Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN LEBAK


MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 LEBAK
Jalan Raya Bayah-Cikotok Km. 01 Bayah Lebak
Telp. (0252)401153 Fax.0252-401153 Bayah 42393
e-mail : mtsnbayah@ymail. com – mtsnbayah@kemenag.go.id

KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 LEBAK


KECAMATAN BAYAH
Nomor : 1 86/Mts.28.02.02.02/PP.00.5/04/2019

TENTANG
PENETAPAN PANITIA KEGIATAN PENERIMA PESERTA DIDIK BARU (PPDB) & MASA TA’ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
 
KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 LEBAK KECAMATAN BAYAH
Menimbang : 1. Bahwa untuk kelancaran pelaksanaan Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah
(matsama) di Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Lebak Tahun Pelajaran 2018-2019 perlu dibentuk kepanitiaan PPDB& MATSAMA;
2. Bahwa nama-nama yang tercantum dalam lampiran keputusan ini dipandang cakap dan memenuhi syarat untuk ditetapkan
sebagai Panitia Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah Tahun Pelajaran 2018-2019;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah RI. No. 42 tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintah (SAP);
3. Keputusan Presiden Repiblik Indonesia Nomor : 16 Tahun 1974 tentang Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
yang telah diubah dan disempurnakan dengan Keputusan Presiden Nomor : 17 tahun 2000;
4. Keputusan Presiden Nomor : 102 tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata
Kerja Departemen Agama sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Presiden Nomor : 45 Tahun 2002;
5. Keputusan Presiden Nomor : 42 tahun 2002 tentang Perbendaharaan Negara;
6. Keputusan Menteri Agama Nomor : 1 Tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan
Tata Kerja Departemen Agama;
7. Keputusan Menteri Agama Nomor : 373 Tahun 2002 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kantor Wilayah Departemen Agama
Propinsi dan Kantor Departemen Agama Kabupaten/Kota sebagaimana telah diubah dengan KMA Nomor : 480 Tahun 2003;
8. Instruksi Menteri Agama Nomor : 1 Tahun 2000 tentang Pelaksanaan KMA Nomor : 168 Tahun 2000;
9. Surat Edaran Departemen Keuangan RI Nomor : 050 Tahun 2004;
10. Peraturan Menteri Agama Nomor : 1 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembayaran dalam Pelaksanaan Anggaran Pendapatan
Belanja Negara dilingkungan Departemen Agama;
11. Peraturan Menteri Keuangan Nomor:100/PMK.02/2010, tanggal 6 Mei 2010 tentang Standar Biaya Umum Tahun Anggaran 2018;
12. Peraturan Direktorat Jendral Perbendaharaan Nomor : Per-66/PB/2005 tentang Mekanisme Pelaksanaan Pembayaran atas
Beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.
Memperhatikan : 1. Keputusan Direktur Jenderal Islam Nomor. 631 Tahun 2019 Tanggal 31 Januari 2019 Tentang Petunjuk Teknis PPDB Madrasah
2. Kalender Pendidikan MTs Negeri 2 Lebak Tahun Pelajaran 2019/2020;
3. Rapat Dewan Guru dan Tata Usaha Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Lebak Tanggal 18 Februari 2019;
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 LEBAK TENTANG PANITIA KEGIATAN PENERIMA PESERTA DIDIK
BARU (PPDB) & MASA TA’ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA) TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Pertama : Mengesahkan Panitia Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) Tahun Pelajaran
2019/2020;
Kedua : Tugas dan Tangung Jawab Panitia Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) Tahun
Pelajaran 2019/2020;
1. Menyiapkan administrasi Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) Tahun
Pelajaran 2019/2020;
2. Melaporkan hasil Kegiatan Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) Tahun Pelajaran
2019/2020
Ketiga : Kepada Panitia Penyelenggara kegiatan tersebut diberikan honor output kegiatan sebagai berikut;
1. Penanggung Jawab sebesar Rp. 350.000.-/orang/kegiatan
2. Ketua sebesar Rp. 300.000.-/orang/kegiatan
3. Sekretaris sebesar Rp. 250.000,-/orang/kegiatan
4. Anggota masing-masing sebesar Rp. 200.000/orang/kegiatan
Keempat : Segala pembiayaan Tim dibebankan kepada DIPA MTs Negeri Bayah Kabupaten Lebak Nomor : SP DIPA-025.04.2.572622/2019,
Tanggal 05 Desember 2018;
Kelima : Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan sampai dengan berakhirnya kegiatan PPDB & MATSAMA dari tanggal dibuatkannya SK
sampai tanggal 31 Juli 2019 dan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini maka segala sesuatunya akan
diubah dan diperbaiki sebagaimana mestinya

ASLI : Surat Keputusan inii diberikan kepada yang bersangkutan untuk diketahui dan diindahkan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : Bayah
Tanggal : 09 April 2019
K E P A L A,

Drs. Dadang A. Nurdin, M.Pd


NIP. 196706251998031001
Tembusan:
1. Yth. Kepala Kementerian Agama Kantor Wilayah Provinsi Banten;
2. Yth. Kepala Kementerian Agama Kantor Kabupaten Lebak;
3. Yth. Pengawas Pendidikan Agama Islam Kabupaten Lebak Tingkat Madrasah Tsanawiyah;
Lampiran 1 : KEPUTUSAN KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 2 LEBAK
Nomor : 18 5 /Mts.28.02.02.02/PP.00.5/04/2019
Tanggal : 09 April 2019
Tentang : Panitia Kegiatan Peserta Didik Baru (PPDB) & Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) Tahun Pelajaran 2019/2020
Tahun Anggaran 2019

PANITIA KEGIATAN PENERIMA PESERTA DIDIK BARU (PPDB) & MASA TA’ARUF SISWA MADRASAH (MATSAMA)
TAHUN PELAJARAN 2019/2020

GOL/
NO N A M A /NIP JABATAN
RUANG
Drs. Dadang A. Nurdin, M.Pd
1 IV.a Penanggung jawab
NIP. 196706251998031001
Rudiarjo, S.Pd.I
2 III.a Ketua
NIP. 197303052014121004
DedeSuryadi, S.Pd
3 - Sekretaris
Nip. -
Ujang Enjoh W, SH.M.Pd
4 IV.a Anggota
Nip. 197612162005011006
Lilis Sahroliah, S.Pd
5 III.c Anggota
Nip. 196503031987032002
Aton Hatoni
6 II.a Anggota
Nip. 197204032014121005
Ana Saparina Oktavia, S.Kom
7 Anggota
Nip. -

8 Asep Mulyanudin, S.Sos - Anggota

Sandra Pria Setiawan, S. I. Kom


9 - Anggota
Nip. -

10 Moh. Zaenudin, S.Pi - Anggota

Tri Susilo Kurnia D. S.Pd


11 III.c Anggota
Nip. 197811122007101001
Lina Marlina, S.Ag
12 III.b Anggota
Nip. 197603272006042021
Nani Ika Nurmayani, S.Pd
13 Anggota
Nip. -
Vitria Liawati, S.Pd
14 - Anggota
Nip. -
Yepi Nopiantini, S.Pd
15 - Anggota
Nip. -
Oman Surahman, S.PdI
16 - Anggota
Nip. -
Heru Sembada, S.Pd
17 - Anggota
Nip.-
Utom Sutomi, S.Pd
16 - Anggota
Nip. -
Marsih Budiarti Asih, S.PdI
17 - Anggota
Nip.-

Kepala MTs N 2 Lebak,

Drs. Dadang A. Nurdin, M.Pd


NIP. 196706251998031001

Anda mungkin juga menyukai