Anda di halaman 1dari 4

LEMBAGA PENDIDIKAN MAARIF NU

MADRASAH IBTIDAIYAH HAYATUL ULUM


Terakriditasi ( A ) NSM : 111 23 52 40 945 PANGEAN MADURAN LAMONGAN JAWA TIMUR
========================================================================================

SURAT KEPUTUSAN KEPALA MI. HAYATUL ULUM Nomor : MI-2808/./E-21/IV/2011 Tentang : Pembentukan dan Penetapan Panitia Haflah Akhirissanah MI. Hayatul Ulum Pangean Maduran Tahun Pelajaran : 2010/2011
Kepala MI. Hayatul Ulum Pangean Maduran : MENIMBANG : 1. Bahwa untuk menandai telah berakhirnya proses belajar mengajar selama Tahun Pelajaran 2010/2011 di MI. Hayatul Ulum Pangean maduran lamongan, maka perlu diadakan acara resmi yaitu Haflah Akhirissanah. 2. Bahwa untuk kelancaran dan kesuksesan serta kemeriahan acara tersebut perlu membentuk panitia pelaksana Haflah Akhirissanah MI. Hayatul Ulum Pangean Tahun Pelajaran 2010/2011 3. Bahwa nama-nama yang namanya tercantum dalam ini keputusan ini layak untuk ditetapkan sebagai panitia dan perwujudanya perlu ditetapkan dan diangkat dengan surat keputusan kepala Madrasah. : 1. 2. 3. 4. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 tentang Sisdiknas Undang-undang No. 19 tahun 2005 tentang Standar Pendidikan Nasional. Peraturan Pemerintah No. 20 Tahun 2007 tentang Standar Penilaian Kalender Pendidikan MI. Hayatul Ulum Pangean Tahun Pelajaran 2010/2011

MENGINGAT

MEMPERHATIKAN

: 1. Rapat Dewan Guru Tanggal 16 April 2011 tentang pembentukan panitia Haflah Akhirissanah MI. Hayatul Ulum Tahun Pelajaran 2010/2011 MEMUTUSKAN : : 1. Panitia Pelaksana Haflah Akhirissanah MI. Hayatul Ulum Pangean Maduran Tahun Pelajaran 2010/2011. 2. Tugas Pokok dan Fungsi Panitia Pelaksana 3. Rencana Anggaran biaya dan Jadwal Kegiatan Haflah Akhirissanah MI. Hayatul Ulum Pangean Tahun Pelajaran 2010/2011

MENETAPKAN

Demikian Surat Keputusan ini dibuat dan berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini maka akan dibetulkan sebagaimana mestinya Ditetapkan di : Maduran Tanggal : 17 April 2011 Kepala Madrasah

ABDUL KOHAR, S.PdI, S.Pd NIP : Tembusan : 1. Kepada Yth Pengurus Madrasah 2. Kepada Yth Komite Madrasah. 3. Yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan 4. Arsip

Lampiran SK Kepala MI. Hayatul Ulum Pangean Nomor : MI-2808/./E-21/IV/2011 Tanggal : 17 April 2011 1. SUSUNAN PANITIA HAFLAH AKHIRISSANAH TP : 2010/2011 1. Penanggung Jawab 2. Ketua 3. Sekretaris 4. Bendahara 5. Seksi-Seksi a. Sie. Prosesi Wisuda b. Sie. Akomodasi & Perlengkapan c. Sie. Konsumsi : Kepala Madrasah : Nur Hidayat, S.Ag, M.MPd : Wasito, ST : Al Qomah, S.Ag : : 1. Khusnan Marzuki, S.Pd 2. Nur Kholifah, S.Pd : 1. Suyitno Safidin, SH 2. Anang Sujatmiko : 1. Amik Amanatul Azizah, S.Pd 2. Nadlirotul Izzah, S.Pd 3. Muqtasidah, S.PdI : 1. Khusnan Marzuki, S.Pd 2. Wiwi, S.PdI : 1. Yasatul Afidah, S.Hi, S.PdI 2. Sulistiana, A.Ma : 1. Moh. Yusuf, S.Ag, M.MPd 2. Juri Wahananto, S.Ag

d. Sie.Dekorasi & Dokumentasi e. Sie. Pementasan Seni f. Sie. Penerima tamu & undangan Kiyai

2. TUGAS POKOK DAN FUNGSI PANITIA PELAKSANA. A. KETUA 1. Bertanggung jawab penuh atas suksesnya persiapan dan proses haflah Akhirissanah 2. Bertanggung jawab atas segala administrasi dan pendanaan yang berkaitan dengan kegiatan Haflah Akhirisanah 3. Mendistribusikan tugas dan membantu serta mendampingi bawahan atau bagian dalam melaksanakan tugas. B. SEKRETARIS 1. Bertanggung jawab penuh atas administrasi kegiatan akhirissanah, antara lain : a. SK Panitia dan pembagian Tugas b. Undangan Toga, Tomasy dan wali Murid c. Pemberitahuan Kepada Desa atas pelaksanaan Akhirissanah d. Undangan dan pemberitahuan kepada Pengurus dan kepala Desa e. Administrasi lain yang belum disebutkan dalam point a d. 2. Mengarsip semua administrasi kegiatan Haflah Akhirissanah 4. Pelaporan pelaksanaan kegiatan Haflah Akhirissanah. C. BENDAHARA 1. Membuat edaran biaya akhirissanah kepada wali murid. 2. Mengelola keuangan Haflah Akhirissanah sesuai dengan peruntukanya. 3. Mencatat keluar masuk keuangan Haflah Akhirissanah dengan benar dan accountable. 4. Membuat Laporan ( LPJ ) penggunaan dana Haflah Akhirissanah D. SEKSI PROSESI WISUDA 1. Merencanakan prosesi wisuda kelas VI MI. Hayatul Ulum Pangean 2. Melatih prosesi wisuda 3. Membuat SK. Wisuda dan kelengkapan administrasinya 4. Mengusahakan perlengkapan prosesi wisuda ( pakaian maupun peralatanya ) E. SEKSI AKOMODASI DAN PERLENGKAPAN 1. Merencanakan kebutuhan akan perlengkapan dan akomodasi 2. Sewa sound system, Panggung, kursi dan lampu 3. Mengkoordinir penataan sound system, panggung dan kursi 4. Lain-lain yant terkait dengan akomodasi dan perlengkapan.

F. SEKSI KONSUMSI 1. Merencanakan kebutuhan konsumsi persiapan dan pelaksanaan akhirissanah. 2. Merencanakan permohonan konsumsi kepada wali murid atau orang-orang tertentu 3. Menghidangkan konsumsi kepada tamu, antara lain : a. Konsumsi jajan kotak b. Konsumsi Jajan untuk tamu VIP ( Very Importent person ) c. Konsumsi Prasmanan ( makan bersama ) 4. Hal-hal terkait yang belum disebut diatas. G. SEKSI DEKORASI DAN DOKUMENTASI 1. Merencanakan kebutuhan dekorasi dan dokumentasi 2. Mengundang fotografer ( Acara & Wisuda ) 3. Memesan dan Memasang Dekorasi 4. Menentukan jumlah dokumentasi yang dicetak dan lain-lain yang terkait. H. SEKSI PEMENTASAN SENI 1. Merencakan seni apa saja yang ditampilkan ( dari MI dan TK ) 2. Mengkoordinir latihan seni bersama dengan wali kelas masing-masing 3. Menentukan durasi waktu penampilan seni ( dari MI dan TK ) 4. Bertanggung jawab penuh atas kesuksesan penampilan seni dalan Haflah Akhirissanah. I. SEKSI PENERIMA TAMU DAN UNDANGAN KIYAI. 1. Mencari dan mengundang kiyai yang akan berceramah di Haflah Akhirissanah. 2. Menjadi penerima tamu dalam pelaksanaan akhirissanah 3. Menentukan tempat duduk para tamu undangan. 4. Mencari dan mengundang Pembaca Ayat Suci Al Quran dan Sholawat. 5. Lain-lain yang belum tersebut dalam point 1 3. 3. WAKTU PELAKSANAAN AKHIRISSANAH. 1. Hari dan Tanggal : Sabtu, 18 Juni 2011 2. Waktu : 19.00 WIB Selesai 3. Tempat : Pertigaan Jalan Timur Laut Masjid Baiturrohim Pangean 4. SUSUNAN ACARA DAN KOORDINATOR. 1. Pra Acara ( Pementasan Seni dari MI dan TK ) a. Pembawa acara b. Penampilan seni dari TK ( 4 pentas seni ) c. Penampilan Seni dari MI ( 9 pentas seni ) 2. Acara inti Haflah Akhirissanah a. Pembawa Acara b. Pembacaan Ayat-ayat suci Al Quran dan sholawat Nabi Muhammad SAW c. Sambutan-Sambutan 1. Kepala Madrasah 2. Kepala Desa 3. Pengurus/Komite Madrasah d. Prosesi Wisuda 1. Pembaca SK Wisuda 2. Pengukuhan Wisudawan/Wisudawati

: : Bu Sulistiana, A.Ma : 1. Koordinator seni 2. Ibu Guru TK : 1. Koordinator Seni 2. Bapak/Ibu Guru Wali kelas 1 6 : : 1. Nadlrotul Izzah, S.Pd 2. Nur Kholifah, S.Si : Santri PP. Fathul Hidayah Pangean : : Abdul Kohar, S.PdI, S.Pd : Karjdono : 1. Drs. H. Malik Zuhri, S.Pd, M.MPd atau 2. Drs. H. Zaenuddin, M.Pd : : Khusnan Marzuki, S.Pd : 1. Abdul Kohar, S.PdI, S.PdI 2. Amik Amanatul Azizah, S.Pd 3. Moh. Yusuf, S.Ag, M.MPd : Wasito, ST. : ............................................................................ : Masing-Masing Wali kelas.

3. Pengukuhan Wisudawan dan siswa Terbaik ( Peraih ranking 1 3 ) e. Ceramah Agama dan doa Penutup 3. Pembagian Raport

5. RENCANA RENCANA ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA RENCANA ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA AKHIRISSANAH MI. HAYATUL ULUM PANGEAN MADURAN LAMONGAN TAHUN PELAJARAN 2010/2011 NO 1 URAIAN 1. Kelas 1-5 = 80 @ 20.000 2. Kelas 1-5 = 20 x @ 15.000 3. Kelas 6 = 30 x @ 30.000 ,Administrasi Dokumentasi Dekorasi Sound System Bisyaroh Penceramah Penampilan seni Sewa toga 30 x @ 10.000 Konsumsi snack 500 biji x @ 1.250 Makan prasmanan dan persiapan Lain-lain MASUK 1.600.000 300.000 900.000 80.000 300.000 50.000 600.000 600.000 150.000 300.000 625.000 500.000 150.000 JUMLAH 2.800.000 3.355.000 KELUAR

2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Maduran, 17 April 2011 Kepala Madrasah

ABDUL KOHAR, S.PdI, S.Pd NIP :

Anda mungkin juga menyukai