Anda di halaman 1dari 2

Untuk teman-teman yang kemarin merisauakan, mempermasalahkan, dan juga

memperdebatkan tentang UKT 2014 ini, saya coba mau memberi sedikit informasi yang saya
dapat dari hasil diskusi Kadep saya di Kesma !" #$%K dengan bapak $&' $ak %r(ani ")$hil
Kenapa sih kok UKT di 2014 ini nilai batas maksimalnya di golongan 7 cuman 4.750.000
padahal di tahun 2013 saja yang cuman 5 golongan itu saja mencapai sekian juta!
*adi untuk menja(ab hal itu, sebenarnya pada tahun 2014 ini pihak fakultas itu mau
mengajukan yang namanya +$% bagi angkatan 2014, +$% itu entah apa kepanjangannya tetapi
yang jelas +$% itu semacam uang pangkal kayak gitu,
,ah, pada pengajuan +$% itu kan ada uang pangkal sama uang semesteran, setelah diajuin ke
pihak rektorat ternyata +$% itu tidaklah disetujui yang disetujui itu cuman besaran uang
semester yang diajuin bersama +$% tadi) &alam hal ini yang mengajukan +$% bukanlah fakultas
kita saja tetapi ada beberapa fakultas yang ngajuin, tetapi seperti yang telah diketahui +$% tadi
tidaklah disetujui) &an pihak rektorat telah menetapkan uang batasan maksimal untuk fakultas-
fakultas yang ada sehingga besarannya seperti yang ada tersebut)
+elain itu juga terdapat bebrapa alasan lain yakni, ditahun 2014 ini banyak dosen-dosen -$,+.
di fakultas kita yang pensiun, dan kebanyakan dosennya sistem honor sehingga dapat
meenekan biaya UKT yang ada, dan kurang terserapnya secara maksimal dana /$T, yang
ada di Undip ini juga merupakan salah satu alas an yang berpengaruh besar)
"antas apakah sama #asilitas$#asilitas yang didapat anta%a 2013 dan 2014!
$ada dasarnya kalo untuk fasilitas tetaplah sama seperti halnya gedung, kursi, dan sarpras lain
masak mau diubah ya harusnya diperbaiki) Tetapi)) disini yang akan membedakan UKT 201'
dengan 2014 nantinya itu adalah dengan beberapa hal seperti 0
"ereka nantinya akan membayar biaya praktikum lebih mahal daripada kita sekarang ini
yang tidak diperbolehkan adanya penarikan sepeser pun, -meskipun pada
kenyataannya tidak demikian.
&itahun mereka tidak ada dana untuk pelatihan-pelatihan yang telah ada sekarang ini,
seperti halnya 0 pelatihan $K", pelatihan ke(irausahaan, pelatihan (isuda, 1K"" $&,
dll)
"ereka hanya menerima pelatihan berupa pendidikan karakter, dan pmb, dan ka(an-
ka(annya
"ereka tidak akan menerima dana-dana sumbangan seperti 0 sakit, asuransi -yang dari
uni2ersitas., sakit, dll)
&ana-dana untuk keorganisasian bakal banyak terpotong, padahal ditahun 201' saja
sudah terpotong hingga 304 dari dana yang telah ada di 2012 kemarin
&an masih banyak lagi))
Te%us apakah ada solusi untuk UKT 2013 aga% bisa banding dan tu%un golongan!
&ari pihak rektorat sendiri telah menegaskan bah(a tidak akan ada yang namanya banding ke-
2 untuk angkatan 201' ini) Kenapa5 +aya pun tidak bisa menja(ab, karena ada hal itu ada
diluar jangkauan saya)
"alu bagaimana solusi untuk angkatan 2013 mengenai UKT yang begitu besa% ini!
"engenai hal ini dari pihak kemahasis(aan mencoba memberikan solusi seperti
perekomendasian beasis(a kepada mahasis(a yang mendapatkan golongan tinggi, tetapi
pada dasarnya dia belum pernah mendapatkan beasis(a dan memang membutuhkan)
&ari kami sendiri tidak ada bisa berbuat banyak untuk merubah atau mengganti keputusan yang
ada, kami hanyalah pihak penyalur atau bisa dikatakan adalah jembatan antara mahasis(a
dengan birokrat sendiri) Kami menyampaikan aspirasi , keluhan yang dirasakan mahasis(a dan
juga memantau keputusan birokrasi , tetapi semua keputusan mengenai penggolongan,
besaran UKT, ataupun beasis(a yang mengatur adalah pihak birokrasi bukan kami)
*adi pada intinya meskipun nilai UKT 2014 ini jauh lebih kecil daripada 201' tetapi mereka
bakal kehilangan fasilitas-fasilitas yang telah ada sebelumnya) +elain itu, juga dapat
disimpulakn bah(a masih banyak kekurangan dari system UKT yang ada di Undip ini, sehingga
ini adalah tuga skita para mahasis(a untuk memantau dalam pelaksanaan system yang ada di
Undip dan 6+$%76+%K6,168 suara kalian para mahasis(a999

Anda mungkin juga menyukai