Anda di halaman 1dari 7

HASIL ANALISIS DESKRIPTIF JUMLAH BAKTERI PATOGEN PADA TEMPE SESUAI LAMA PENYIMPANAN

Disusun Oleh : Arifiani Agustin Amalia G1C010002

PROGRAM STUDI DIV ANALIS KESEHATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG 2013

HASIL ANALISIS DESKRIPTIF JUMLAH BAKTERI PATOGEN PADA TEMPE SESUAI LAMA PENYIMPANAN

A. Deskripsi Tempe Menurut Lama Penyimpanan Untuk statistik lama penyimpanan dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

Dari tabel di atas, dapat dilihat bahwa mean sebesar 3.00, median sebesar 3.00, dan standar deviasi sebesar 1.432. Untuk frekuensi tempe pada tiap harinya dapat dilihat ada tabel di bawah ini.

Untuk lebih memperjelas, dapat dilihat pada grafik di bawah ini.

Gambar 1. Grafik Pie Tempe Menurut Lama Penyimpanan

B. Deskripsi Tempe Menurut Jumlah Bakteri Patogen Untuk statistik lama penyimpanan dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

Dari tabel di atas, dapat dilihat bahwa mean sebesar 9.48 koloni, median sebesar 8.00 koloni, dan standar deviasi sebesar 4.825. Untuk frekuensi jumlah bakteri dapat dilihat ada tabel di bawah ini.

C. Deskripsi Lama Penyimpanan (hari) dan Jumlah Bakteri Patogen (koloni) Hasil perhitungan SPSS, didapatkan data sebagai berikut.

Dari data tabel di atas dapat dilihat bahwa rata-rata lama penyimpanannya (3.00 % 1.432%) dan jumlah bakteri patogennya (9.48 % 4.825%). Jumlah bakteri pathogen tertinggi adalah 20 koloni dan terendah adalah 3 koloni. Untuk lebih memberikan gambaran yang jelas, dapat dilihat pada diagramdiagram di bawah ini.

Gambar 2. Grafik Histogram Jumlah Bakteri Patogen

D. Rata-rata Jumlah Bakteri Menurut Lama Penyimpanan

Dari tabel di atas, dapat dijelaskan bahwa rata-rata jumlah bakteri pathogen untuk lama penyimpanan selama 1 hari sebesar (4.24 1.035) koloni, selama 3 hari sebesar (7.00 1.512) koloni, selama 5 hari sebesar (7.75 0.707) koloni, selama 7 hari sebesar (11.00 2.000) koloni dan selama 10 hari sebesar (17.37 2.504) dengan total jumlah bakteri pathogen sebesar (9.48 4.825) koloni.

Anda mungkin juga menyukai