Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB PESERTA PELATIHAN ACHIEVEMENT MOTIVATION TRAINING (AMT) MAHASISWA APP TAHUN AKADEMIK 2012/2013

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------A. KETENTUAN UMUM 1. 2. 3. Waktu pelatihan mulai pukul 08.00 17.00 WIB. Peserta diharuskan hadir setiap hari 15 menit sebelum acara di mulai. Peserta diharuskan berpakaian hitam putih, pakai dasi dan bersepatu warna gelap pada saat pembukaan dan penutupan. 4. Selain hari pembukaan dan penutupan pelatihan dibolehkan berpakaian bebas tetap i harus rapih dan sopan (tidak diperkenankan memakai kaos) . 5. 6. 7. 8. Selama pelatihan tidak diperkenankan merokok di dalam ruangan . Selama pelatihan Hand Phone (HP) agar dimatikan. Mengikuti pelatihan harus tertib dan bertanggungjawab. Untuk pengisian piagam peserta diharuskan membawa pas foto resmi hitam putih/berwarna dan bukan hasil HP sebanyak 2 lembar ukuran 3 x 4, diserahkan kepada penitia pada hari pertama serta cantumkan Nama / NIM. dibalik fotonya agar tidak tertukar. 9. Selama pelatihan peserta diharuskan men gisi lembar daftar hadir dan apabila ada kesalahan dalam penulisan nama harap segera di perbaiki.

B. KETENTUAN KHUSUS. 1. 2. Bagi peserta yang melakukan keterlambatan lebih dari 1 kali dinyatakan GUGUR. Bagi peserta yang terlambat dengan total 60 menit dengan a lasan apapun dinyatakan GUGUR. 3. Bagi peserta yang tidak menyerahkan foto sampai dengan waktu yang sudah ditentukan panitia, resiko tidak mendapatkan Piagam pelatihan.

Demikianlah tata tertib pelatihan ini disampikan, agar menjadi perhatian. Akademi Pimpinan Perusahaan Panitia Penyelenggara AMT Mahasiswa Tahun 2012

Anda mungkin juga menyukai