Anda di halaman 1dari 5

UJIAN PRAKTEK KELAS IX

TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 SMP SILOAM DEPOK Tanggal : 20 Februari 2013 Bidang Study : Teknologi Informasi dan Komputer

A. MATERI UJIAN Materi yang mencakup ujian praktek terdiri dari : Ms Word Ms Excell Macro media Flash Design Web

Microsoft Word bagian yang diujikan mencakup : Efek-efek tulisan Untuk menampilkan tulisan yang diberi efek : - Shadow - Outline - Emboss - Strikethrough Insert Picture Menampilkan / menyisipkan gambar pada Teks / tulisan dengan posisi dan style yang sudah ditentukan. Tabel Menampilkan Tabel dengan format / jumlah baris dan kolom yang sudah ditentukan. Drop Cap dan Line Spacing Merubah tampilan teks dengan Huruf pertama Tulisan Besar dan mewakili beberapa baris. Serta mengatur jarak antara baris (line spacing). Word Art Menampilkan Wordart pada judul Naskah Microsoft Excell bagian yang diujikan mencakup : Merger Cell Menggabung beberapa cell menjadi satu cell Fungsi Statistik Penggunaan Sum( ), Average( ), Max( ) Border Memberi garis pada setiap cell Fungsi IF

Macro Media Flash o Layer (menambah Layer) Menambah tempat (halaman) untuk menampilkan gambar / objek o Create Motion Menampilkan alur gerakan gambar o Memberi Warna pada Layer o Design Gambar Merubah bentuk gambar pada setiap timer line Design Web o Mengatur tampilan (Form) o Menampilkan Tulisan Berjalan o Memberi Warna latar belakang (Backgroun),menampilkan Gambar o Kesesuan dengan thema

B. KRITERIA PENILAIAN

Materi

Sub Materi

Nilai
1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 25 1 s/d 6 1 s/d 6 1 s/d 6 1 s/d 6 24 1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 1 s/d 5 25 1 s/d 6 1 s/d 6 1 s/d 6 1 s/d 8 26 100

Efek-efek Tulisan Insert , Style Picture Ms Word Tabel Drop Cap dan Line Spacing Word Art Total Nilai Merger Cell Fungsi Statistik Ms Excell Border Fungsi IF Total Nilai Layer CreateMotion Macro Media Flash Memberi Warna Pada Gambar Design Gambar Kesesuan dengan Thema Total Nilai Design Web Mengatur Tampilan Form Menampilkan Tulisan brjalan Memberi warna Background Kesesuan dengan Thema Total Nilai Jumlah Nilai Keseluruhan =

C. SOAL UJIAN PRAKTEK Terlampir

D. DAFTAR PESERTA PRAKTEK Terlampir

E. FORMAT PENILAIAN Terlampir

Mengetahui : Kepala Sekolah : (Dra. Lianthy H. Lusikooy) Guru Komputer (Maris / Sigit)

UJIAN PRAKTEK KOMPUTER KELAS IX SMP SILOAM

Hari / Tanggal Waktu

: Rabu, 20 02 2013 : 90 Menit (1,5 Jam)

TAHUN PELAJARAN 2012 - 2013

Anda mungkin juga menyukai