu pengeluaran .... a. HCL pada lambung b. keringat c. air liur d. air mata e. darah pada luka 2. Berikut ini yang mempengruhi volume air yang dikeluarkan oleh tubuh adalah .... a. jumlah air dalam jaringan b. jumlah hormon dalam tubuh c. jumlah air dalam sel d. kerja hormon pepsin e. jumlah garam yang dikonsumsi 3. Urin sekunder dihasilkan pada proses .... a. reabsorpsi b. augmentasi c. filtrasi d. kapsul Bowman e. glomerulus 4. Selain untuk perombakan sel darah merah dan perombakan protein, hati juga berfungsi untuk .... a. menawarkan racun b. mengangkut sari makanan c. membentuk asam belerang d. menyimpan protein e. memperlancar peredaran darah

5. Lapisan kulit yang jaringannya terus membentuk sel-sel baaru yaitu .... a. dermis b. stratum germinativum c. stratum granulosum d. stratum korneum e. stratum lusidium 6. Kulit pada tubuh manusia berfungsi sebagai .... a. tempat penimbunan glikogen b. tempat penimbunan protein c. penentu bentuk tubuh d. benteng pertahanan mekanis e. tempat cadangan makanan 7. Gangguan pada ginjal karena kegagalan nefron dalam melakukan proses reabsorpsi yaitu .... a. diabetes mellitus b. polturia c. nefritis d. olgouria e. albuminaria 8. Pengeluaran keringat dipengaruhi oleh sejumlah faktor seperti berikut ini, kecuali .... a. rangsangan simpatik b. umur dan gender c. goncangan emosi e. suhu lingkungan 9. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi ginjal adalah .... a. mempertahankan keseimbanagan asam dan basa b. mempertahankan tubuh dari serangan penyakit c. mempertahankan homeostasis d. membuang zat-zat yang berlebihan dari dalam tubuh e. mengekskresikan zat-zat yang berlebih 10. Penyakit diabetes insipidus disebabkan karena .... a. kekurangan hormon antidiuretika b. kekurangan hormon insulin c. terlalu banyak minum air d. bagian korteks ginjal mengalami peradangan e. alat korteks ginjal mengalami kerusakan 11. Jika urin yang dikeluarkan mengandung eritrosit, maka hal ini mengindikasikan adanya peradangan pada .... a. vesica urinaria b. pelvis renalis c. medulla d. glomerulus e. korteks 12. Penyebab diabetes mellitus adalah .... a. kelebihan ADH dalam darah b. pankreas menghasikan enzim amilase c. pankreas menghasilkan insulin

d. hati memproduksi enzim amilase e. glomerulus mengadakan filtrasi 13. Berikut ini pernyataan yang benar untuk filtrat yang merupakan hasil dari filtrasi pada ginjal yaitu .... a. mengandung zat yang berguna saja b. mengandung zat sisa dan zat yang tidak bermanfaat c. mengandung zat yang sama dengan hasil proses reabsorpsi d. mengandung zat yang sama dengan urin e. mengandung zat berbahaya 14. Badan Malphigi ginjal terdiri dari .... a. glomerulus dan nefron b. glomerulus dan lengkung Henley c. tubulus dan lengung Henley d. tubulus dan glomerulus e. glomerulus dan kapsul Bowman 15. Kerusakan pada ginjal akibat glomerulus terkena infeksi Streptococcus disebut .... a. oligouria b. nefritis c. albuminaria d. batu ginjal e. poliuria

Anda mungkin juga menyukai