Anda di halaman 1dari 34

DOKUMEN PELELANGAN SEDERHANA

PEKERJAAN : PENGADAAN PERALATAN SISTEM MANAJEMEN LOKASI :


STIE MALANGKUEWARA Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA TAHUN ANGGARAN 2011

Formulir 1.a. SURAT PERNYATAAN MINAT UNTUK MENGIKUTI PENGADAAN PERALATAN SISTEM MANAJEMEN STIE MALANGKUEWARA, MALANG

Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Jabatan Alamat Telepon/Fax E-Mail : : PT / CV / FIRMA : : : Menyatakan dengan sebenarnya bahwa setelah mengetahui pengadaan yang akan dilaksanakan oleh STIE Malangkuewara, Malang untuk Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) Tahun Anggaran 2011, maka dengan ini saya menyatakan berminat untuk mengikuti proses Pengadaan Peralatan Sistem Manajemen sampai selesai. Demikian pernyataan ini kami buat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab. Bertindak untuk dan atas nama

Malang, 2011 PT / CV / Firma Cap perusahaan (Tanda Tangan dan nama Jelas) Jabatan

Hal 2

dari 34

Formulir 1.b.

PAKTA INTEGRITAS

Saya yang bertanda tangan dibawah ini, dalam rangka pengadaan peralatan sistem Manajemen STIE Malangkuewara untuk Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) Tahun Anggaran 2011 , dengan ini menyatakan bahwa saya: 1. Tidak akan melakukan praktik KKN; 2. Akan melaporkan kepada pihak yang berwajib/berwenang apabila mengetahui ada indikasi KKN di dalam proses pengadaan ini; 3. Dalam proses pengadaan ini, berjanji akan melaksanakan tugas secara bersih, transparan, dan professional dalam arti akan mengerahkan segala kemampuan dan sumber daya secara optimal untuk memberikan hasil kerja terbaik mulai dari penyiapan penawaran, pelaksanaan, dan penyelesaian pekerjaan/kegiatan ini; 4. Apabila saya melanggar hal-hal yang telah saya nyatakan dalam PAKTA INTERGRITAS ini, saya bersedia dikenakan sanksi moral, sanksi administrasi serta dituntut ganti rugi dan pidana sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku. Malang, 1. Pejabat Pembuat Komitmen: 2. Panitia Pengadaan : a. : 2011

. (Ketua Panitia) b. : . ( Sekretaris) c. : .. ( Anggota) d. : .. ( Anggota) 3. PENYEDIA BARANG DAN JASA : (Ttd, nama jelas perusahaan )

&

cap

Hal 3 dari 34

Formulir 1.c Formulir Isian Penilaian Kualifikasi PENGADAAN ................................................................ ................................................................ TAHUN ANGGARAN 2011

Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Jabatan : Bertindak untuk dan atas nama : PT / CV / Firma Alamat : Telepon/Faximili E-mail : :

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa: 1. Saya secara hukum mempunyai kapasitas menandatangani kontrak berdasarkan Surat........................................................................................(sesuai akte pendirian / perubahannya/ surat kuasa, disebutkan secara jelas no. Akte pendirian/perubahan/surat kuasa dan tanggalnya); 2. Saya dan/atau perusahaan saya tidak sedang dinyatakan pailit atau kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan atau tidak sedang menjalani sanksi pidana atau sedang dalam pengawasan pengadilan; 3. Saya tidak pernah dihukum berdasarkan putusan pengadilan atas tindakan yang berkaitan dengan kondite profesional saya; 4. Data-data saya/perusahaan saya adalah sebagai terlampir.

Malang, PT / CV / Firma Cap perusahaan

2011

(Tanda Tangan dan nama Jelas)

Hal 4

dari 34

A. Data Administrasi I. Umum

1. Nama (PT/CV/Firma/ : Koperasi/Peroran gan) 2. Status (PT/CV/Firma/ : Koperasi/Peroran gan) 3. Alamat (PT/CV/Firma/ Koperasi/Peroran gan) No. Telepon No. Fax. Email 4. Alamat Kantor Pusat No. Telepon No. Fax. Email B. Ijin Usaha No.
IUJK/SIUP/SIUI/TDP*

Pusat
Cabang

: : (diisi, dalam hal yang menawar cabang perusahaan/bukan perusahaan pusatnya)

: :

: Tanggal

Masa Berlaku Ijin usaha


Instansi Pemberi Ijin

: . : .

usaha
*) Pilih yang sesuai

C. Landasan Hukum Pendirian Perusahaan

1. Akta Pendirian PT/CV/Firma/Koperasi a. Nomor Akta : b. Tanggal : c. Nama Notaris : 2. Akta Perubahan Terakhir a. Nomor Akta : b. Tanggal : c. Nama Notaris :

Hal 5

dari 34

D. Pengurus 1
2 Komisaris (untuk PT)

Direksi/Penanggung Jawab/Pengurus Perusahaan Nama NPWP Jabatan dalam perusahaan

No.

No.

Nama

NPWP

Jabatan dalam perusahaan

E. Data Keuangan 1 No.


Susunan Kepemilikan Saham (untuk PT)/Susunan Persero (untuk CV/Firma)

Nama

NPWP

Alamat

Persentase

Pajak (dilampiri fotocopy yang telah di legalisasi oleh Kantor Pelayanan Pajak dimana

perusahaannya terdaftar) 1. Nomor Pokok Wajib Pajak 2. Surat Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak 3. Bukti Pelunasan Pajak Tahunan 4. Laporan Bulanan PPh pasal 21/23 5. Laporan Bulanan PPh pasal 25 6. Laporan Bulanan PPN 7. Tax Clearence
(minta ke Kantor Pelayanan Pajak, legalisir Oleh Kepala KPP WP terdaftar)

: : Nomor : ..... Tanggal : ..... : Tahun 2008 3 bulan terakhir sebelum bulan : pemasukan penawaran 3 bulan terakhir sebelum bulan : pemasukan penawaran 3 bulan terakhir sebelum bulan : pemasukan penawaran : Tanggal :

Hal 6 dari 34

3. Neraca Perusahaan Terakhir Per Tanggal ......... Bulan .................. Tahun . (dalam ribuan Rupiah) AKTIVA
I Aktiva Lancar (a)
Kas
Bank

PASIVA
: Rp.
: Rp.

. . . .

IV Hutang Jangka Pendek Hutang Dagang : Rp. . Hutang Pajak : Rp. . Hutang Lainnnya : Rp. .
Jumlah (d)

Piutang *) Persediaan Barang Pekerjaan dalam


Proses

: Rp. : Rp.

Rp. ..

: Rp.

. . Rp. ..
V Hutang Jangka Panjang (e) VI Kekayaan Bersih (a+b+c)-(d+e)

Rp. ..

Uang Muka Keluar

: Rp.

Jumlah (a)

Rp. ..
II Aktiva Tetap (b) Kendaraan
Inventaris

: Rp.
: Rp.

. . . Rp. . Rp. . Rp. .

Gedung-gedung

: Rp.

Jumlah (b)

III Aktiva Lainnnya (c) Jumlah

Jumlah

Rp. ..

*) Piutang jangka pendek (sampai dengan enam bulan) Piutang jangka panjang (lebih dari enam bulan) Jumlah

: Rp. : Rp. : Rp.

Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi. Materai Rp. 6000,0 tanggal dan cap perusahaan Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

Hal 7

dari 34

F. DATA PERSONALIA
1. Tenaga Ahli/Teknis yang diperlukan

No. 1

Nama 2

Tgl/bln/thn Pendidikan Jabatan Lahir dalam Proyek 4 3 5

Pengalaman Profesi/ Sertifikat/ Kerja Keahlian Ijazah (tahun) 7 8 6

Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi.

Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

G. DATA PERALATAN DAN PERLENGKAPAN No. Jenis Jumlah Kapasitas Merk Tahun Kondisi Lokasi Bukti Peralatan/ atau dan Pembuatan Baik/Rusak Sekarang Perlengkapan Output Tipe Kepemilikan pada saat ini 2 5 4 3 6 7 8 9

Catatan : bila diperlukan dapat dibuat rincian tersendiri untuk setiap jenis dan bukti - bukti surat kepemilikan harus dapat ditunjukkan pada waktu diperlukan
Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi.

Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

Hal 8

dari 34

H.

Data Pengalaman Perusahaan (nilai 3 paket tertinggi pengalaman di bidang/subbidang yang sesuai)
Pemberi Tugas/ Pengguna Jasa Lokasi Kontrak *) Tanggal Selesai Menurut

No.

Nama Paket Pekerjaan

Bidang/Sub Bidang Pekerjaan

Nama 5

Alamat/ No./ Nilai Kontrak Telepon Tanggal 6 7 8 9

BA Serah Terima 10

Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi.

Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

I. Data Pekerjaan yang Sedang Dilaksanakan (hanya untuk jasa pemborongan)


No. Bidang
Pekerjaan Sub Bidang

Lokasi

Pekerjaan

Pemberi Tugas/Pengguna Kontrak*) Barang/Jasa Nama Alamat/Tlpn No / tanggal Nilai

Progress Terakhir

Menurut Tanggal

Prestasi

Kerja (%)

10

Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi.

Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

Hal 9

dari 34

J. Modal Kerja Surat dukungan keuangan / referensi dari Bank Nomor Tanggal Nama Bank Nilai : : : :

Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenarnya dan penuh rasa tanggung jawab. Apabila dikemudian hari, ditemui bahwa data/dokumen yang kami sampaikan tidak benar dan ada pemalsuan, maka kami bersedia dikenakan sanksi administrasi yaitu dimasukkan dalam daftar hitam perusahaan dalam jangka waktu selama 2 (dua) tahun dan sanksi perdata dan pidana sesuai ketentuan peraturan perundangan-undangan yang berlaku. Malang, ........................................ PT/CV/Firma/Koperasi. Materai Rp. 6000,0 tanggal dan cap perusahaan Direktur Utama / Penanggung Jawab Perusahaan (tanda tangan dan nama jelas)

Hal 10

dari 34

RENCANA KERJA DAN SYARAT-SYARAT

PEKERJAAN : PENGADAAN PERALATAN SISTEM MANAJEMEN

LOKASI : STIE MALANGKUEWARA


Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang

Hal 11

dari 34

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA TAHUN ANGGARAN 2011 BAB I UNDANGAN KEPADA PESERTA PENGADAAN BARANG/JASA Pasal 1 Pengambilan Dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat 1. Penyedia barang/jasa dapat mengambil undangan/dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat pada : : 3 s/d 9 November 2011 : 09.00 WIB s/d. 15.00 WIB : OSS Gedung Kantor Pusat STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing Malang 2. Dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat diambil oleh pimpinan/direksi perusahaan. Apabila pimpinan/direksi perusahaan berhalangan, maka dapat diwakili oleh staf yang ditunjuk dengan menyertakan surat kuasa di atas kertas berkop perusahaan bermeterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah) dan ditandatangani pimpinan perusahaan, yang namanya tercantum dalam akta pendirian perusahaan. 3. Dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat diserahkan oleh Panitia Pengadaan Barang dan Jasa STIE Malangkuewara, Malang untuk Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) Tahun Anggaran 2011 kepada penyedia barang/jasa dalam bentuk softcopy yang semuanya tersusun dalam satu compact disk (CD). 4. Pada waktu pengambilan CD Dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat, penyedia barang/jasa diwajibkan menandatangani Surat Pernyataan Bermaterai Tidak akan merubah Isi CD Dokumen Rencana Kerja dan Syarat-syarat. Pasal 2 Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing)
1. Panitia mengadakan acara penjelasan pekerjaan (aanwijzing) yang akan dilaksanakan

pada : : Senin, 7 November 2011 : 09.00 WIB sampai selesai : Ruang Sidang, Gedung Kantor Pusat STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 2. Peserta acara penjelasan pekerjaan (aanwijzing) ini adalah seluruh pimpinan/direksi perusahaan peserta pelelangan umum yang diundang. Apabila pimpinan/direksi perusahaan berhalangan hadir, maka dapat diwakili oleh staf yang ditunjuk dengan menyertakan surat kuasa di atas kertas berkop perusahaan dan bermeterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah), serta staf tersebut namanya harus tercantum dalam SPT 1721 A.

Hal 12

dari 34

3. Peserta Pelelangan Sederhana harus mempelajari Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini

dan dapat menanyakan hal-hal yang kurang jelas pada acara pemberian penjelasan (aanwijzing). 4. Hasil acara penjelasan pekerjaan (aanwijzing) ini akan dituangkan dalam berita acara penjelasan pekerjaan yang ditandatangani oleh anggota panitia yang hadir dan 2 (dua) orang wakil peserta pelelangan umum sebagai saksi. Berita acara penjelasan pekerjaan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini. 5. Peserta Pelelangan Sederhana yang tidak mengikuti acara pemberian penjelasan (aanwijzing) dianggap menyetujui semua hasil acara penjelasan pekerjaan yang dituangkan dalam berita acara penjelasan pekerjaan dan dapat mengambil berita acara tersebut pada sekretariat panitia. Pasal 3 Penyampaian, Pemasukan dan Pembukaan Dokumen Penawaran 1. Dokumen penawaran harus disampaikan/dimasukkan bersamaan dengan dokumen kualifikasi ke dalam kotak/tempat yang telah disediakan paling lambat : : 8 s/d 10 November 2011 : 09.00 s/d. 15.00 WIB : OSS, Gedung Kantor Pusat STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 2. Pembukaan dokumen penawaran dilaksanakan pada : : 11 November 2011 : 09.00 sampai selesai : Ruang Sidang, Gedung Kantor Pusat STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 3. Metoda penyampaian dokumen penawaran menggunakan metoda 1 (satu) sampul. 4. Dokumen penawaran sebagaimana tersebut dalam Pasal 10 dokumen lelang ini dijilid mati, dibuat dalam rangkap 3 (tiga) yang terdiri dari 1 (satu) asli dan 2 (dua) copy. 5. Dokumen penawaran, baik asli maupun copy-nya, seluruhnya dimasukkan ke dalam sampul/ amplop berwarna coklat yang tidak tembus pandang serta disegel/dilak di bagian belakang pada 5 (lima) tempat, yaitu 4 (empat) pada masing-masing sudut dan 1 (satu) pada titik perpotongan diagonal. 6. Terhadap dokumen penawaran yang disampaikan/dimasukkan melewati batas waktu yang telah ditentukan akan ditolak dan dikembalikan tanpa dibuka terlebih dahulu selama alamat pengirim/pendaftar diketahui. 7. Sampul/amplop dokumen penawaran, sebagaimana tersebut pada ayat (1) di atas dialamatkan pada Yth. Pejabat Pembuat Komitmen c.q. Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) STIE Malangkuewara, Tahun Anggaran 2011, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 8. Terhadap peserta pelelangan umum tidak diperbolehkan untuk melakukan perubahan ataupun tambahan terhadap dokumen penawaran yang telah dimasukkan ke dalam kotak.

Hal 13

dari 34

BAB II INSTRUKSI KEPADA PESERTA PENGADAAN BARANG/JASA Pasal 4 Lingkup Pekerjaan Pekerjaan yang akan dilaksanakan adalah Pengadaan Peralatan Sistem Manajemen Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) STIE Malangkuewara, Malang, Tahun Anggaran 2011 Pasal 5 Pemberi Tugas dan Pengawas Pekerjaan 1. Pemberi Tugas sekaligus Kuasa Pengguna Anggaran adalah Ketua STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 2. Pengawas Pekerjaan sekaligus Pejabat Pembuat Komitmen adalah Ketua STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang Pasal 6 Sumber Pembiayaan Sumber pembiayaan Pengadaan Sarana Pembelajaran sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 di atas tersedia dalam Dana Hibah Program Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia, Tahun Anggaran 2011. Pasal 7 Metode Pengadaan, Panitia, dan Peserta Lelang 1. Metoda yang digunakan dalam pemilihan penyedia barang/jasa adalah Pelelangan Sederhana untuk pengadaan barang/jasa berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 tanggal 06 Agustus 2010 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Panduan Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Program Hibah Pembinaan PTS (PHP-PTS), Ditjen Dikti, Kementrian Pendidikan Nasional Tahun 2011. 2. Panitia adalah Panitia Pengadaan Barang Dan Jasa Tahun Anggaran 2011 yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Ketua Malangkuewara tanggal 1 November 2011 No.1075/SK/BAU.02/XI/2011 3. Peserta Pelelangan Sederhana adalah penyedia barang/jasa yang diundang untuk mengikuti Pengadaan/perbaikan Sarana Pembelajaran. Pasal 8 Kualifikasi dan Syarat-Syarat Lelang 1. Kualifikasi peserta yang akan mengikuti Lelang Pengadaan Sarana Pembelajaran adalah Badan Usaha yang bergerak di bidang Perdagangan Utama: Penyedia Peralatan Kantor, dan Barang Elektronik/komputer 2. Syarat-syarat peserta lelang yang akan mengikuti Pengadaan Sarana Pembelajaran adalah sebagai berikut : a. Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan usaha/kegiatan sebagai penyedia barang/jasa;

Hal 14

dari 34

b. Memiliki keahlian, pengalaman, kemampuan teknis dan manajerial untuk menyediakan

c. d. e. f.

g. h. i. j. k.

barang/jasa; Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan, dan/atau direksi yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang dalam menjalani sanksi pidana; Direksi yang bertindak untuk dan atas nama perusahaan secara hukum mempunyai kapasitas menandatangani kontrak; Sebagai Wajib Pajak sudah memenuhi kewajiban perpajakan tahun terakhir dengan menunjukkan Surat Keterangan Fiskal (Tax Clrearance) Asli dan menyerahkan Foto Kopinya yang telah dilegalisir oleh Kepala KPP tempat Wajib Pajak terdaftar. Dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir pernah memperoleh pekerjaan menyediakan barang/jasa termasuk pengirimannya ke seluruh Indonesia baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak, kecuali penyedia barang/jasa yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun; Memiliki sumber daya manusia, modal, peralatan, dan fasilitas lain yang diperlukan dalam Pengadaan/perbaikan Sarana Pembelajaran beserta kelengkapannya; Tidak masuk dalam daftar hitam; Foto kopi Surat Keterangan Domisili Perusahaan yang dilegalisir oleh Pemerintah Daerah setempat serendah-rendahnya Kecamatan; Surat pernyataan garansi dari rekanan atas produk yang ditawarkan; Mengisi daftar isian penilaian kualifikasi Pasal 9 Jumlah, Jenis dan Spesikasi Barang

1. Jenis barang/macam barang adalah : Personal Computer Desktop sebanyak 36 (tigapuluh enam) unit 2. Nama/Jenis, Spesifikasi Teknis dan jumlah adalah sebagaimana terlampir dalam dokumen ini. 3. Barang yang ditawarkan adalah barang yang 100% baru dan bukan barang bekas pakai yang Re-Kondisi. 4. Barang sebagaimana tersebut dalam ayat (1),(2) diatas diadakan dan dipasang dalam jangka waktu sesuai dengan penawaran oleh pihak Penyedia Barang/Jasa, penawaran tersebut tidak boleh melewati jangka waktu 12 (dua belas) hari kerja setelah Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) diterbitkan. 5. Barang-barang pada ayat 1 huruf a, b, c dan d harus memiliki masa garansi dari pabrik minimal 1 (satu) tahun. Pasal 10 Dokumen Penawaran 1. Dokumen penawaran harus dibuat berdasarkan ketentuan-ketentuan yang tercantum dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaan. 2. Bahasa yang dipergunakan dalam dokumen penawaran adalah Bahasa Indonesia. 3. Dokumen penawaran yang disusun oleh peserta lelang meliputi : a. Surat Penawaran

Hal 15

dari 34

b. Jaminan Penawaran c. Perincian Harga Penawaran d. Daftar Spesifikasi Teknis barang yang lengkap e. Surat-surat pernyataan f. Dokumen lainnya yang dipersyaratkan. 4. Rincian isi dari dokumen penawaran yang disampaikan oleh peserta lelang disusun berdasarkan urutan sebagai berikut : 1 Surat Penawaran 2 Jaminan Penawaran 3 Perincian Harga Penawaran 4 Daftar Spesifikasi Teknis Barang yang Lengkap 5 Surat Pernyataan Minat 6 Surat Pernyataan Bermaterai Peserta Lelang Bukan PNS, TNI/POLRI, Pegawai Bank 7 Surat Pernyataan Bermaterai Tunduk Pada PERPRES No. 54 Tahun 2010 8 Surat Pernyataan Bermaterai Sanggup Menyelesaikan Pekerjaan Bila Menang 9 Surat Pernyataan Bermaterai Jaminan Pemeliharaan 5% dari Nilai Kontrak Selama 3 bulan 10 Menandatangani Pakta Integritas 11 Foto Copy SIUP yang masih berlaku 12 Foto Copy Akte Pendirian Perusahaan dan Perubahannya yang masih berlaku 13 Foto Copy Tanda Daftar Perusahaan/TDP yang masih berlaku 14 Data Pengurus (Pemilik Modal, Komisaris, dan Direktur) 15 Daftar Personalia 16 Data Peralatan dan Perlengkapan 17 Data Pengalaman (3 SPK Tertinggi) 18 NPWP Perusahaan Dilegalisir 19 Surat Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (PKP) Dilegalisir 20 Bukti Pelunasan SPT Tahunan Tahun 2008 Dilegalisir 21 Laporan Masa SPT PPh Pasal 21 (masa 3 bulan terakhir sebelum pemasukan penawaran) Dilegalisir oleh pejabat yang berwenang. 22 Laporan Masa SPT PPh Pasal 25 (Masa 3 bulan terakhir sebelum pemasukan penawaran ) Dilegalisir oleh pejabat yang berwenang. 23 Laporan Masa SPT PPN (Masa 3 bulan terakhir sebelum pemasukan penawaran) Dilegalisir oleh pejabat yang berwenang. 24 Foto Kopi Surat Keterangan Fiskal (Tax Clearance) Dilegalisir oleh pejabat yang berwenang. 25 Neraca Tahun 2010 26 Dukungan Keuangan /Referensi Bank 27 Brosur brosur Asli Lengkap sesuai jenis/macam barang yang ditawarkan. 5. Dokumen penawaran harus memenuhi ketentuan sebagai berikut : a. Surat Penawaran 1 Surat Penawaran ditujukan kepada: Yth. Pejabat Pembuat Komitmen c.q. Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) STIE Malangkuewara, Tahun Anggaran 2011, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang 2 Surat Penawaran dibuat sesuai dengan bentuk surat penawaran dalam dokumen lelang dan ditandatangani oleh Pimpinan/Direktur Utama atau penerima kuasa dari Pimpinan/Direktur Utama perusahaan yang namanya

Hal 16 dari 34

b. .

c.

tercantum dalam akte pendirian atau kepala cabang/manajer perusahaan yang diangkat oleh Kantor Pusat dan dibuktikan dengan bukti otentik, atau pejabat yang menurut perjanjian kerjasama (joint operation agreement) adalah yang berhak mewakili Joint operation dengan surat kuasa yang ditandatangani diatas meterai Rp.6.000,- (enam ribu rupiah), diberi tanggal dan harus disertakan dalam penawaran (sesuai format surat penawaran). 3 Surat penawaran bertanggal dan asli harus bermeterai Rp.6.000,- (enam ribu rupiah) 4 Mata uang yang digunakan dalam surat penawaran harga dan pembayaran pekerjaan adalah mata uang rupiah 5 Harga penawaran yang tertera pada Surat Penawaran harus jelas, serta tertulis dalam angka dan huruf 6 Barang yang ditawarkan adalah barang sesuai dengan spesifikasi yang ditetapkan Panitia 7 Dalam surat penawaran yang dicantumkan adalah harga barang dan sudah termasuk biaya pemasangan dan biaya pengiriman 8 Apabila dalam penawaran terjadi perbedaan antara tulisan angka dan huruf, maka yang berlaku adalah dalam bentuk huruf 9 Dalam harga penawaran harus sudah termasuk PPN, namun dicantumkan secara terpisah setelah jumlah harga barang dan jasa ditotal. Dalam hal tidak dibuat /tidak tampak terpisah, harga yang diajukan penawar dinyatakan telah termasuk PPN 10 Masa berlaku penawaran adalah 30 hari kalender 11 Surat penawaran beserta lampirannya dibuat rangkap 3 (tiga) dalam arti 1 (satu) set asli dan 2 (dua) set foto copy 12 Penawaran alternatif tidak diterima Perincian harga Penawaran 1 Perincian harga penawaran dibuat sebagai lampiran Surat Penawaran dan ditandatangani oleh Pimpinan/Direktur Utama atau penerima kuasa dari Pimpinan/Direktur Utama perusahaan yang namanya tercantum dalam akte pendirian atau kepala cabang/manajer perusahaan yang diangkat oleh Kantor Pusat dan dibuktikan dengan bukti otentik, atau pejabat yang menurut perjanjian kerjasama (joint operation agreement) adalah yang berhak mewakili Joint operation dengan surat kuasa yang ditandatangani diatas meterai Rp.6.000,- (enam ribu rupiah), diberi tanggal dan harus disertakan dalam penawaran (sesuai format surat penawaran). 2 Perincian harga penawaran bertanggal dan asli harus bermeterai Rp.6.000,(enam ribu rupiah) 3 Mata uang yang digunakan dalam surat penawaran harga dan pembayaran pekerjaan adalah mata uang rupiah 4 Harga penawaran yang tertera pada Surat Penawaran harus jelas, serta tertulis dalam angka dan huruf 5 Barang yang ditawarkan adalah barang sesuai dengan spesifikasi yang ditetapkan Panitia 6 Dalam harga penawaran harus sudah termasuk PPN, namun dicantumkan secara terpisah setelah jumlah harga barang dan jasa pendukung. Dalam hal tidak dibuat /tidak tampak terpisah, harga yang diajukan penawar dinyatakan telah termasuk PPN Daftar Spesifikasi Teknis 1 Barang yang tercantum dalam Daftar Spesifikasi Teknis yang ditawarkan harus lengkap. 2 Barang yang ditawarkan harus dalam keadaan baik dan 100% baru dan bukan

Hal 17

dari 34

barang daur ulang atau barang bekas pakai yang di Re-Kondisi Daftar Spesifikasi Teknis dibuat dengan rinci sesuai dengan spesifikasi barang yang ditawarkan 4 Daftar Spesifikasi Teknis menjadi lampiran dari Surat Penawaran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan Surat Penawaran. Surat-surat Pernyataan d. 1 Surat pernyataan di atas meterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah) yang menyatakan bahwa peserta lelang bukan pegawai negeri sipil, anggota TNI/Polri, dan/atau pegawai bank pemerintah; 2 Surat Pernyataan di atas meterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah) tunduk keppres 80 tahun 2003 tentang Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan perubahannya 3 Surat Pernyataan di atas meterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah) yang menyatakan kesanggupan menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu sesuai dengan yang ditawarkan apabila ditetapkan menjadi penyedia barang; 4 Surat pernyataan yang berisi tentang garansi 1 tahun dan jaminan pemeliharaan atas barang yang ditawarkan selama 90 hari kalender dengan jaminan sebesar 5 % dari nilai kontrak dan harus bertanggal serta ditandatangani diatas meterai Rp. 6000,- serta dilampiri foto copy rekening khusus atas nama perusahaan yang bersangkutan untuk jaminan dimaksud. e. Surat Jaminan Penawaran 1 Surat Jaminan Penawaran dari Bank Umum (tidak termasuk BPR) atau perusahaan asuransi kerugian yang mempunyai program asuransi kerugian (surety bond) yang mempunyai dukungan reasuransi sebagaimana persyaratan yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan. Surat jaminan penawaran asli dipisah dari sampul dokumen penawaran dan diserahkan kepada panitia pada saat pembukaan penawaran, dan copy surat jaminan dimasukkan dalam ketiga jilidan dokumen penawaran. 2 Masa berlaku Jaminan Penawaran adalah 60 hari kalender dan dapat dicairkan tanpa syarat (unconditional) sebesar nilai jaminan. 3 Nama dan alamat penawar pada surat jaminan penawaran harus sama dengan yang tercantum dalam surat penawaran. 4 Nilai jaminan penawaran adalah 3% dari HPS. 5 Harus ditulis dalam angka dan huruf. 6 Nama satuan kerja yang tercantum dalam surat jaminan penawaran adalah STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang selaku Pejabat Pembuat Komitmen 7 Nama paket pekerjaan yang dijamin dalam surat jaminan adalah Pengadaan/Perbaikan Sarana Pembelajaran. 6. Dokumen-dokumen yang harus dilampirkan dalam dokumen penawaran penyedia barang/jasa berupa asli brosur lengkap sesuai jenis/macam barang atas produk yang ditawarkan: 7. Dokumen penawaran harus disertai dengan jaminan penawaran berupa surat jaminan dari bank pemerintah/umum atau lembaga keuangan lainnya sebagaimana ditetapkan dalam Keputusan Menteri Keuangan yang besarnya sejumlah 3% (tiga persen) dari Harga Perkiraan Sendiri (HPS) dan berlaku selama 60 (enam puluh) hari kalender terhitung sejak tanggal penawaran yang ditujukan kepada pejabat pembuat komitmen. Copy surat jaminan tersebut dilampirkan pada dokumen penawaran sedangkan asli diserahkan kepada panitia. 8. Bagi peserta lelang yang telah ditetapkan sebagai penyedia barang/jasa maka jaminan penawaran sebagaimana dimaksud pada Pasal 10 ini dapat diminta kembali setelah yang bersangkutan memberikan jaminan pelaksanaan berupa surat jaminan dari bank pemerintah/umum atau lembaga keuangan lainnya sebagaimana ditetapkan dalam Keputusan Menteri Keuangan sebesar 5% (lima persen) dari nilai kontrak dan dapat 3

Hal 18 dari 34

dicairkan tanpa syarat (unconditional) sebesar nilai jaminan pelaksanaan tersebut. Pasal 11 Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan 1. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan adalah maksimum 15 (lima belas) hari kalender sejak SPMK ditandatangani. 2. Peserta diwajibkan membuat surat pernyataan yang menyatakan kesanggupan jangka waktu penyelesaian pekerjaan yang ditawarkan yang bertanggal dan ditandatangani diatas meterai Rp. 6.000,00 (enam ribu rupiah) apabila ditetapkan sebagai penyedia 3. Pelaksanaan pekerjaan pengadaan barang dinyatakan selesai oleh pihak STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang apabila pihak Penyedia Barang/Jasa telah menyelesaikan seluruh barang sebagaimana daftar pada lampiran, dan dinyatakan dengan tanda terima yang sah berupa Berita Acara Serah Terima Barang yang ditandatangani oleh kedua belah pihak. Pasal 12 Evaluasi Penawaran 1. Metoda evaluasi penawaran yang digunakan adalah sistem gugur. 2. Unsur-unsur yang dievaluasi meliputi : a. Persyaratan administrasi; b. Persyaratan teknis c Kewajaran harga. 3. Terhadap penawaran peserta pelelangan sederhana yang tidak lulus penilaian pada setiap tahapan evaluasi dinyatakan gugur. Pasal 13 Hal-hal yang Menggugurkan Penawaran 1. Penawaran peserta pelelangan sederhana dinyatakan tidak sah dan gugur pada saat evaluasi penawaran apabila : a. Sampul/amplop dokumen penawaran tidak memenuhi ketentuan sebagaimana diatur dalam Pasal 3 ayat (4) dan (5). b. Surat penawaran tidak memenuhi ketentuan sebagaimana diatur dalam Pasal 10 ayat (4), (5) dan (6). c. Surat pernyataan dan Jaminan Penawaran yang diminta berdasarkan Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya tidak dipenuhi/tidak dilengkapi dan/atau isi setiap dokumen tidak benar dan/atau tidak ditandatangani pihak yang berwenang. d. Spesifikasi barang tidak sesuai dengan spesifikasi yang disyaratkan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasannya. e. Peserta tidak dapat melengkapi daftar isian penilaian kualifikasi beserta lampirannya. f. Nama/jenis barang ditawarkan tidak sesuai dengan pekerjaan yang dilaksanakan. g. Jumlah barang yang ditawarkan tidak sesuai dengan yang ditetapkan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasannya. h. Dokumen penawaran tidak memenuhi ketentuan dalam Keputusan :Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54 tahun 2010.

Hal 19 dari 34

2. Bagi peserta pelelangan umum yang dengan sengaja menyampaikan dokumen penawaran yang isinya tidak benar atau palsu atau dipalsukan selain penawarannya digugurkan juga dikenakan sanksi berupa larangan mengikuti kegiatan pengadaan barang/jasa di lingkungan STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang selama 2 (dua) tahun. Pasal 14 Penetapan Pemenang 1. Peserta pelelangan umum yang mengajukan harga penawaran terendah dan menguntungkan negara c.q. STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang serta penawaran tersebut memenuhi kriteria dan persyaratan evaluasi yang ditentukan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya akan ditetapkan sebagai calon pemenang lelang. 2. Kriteria sebagaimana dimaksud pada ayat (1) di atas adalah : a. Penawaran memenuhi syarat administratif dan teknis yang ditentukan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya; b. Barang yang ditawarkan memenuhi persyaratan teknis serta dapat dipertanggungjawabkan; c. Perhitungan harga yang ditawarkan dapat dipertanggungjawabkan; d. Dalam evaluasi, peserta tersebut mendapat bobot nilai yang tertinggi; e. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan tidak melebihi batas waktu sebagaimana ditentukan pada Pasal 11 ayat (1). 3. Dengan memperhatikan ketentuan pada ayat (1) dan (2) di atas, maka Panitia akan menetapkan calon pemenang untuk diajukan kepada Pejabat Pembuat Komitmen. 4. Berdasarkan usulan Panitia, Pejabat Pembuat Komitmen akan menetapkan pemenang yang selanjutnya akan diberitahukan oleh Panitia kepada peserta lelang secara tertulis. 5. Kepada calon pemenang akan diterbitkan Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ). Pasal 15 Pelelangan Gagal dan Pelelangan Ulang 1. Pelelangan dinyatakan gagal dan dibatalkan oleh Panitia apabila : a. Penyedia barang/jasa yang tercantum dalam daftar calon peserta pelelangan kurang dari 3 (tiga); atau b. Penawaran yang masuk kurang dari 3 (tiga); atau c. Tidak ada penawaran yang memenuhi syarat yang ditentukan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya; atau d. Semua penawaran di atas pagu dana yang tersedia; atau e. Adanya sanggahan dari peserta pelelangan umum dan dinyatakan benar; atau f. Calon Pemenang urutan 1, 2, dan 3 mengundurkan diri dan tidak bersedia ditunjuk; atau g. Pelaksanaan pelelangan tidak sesuai dengan ketentuan Rencana Kerja dan Syaratsyarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya atau prosedur yang berlaku; atau h. Adanya pengaduan masyarakat tentang pelaksanaan lelang dan dinyatakan benar; atau i. Adanya hal-hal lain yang tidak memungkinkan untuk diadakan penetapan pemenang lelang.

Hal 20 dari 34

3. Apabila pelelangan dinyatakan gagal dan dibatalkan, maka panitia akan mengadakan

pelelangan ulang yang akan dilaksanakan sesuai Peraturan Presiden Indonesia Nomor 54 tahun 2010. Pasal 16 Jaminan Pelaksanaan Pekerjaan 1. Penyedia Barang/Jasa yang telah menerima Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) diwajibkan untuk menyerahkan Jaminan Pelaksanaan Pekerjaan berupa Surat Jaminan yang dikeluarkan oleh bank pemerintah sebesar 5% (lima persen) dari nilai kontrak yang berlaku sejak tanggal penandatanganan kontrak sampai dengan 14 (empat belas) hari sejak tanggal penyelesaian pekerjaan. 2. Jaminan Pelaksanaan Pekerjaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditujukan kepada Ketua STIE Malangkuewara, Malang . 3. Apabila penawaran harga yang diajukan oleh peserta lelang dinilai terlalu rendah dan peserta tetap menyatakan mampu melaksanakan pekerjaan sesuai dengan Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya, maka peserta lelang tersebut harus bersedia menaikkan jaminan pelaksanaannya menjadi sebesar 5% dari nilai Harga Perkiraan Sendiri (HPS) bilamana ditunjuk sebagai pemenang. 4. Jika peserta lelang sebagaimana dimaksud pada ayat (3) tidak bersedia menaikkan jaminan pelaksanaannya, maka jaminan penawarannya akan dicairkan dan disetorkan pada Kas Negara dan peserta lelang tersebut dikenakan sanksi berupa larangan mengikuti kegiatan pengadaan barang/jasa di STIE Malangkuewara, Malang selama 1 (satu) tahun. 5. Bila Penyedia Barang/Jasa mengundurkan diri atau tidak mampu melaksanakan pekerjaan setelah Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) ditandatangani sehingga hubungan kerja terpaksa diputuskan maka jaminan pelaksanaan akan dicairkan dan disetorkan pada Kas Negara. Pasal 17 Bentuk Surat Jaminan Pelaksanaan Surat Jaminan Pelaksanaan sekurang-kurangnya memuat hal-hal sebagai berikut : 1. Nama dan alamat Pejabat Pembuat Komitmen 2. Nama dan alamat Penyedia Barang/Jasa 3. Nama dan alamat Pihak Penjamin 4. Nama Paket Pekerjaan 5. Besar jumlah jaminan pelaksanaan dalam angka dan huruf 6. Pernyataan pihak penjamin bahwa jaminan pelaksanaan dapat dicairkan dengan segera sesuai dengan ketentuan dalam jaminan penawaran 7. Masa berlaku surat jaminan pelaksanaan 8. Batas akhir waktu pengajuan tuntutan pencairan surat jaminan penawaran oleh pejabat pembuat komitmen kepada pihak penjamin dan dapat dicairkan tanpa syarat (unconditional) sebesar nilai jaminan dalam waktu paling lambat 14 (empat belas) hari kerja setelah surat pernyataan wanprestasi oleh Pejabat Pembuat Komitmen diterima oleh Penerbit Jaminan. 9. Mengacu kepada kitab Undang-Undang Hukum Perdata khususnya Pasal 1831 dan 1832 10. Tanda tangan penjamin

Hal 21 dari 34

BAB III SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK Pasal 18 Surat Perjanjian (Kontrak) 1. Sebagai ikatan antara Pengguna Barang/Jasa dengan Penyedia Barang/Jasa akan dibuat Surat Perjanjian Kerja (Kontrak). 2. Jenis Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) yang akan dibuat adalah Kontrak Lump sum. 3. Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) akan ditandatangani setelah Penyedia Barang/Jasa menyerahkan jaminan pelaksanaan pekerjaan sebesar 5% (lima persen) dari nilai kontrak. 4. Semua biaya pembuatan Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) menjadi tanggung jawab Penyedia Barang/Jasa, termasuk bea meterai dan kewajiban-kewajiban terhadap negara lainnya sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Pasal 19 Pelaksanaan Pekerjaan 1. Paling lambat 7 (tujuh) hari kerja setelah Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) diterbitkan, pelaksanaan pekerjaan harus sudah mulai dilaksanakan. 2. Pelaksanaan pekerjaan harus sesuai dengan Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini beserta berita acara penjelasan pekerjaannya serta ketentuan lain yang telah diberikan/ditetapkan oleh Panitia. 3. Barang sebagaimana dimaksud pada Pasal 9 harus sudah terpasang sebagaimana fungsi dan gunanya di komplek STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang dalam jangka waktu sesuai dengan yang ditawarkan oleh peserta pelelangan yang ditetapkan sebagai pemenang setelah Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) diterbitkan yang dibuktikan dengan Berita Acara Serah Terima Barang yang asli dan sah. 4. Barang di atas harus dalam keadaan baru (brand-new) baik, lengkap, dan dapat dipergunakan sesuai dengan fungsinya. 5. Dalam hal pengiriman barang, penyedia memiliki kewajiban untuk bertanggung jawab penuh atas kondisi barang yang dikirim dan pengiriman tersebut harus sudah termasuk asuransi all risk sampai di tempat tujuan. Pasal 20 Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab 1. Pihak Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Program Hibah Pembinaan Perguruan Tinggi Swasta (PHP-PTS) STIE Malangkuewara, Tahun Anggaran 2011, Jalan Terusan Candi Kalasan, Blimbing, Malang berhak meminta laporan secara periodik mengenai pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan oleh pihak Penyedia Barang/Jasa dan pihak Penyedia Barang/Jasa wajib melaporkan pelaksanaan pekerjaan secara periodik kepada pihak Panitia Pengadaan Barang dan Jasa bersangkutan, 2. Pihak STIE Malangkuewara, Malang wajib membayar pekerjaan yang telah dilaksanakan oleh pihak Penyedia Barang/Jasa dan pihak Penyedia Barang/Jasa berhak untuk menerima pembayaran dari pihak STIE Malangkuewara, Malang sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang diatur lebih lanjut dalam surat perjanjian ini. 3. Pihak STIE Malangkuewara, Malang berhak melakukan pemeriksaan barang yang telah dikirim pihak Penyedia Barang/Jasa secara acak sesuai dengan progress report yang dibuat oleh pihak Penyedia Barang/Jasa. 4. Pekerjaan dilaksanakan oleh pihak Penyedia Barang/Jasa harus mengikuti dokumen

Hal 22 dari 34

5. 6. 7. 8. 9.

10.

persyaratan (RKS dan/atau hasil penjelasan pekerjaan/aanwijzing/pengarahan penugasan dan pedoman penugasan), yang disetujui oleh kedua belah pihak. Pihak Penyedia Barang/Jasa akan melaksanakan tugasnya dengan segala kemampuan, keahlian dan pengalaman yang dimilikinya sehingga pelaksanaan pengadaan barang sesuai dengan Pedoman Persyaratan dan ketentuan-ketentuan yang berlaku. Semua tugas pekerjaan yang tercantum dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS) ini serta ketepatan waktu pelaksanaan pekerjaan merupakan tanggung jawab Penyedia Barang/Jasa. Pihak Penyedia Barang/Jasa tidak diperkenankan memberikan tugas yang diterima dari pihak STIE Malangkuewara, Malang kepada pihak lain kecuali untuk pekerjaan pengiriman barang. Pihak Penyedia Barang/Jasa harus bersedia menyerahkan barang serta dokumen pelaksanaan pekerjaan dari pihak STIE Malangkuewara, Malang apabila sewaktuwaktu dibutuhkan dengan tanggungan biaya dari pihak Penyedia Barang/Jasa. Bila hasil pekerjaan pihak Penyedia Barang/Jasa terdapat hal-hal yang tidak atau kurang sesuai, maka pihak Penyedia Barang/Jasa harus melakukan perbaikan dan/atau mengganti sesuai dengan permintaan pihak STIE Malangkuewara, Malang tanpa biaya tambahan. Pelaksanaan pekerjaan pengadaan barang dinyatakan selesai oleh pihak STIE Malangkuewara, Malang dan apabila pihak Penyedia Barang/Jasa telah menyelesaikan seluruh pekerjaan sebagaimana daftar pada lampiran, dan dinyatakan dengan tanda terima yang sah berupa Berita Acara Serah Terima Pekerjaan yang ditandatangani oleh kedua belah pihak. Pasal 21 Cara dan Syarat-Syarat Pembayaran

1. Pembayaran dilakukan 100% (seratus persen) setelah pekerjaaan dimaksud selesai yang dinyatakan dengan Berita Acara Serah Terima Barang yang asli dan sah dan ditandatangani kedua belah pihak. Dengan catatan bahwa pembayaran dapat dilakukan oleh pihak STIE Malangkuewara, Malang kepada Penyedia Barang/Jasa apabila dana telah ditransfer oleh pihak Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional ke dalam rekening pihak STIE Malangkuewara, Malang. 2. Apabila Penyedia Barang/Jasa ternyata terlambat menyelesaikan pekerjaan sebagaimana ditentukan, maka penyedia barang/jasa dikenakan sanksi administrasi berupa denda sebagaimana dimaksud pada Pasal 23 (1), dan denda tersebut harus dibayarkan terlebih dahulu ke kas negara sebelum menerima pembayaran atas pekerjaan yang telah dilaksanakannya. Pasal 22 Keadaan Memaksa (Force Majeure) 1. Yang dimaksud dengan keadaan memaksa (force majeure) adalah keadaan atau kejadian diluar batas kemampuan manusia seperti peristiwa hukum atau peraturan, perang saudara, invasi dari negara lain, bencana alam, pemberontakan, dan hal-hal lain yang mempengaruhi pelaksanaan pekerjaan dan tidak dapat diatasi. 2. Adanya keadaan memaksa (force majeure) harus diterbitkan secara tertulis oleh para pihak yang berwenang sesuai aturan yang berlaku paling lambat 14 (empat belas) hari kalender sejak terjadinya keadaan memaksa (force majeure) tersebut disertai bukti-bukti yang sah.

Hal 23 dari 34

Pasal 23 Denda dan Saksi 1. Jika penyedia barang/jasa tidak dapat menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jangka waktu pelaksanaan yang telah ditentukan dalam Pasal 11 ayat (1), maka untuk tiap hari o keterlambatan akan dikenakan sanksi administrasi berupa denda sebesar 1 /oo (satu permil) per hari dari nilai kontrak.. 2. Apabila akumulasi denda tersebut pada ayat (1) di atas melebihi dari nilai jaminan pelaksanaan pekerjaan yang diserahkan oleh Penyedia Barang/Jasa, maka denda maksimum yang dikenakan adalah sejumlah jaminan pelaksanaan pekerjaan tersebut yaitu sebesar 5 % (lima persen). Pasal 24 Perselisihan dan Domisili 1. Pada dasarnya perselisihan yang timbul antara pihak Pengguna Barang/Jasa dengan Penyedia Barang/Jasa akan diselesaikan secara musyawarah dan mufakat. 2. Apabila perselisihan tersebut tidak dapat diselesaikan melalui musyawarah dan mufakat sebagaimana dimaksud pada ayat (1), maka penyelesaian perselisihan akan diputuskan melalui Pengadilan Negeri Malang.

Hal 24 dari 34

BAB IV SYARAT-SYARAT TEKNIS Pasal 25 LINGKUP PEKERJAAN 1. Penyedia Barang wajib mengadakan semua barang inventaris dengan jenis /spesifikasi/volume pekerjaan yang disyaratkan 2. Pengiriman sampai ke lokasi, 3. Melakukan pemasangan, penyetelan pada bagian yang diperlukan serta mengadakan pengujian. 4. Memberikan pelatihan cara pengoperasian barang kepada salah petugas yang ditunjuk. 5. Mengganti dengan segera alat-alat yang ditolak atau cacat sebelum diserahterimakan. Pasal 26 SPESIFIKASI BARANG INVENTARIS PC Desktop sejumlah 36 buah dengan spesifikasi Teknis: o Intel Core-i3 o 2GB DDR3 o 500GB HDD o LCD monitor 15.6 wide

Hal 25 dari 34

Pasal 27 GAMBAR-GAMBAR
Gambar I : PERSONAL COMPUTER (PC)

Pasal 28 UJI COBA 1. 2. 3. Setelah barang inventaris dikirim diujicoba oleh penyedia jasa disaksikan pengguna barang. Hasil Uji Coba dituangkan dalam Berita Acara Apabila uji coba tidak sesuai dengan spesifikasi yang ditentukan dalam kontrak , maka penyedia barang memperbaiki atau mengganti peralatan/barang tersebut dengan biaya-biaya sepenuhnya ditanggung penyedia barang. Pasal 29 SERAH TERIMA BARANG 1. Setelah dilakukan ujicoba dan barang dinyatakan bisa beroperasional dengan baik, Berita Acara Serah Terima Pekerjaan/Barang dibuat dan ditandatangani oleh kedua belah pihak dan merupakan dokumen yang dilampirkan dalam surat permintaan pembayaran. 2. Apabila hasil pemeriksaan barang tidak sesuai dengan jenis dan mutu barang yang ditetapkan dalam kontrak , pengguna barang berhak menolak barang tersebut dan penyedia barang harus mengganti barang yang tidak sesuai tersebut dengan biaya sepenuhnya ditanggung penyedia barang . 3. Berita Acara Serah Terima Pekerjaan/Barang merupakan dokumen yang harus dilampirkan dalam surat permintaan pembayaran guna proses pencairan dana ke

Hal 26 dari 34

Bagian Keuangan, STIE Malangkuewara, Jalang Terusan Candi Kalasan, Malang. Pasal 30 Hal-Hal Lain 1. Hal-hal lain yang belum cukup diatur dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini, baik yang menyangkut persyaratan administrasi maupun teknis akan disampaikan pada waktu acara penjelasan / aanwijzing. 2. Tambahan dan perubahan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat ini akan dituangkan dalam berita acara penjelasan pekerjaan yang merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari RKS ini. 3. Hal-hal yang berkaitan dengan pekerjaan ini yang belum dicantumkan, baik dalam RKS ini maupun dalam berita acara aanwijzing akan diatur dalam Surat Perjanjian Kerja (Kontrak). Malang, 1 November 2011 Menyetujui Pejabat Pembuat Komitmen Panitia Pengadaan Barang dan Jasa

Dra. NEVI DANILA, MBA, PhD

Drs. Bunyamin, MM, PhD

Hal 27

dari 34

CONTOH SAMPUL SURAT DOKUMEN PENAWARAN A. Tampak Depan

Kepada Yth. Pejabat Pembuat Komitmen c.q. Panitia Pengadaan Barang dan Jasa ...................................................................
...................................................................

...................................................

B. Tampak Belakang

Hal 28

dari 34

Format Surat Penawaran : KOP PERUSAHAAN Nomor : Lampiran : Perihal : Penawaran Harga Pengadaan ...................................... Kepada Yth. Pejabat Pembuat Komitmen ........................................................................... Di Malang Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama Jabatan Perusahaan Alamat : : : : . . . .

Sesuai dengan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS) yang telah kami terima dan Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) yang telah kami ikuti, dengan ini kami mengajukan penawaran harga Pengadaan Peralatan Sistem Manajemen STIE Malangkuewara Malang yang dilakukan dengan cara Pelelangan Umum di Gedung Pusat STIE Malangkuewara, Jalan Terusan Candi Kalasan, Malang dengan harga penawaran sebesar Rp................................ ( terbilang )............................. sudah termasuk biaya pemasangan dan PPN, perincian harga terlampir. Jangka waktu menyelesaikan pekerjaan barang tersebut adalah dalam waktu . terhitung setelah ditandatanganinya Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK). Demikian surat penawaran beserta lampiran-lampirannya kami sampaikan dan berlaku untuk jangka waktu 60 (enam puluh) hari kalender untuk menjadi bahan pertimbangan Panitia. Malang, .2011 PT/CV.. Tanda tangan, cap dan materai Rp. 6.000,00 Nama Jelas penawar Jabatan

Hal 29

dari 34

Contoh Lampiran Surat Penawaran :


KOP PERUSAHAAN

Daftar Spesifikasi Teknis Pengadaan Sarana pembelajaran adalah sebagai berikut:

No 1
2 3 4

Jenis Barang Satuan ...


... ... ...

Volume Jumlah

Harga ( Rp ) Satuan Jumlah

Harga sebelum PPN PPN 10 % Total harga Penawaran

:... :... :...

Terbilang :.

PT/CV.. Tanda tangan, cap dan materai Rp. 6.000,00 Nama Jelas penawar Jabatan

Hal 30

dari 34

Lampiran Surat Pernyataan Penyelesaian Pekerjaan :

KOP SURAT SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : ............................ Jabatan : ............................ Perusahaan : ............................ Alamat Perusahaan : ............................ Sehubungan dengan Surat Penawaran Harga Pengadaan Peralatan Sistem manajemen Nomor: ........... tanggal .......2011, dengan ini menyatakan bahwa perusahaan kami sanggup Untuk penyelesaian pengadaan peralatan sistem manajemen Sebanyak 36 PC Desktop dalam jangka waktu ........hari kalender terhitung setelah Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK). Apabila Perusahaan kami melebihi jangka waktu penyelesaian pekerjaan sebagaimana tersebut diatas, maka Perusahaan kami sanggup untuk dikenai sanksi sebagaimana diatur dalam kontrak. Demikian surat pernyataan ini dibuat, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Malang, ..........2011 PT/CV. ........................ Tanda tangan, cap dan materai Rp. 6.000,00 Nama Lengkap Jabatan

Hal 31 dari 34

Lampiran Surat Keterangan Garansi :

KOP SURAT

SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : ............................ Jabatan : ............................ Perusahaan : ............................ Alamat Perusahaan : ............................ Sehubungan dengan Surat Penawaran Harga Pengadaan Peralatan Sistem Manajemen kami Nomor: ........... tanggal .......2011, dengan ini menyatakan barang yang kami tawarkan : 1. Personal Computer (PC) Desktop sebanyak 36 unit dengan garansi 1 tahun. Selama masa garansi dan pemeliharaan kami memberikan jaminan uang sebesar Rp. ............ fotocopy rekening terlampir) dan dalam jangka waktu tersebut apabila terjadi permasalahan terhadap barang di atas dan setelah pemberitahuan dari pengguna barang namun kami tidak merespon selama 3 hari kerja maka jaminan tersebut bisa dicairkan. Demikian surat keterangan ini dibuat, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. Malang, ..........2011 PT/CV. ........................ Tanda tangan, cap dan materai Rp. 6.000,00 Nama Lengkap Jabatan

Hal 32

dari 34

KOP SURAT PERUSAHAAN

SURAT PERNYATAAN Nomor : Yanga bertanda tangan di bawah ini : Nama Jabatan Perusahaan Alamat : : : : . . . .

Dengan ini menyatakan : 1. Tunduk kepada peraturan dan ketentuan yang tercantum dalam Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 2. Sanggup melaksanakan pekerjaan sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS) dan ketentuan lain yang akan ditetapkan kemudian dalam Surat Perjanjian/Kontrak Kerja. 3. Sanggup melaksanakan pekerjaan seperti tercantum dalam Surat Penawaran Harga Nomor : (Nomor SPH) Tanggal (Tanggal SPH). Pernyataan ini disampaikan sebagai persyaratan untuk turut serta dalam Pelelangan Pengadaan Peralatan Sistem Manajemen STIE Malangkuewara, Malang Demikian Surat Pernyataan ini dibuat untuk dimaklumi.

Malang,2011 PT/CV.. Tanda tangan, cap dan materai Rp 6.000,00 Nama jelas penawar Jabatan

Hal 33

dari 34

KOP SURAT PERUSAHAAN

SURAT PERNYATAAN Nomor : Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama Jabatan Perusahaan Alamat : : : : . . . .

Dengan ini menyatakan : Bahwa saat ini benar-benar tidak tercatat dan bukan sebagai Pegawai Negeri Sipil, Anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI)/Polisi Republik Indonesia (POLRI), atau Pegawai Bank Pemerintah. Demikian Surat Pernyataan ini dibuat untuk dimaklumi.

Malang,2011 PT/CV.. Tanda tangan,cap dan materai Rp 6.000,00 Nama jelas Jabatan

Hal 34

dari 34

Anda mungkin juga menyukai