Anda di halaman 1dari 14

5

BAB III
KEJADIAN MASALAH DAN ANALISIS MASALAH
3.1 Pelaksanaan Kegiatan Prakerin
Pelaksanan prakerin di Albana Computer, sesuai dengan jadwal yang telah
ditetapkan albana Computer, dapat di lihat pada bagan berikut :

NO HARI
MASUK
KERJA PULANG
1 Senin 07:30 WIB 14:00 WIB
2 Selasa 07:30 WIB 14:00 WIB
3 Rabu 07:30 WIB 14:00 WIB
4 Kamis 07:30 WIB 14:00 WIB
5 Jumat 07:30 WIB 14:00 WIB
6 Sabtu LIBUR LIBUR
7 Minggu LIBUR LIBUR


3.2 Kajian Pustaka
Scaner
Sacener adalah sebuah alat yangdapat berfungsi untuk mengcopy atau
menyalin gambaratau teks yang kemudian disimpan ke dalam memori
komputer. Fungsi secenner ini mirip seperti mesin photo copy, perbedaanya
adalah mesin photo copy hasilnya dapat dilihat dalam kertassedangkan
sekenner hasilnya dapat ditampilkan monitor terlebih dahulusehingga kita
dapat melakukan perbaikan atau modifikasidan kemudian dapat disimpan
kembali baik berbentuk file teks maupun file gambar.
Stempel
Stempel adalah alat yang permukanya berukir gambar, tulisan, atau
keduanya yang dapat menghasilkan cap. Stempel umumnya dibuat dari
bahan-bahan keras misalnya logam atau batu semi permata. Bahan lain yang
elastik misalya karet. Ada 2 macam stempel yaitu stempel genggam ( stempel
yang bias di pegang lima jari ) dan stempel cincin ( stempel berupa cincin )
6


3.3 Scaner Dan Stempel
1.Scaner
Langkah Pertama









Gambar 3.1
Buka Terlebih Dahulu Mx Navigator Ex
Langkah Kedua








Gambar 3.2
Pilih Photos/Document untuk Scen Manual dan
7

Pilih Auto Scan untuk Scen Otomatis
Langkah Ketiga









Gamabar 3.3
Stelah Kebuka Klik Scan Untuk Memulai Prosses Scen

Langkah Keempat









Gamabar 3.4
Tunggu Hingga Prosses Scenning selesai
8

Jangan klik Cancel
Langkah Kelima








Gamabar 3.5
Jika sudah selesai klik Exit untuk mengakhiri dan
Klik Scen untuk mengulai prosses scenning

Langkah Keenam









Gamabar 3.6
Klik Save Untuk Menyimpan kita juga bias mengganti
9

Formatnya menjadi PDF dengan Klik save PDF
Langkah Ketujuh








Gamabar 3.7
Kita bias mengganti format gambar di Save as Type
Dan menentukan lokasi penyimpanan gambar tekan Browse
Atau member nama di File Name Jika sudah klik Save

Langkah Kedelapan









Gambar 3.8
10

Tunggu hingga prosses Save Data a Disk Selesai
Langkah Kesembilan








Gamabar 3.9
Klik Close untuk menyelesaikan dan
Klik Open Saved location untuk melihat folder penyimpanan
Tool Yang Ada Pada Scaner
Tool Scan

Tool Melihat Gambar
Tool Untuk Pengaturan

Tool Otomatis Scen
Tool Manual Scan
Tool Untuk Memotong Gambar
Tool Untuk Memutar Gambar
Tool Untuk Membalikan Gambar
Tool Untuk Memperbesar Gambar
11

2. Stempel
Langkah Pertama







Gamabar 3.10
Buka Corel Draw Start All Program Corel Draw
Graphics Suit 12 CorelDraw 12
Langkah Kedua






Gamabar 3.11
Ubah Ukuran kertas (Units) menjadi centimeters
Langkah Ketiga





Gambar 3.12
Gunakan Rectingle tool untuk membuat Persegi Panjang
12

Langkah Keempat






Gamabar 3.13
Buat persegi panjang dengan Lebar 5.35 cm dan
Tinggi 2.35 cm
Langkah Kelima







Gamabar 3.14
Ubah ketebalan garis (Hairline) menjadi 2.0 pt
Langkah Keenam






Gamabar 3.15
Buka Effects Countur dengan menekan Effects Countur (Ctrl+F9)
13

Langkah Ketujuh







Gamabar 3.16
Di Effects Countur ubah menjadi Inside dan Offset menjadi 0.1 cm
Langkah Kedelapan







Gambar 3.17
Pisah kan garis dengan effects Break Contour ( Ctrl+K )
Langkah Kesembilan







Gamabar 3.18
Setelah Break Contour kita klik di luar lalu klik di dalam
agar bisa mengatur garis ke 2

14

Langkah Kesepuluh







Gamabar 3.19
Tulis Text yang ingin dimasukan stempel
Langkah Kesebelas







Gambar 3.20
Pisahkan teks dengan Break Artistik Text
Arrange Break Artistik Text ( Ctrl+K )
Langkah Keduabelas







Gamabar 3.21
Masukan tulisan Albana Computer ke stempel

15

Langka Ketigabelas







Gamabar 3.22
Masukan teks kedua ke stempel, tempatkan di bawah teks pertama
Langkah Keempatbelas







Gamabar 3.23
Masukan teks ketiga dibawah dan letakan di sebelah kanan
Langkah Kelimabelas







Gambar 3.24
Tinggal kita invert pertama buat kotak persegi panjang
Dengan Rectingle tool ( F6 )

16

Langkah Keenambelas







Gambar 3.25
Paskan persegi panjang menutupi stempel dan jangan terlalu besar
Agar tidak gagal dalam pencetakan
Langkah Ketujuhbelas







Gamabar 3.26
Kita buka Effect Lens ( Ctrl+F3 )
Langkah Kedelapanbelas







Gamabar 3.27
Ubah No Lens Effect menjadi Invert

17

Selesai





Gamabar 3.28

3.4 Analisis Masalalah
Dalam penyusunan laporan kegiatan prakerin ini, penyusun siswa
mengumpulkan data dari beberapa sumber, seperti :
Mengamati setiap pekerjaan yang dilakukan mekanik atau pembimbing.
Bertanya pada pembmgbing apabila ada hal yang kurang di mengerti dan
langsung memperaktekan setiap kegiatan yang belum di pahami.
Membaca di berbagai informasi dari berbagai sumber yang berkaitan
mengenai kegiatan dan laporan, juga metode-metode lain yang ada di
lingkungan tempat prakerin.
3.5 Pemecahan Masalah
Jika terjadi kesalahan saat membuat stempel atau Scaner, agar lain waktu hal
tersebut tidak terulang kembali, ada baiknya mengikuti perintah-printah ini dengan
baik, yaitu :
Melihat ukuran stempel
Yang pertama kita lakukan adalah mekukur panjang stempel agar sama
dengan yang kita buat di corel, jika kita tidak mengukur maka stempel akan
terlalu besar atau terlalu kecil

18

Melihat ketebalan garis
Kita harus melihat apakah garis yang di buat oleh kita besar atau terlau
kecil karena kalu terlalu kecil garisnya akan tidak lurus atau bergelombang
jadi pastikan garis sesuai dengan besar stempel.
Letakan kertas pada Scaner dengan tepat agar sempurna
Saat kita menyecan kertas usahakan kertas tidak terpotong agar hasilnya
sempurna jika terpotong lakukan scan dua kali dan sambungkan kedu scanan
agar terlihat menyatu

Anda mungkin juga menyukai