Anda di halaman 1dari 2

1.

Istilah historia yang artinya sama


dengan istilah sejarah berasal dari
bahasa..
2. Berikut ini merupakan istilah-istilah
yang memiliki arti sama dengan sejarah,
kecuali
3. Perhatikan data berikut ini !
1. Sumpah Pemuda 1928
2. Budi Utomo
3. Proklamasi Kemerdekaan
4. Gajah Mada
5. Perang Dunia II
Dari data diatas yang merupakan
peristiwa sejarah adalah.
4. Manakah pernyataan di bawah ini yang
menunjukkan
sejarah
sebagai
peristiwa ....
5. Manakah pernyataan di bawah ini yang
menunjukkan sejarah sebagai kisah ....
6. Periodisasi sangat penting dilakukan
dalam penulisan sejarah agar .
7. Salah satu langkah penelitian sejarah
adalah historiografi yang berarti ....
8. Setelah membaca kisah perjuangan
Dipati
Amir
dalam
menentang
penjajahan Belanda, Ibnu dan Wiwik
menjadi timbul semangat dalam dirinya
untuk selalu mencintai bangsanya.
Pernyataan tersebut merupakan contoh
kegunaan sejarah dalam hal ....
9. Salah satu ciri sejarah sebagai ilmu,
yaitu memiliki .
10. Berikut hal yang bukan ciri dari ilmu
pengetahuan adalah .
11. Mengapa peristiwa sejarah dipandang
sebagai peristiwa yang unik?
12. Salah satu langkah yang menetapkan
bahwa sumber itu palsu atau bukan
termasuk langkah.
13. Hasil dari analisis sumber dinyatakan
bahwa pemberontakan itu terjadi
disebabkan oleh adanya tokoh yang
kharismatik.
Pernyataan
tersebut
merupakan langkah.
14. Manakah contoh di bawah ini yang
merupakan sumber sejarah dalam
bentuk sumber tertulis?
15. Manakah contoh di bawah ini yang
termasuk dalam bentuk sumber benda
atau artefak?

16. Ciri utama dari jenis sejarah politik


adalah berisi tentang....
17. Sejarah yang berisi tentang peperangan
adalah ciri utama dari jenis sejarah.
18. Kehidupan suatu masyarakat yang berisi
tentang penawaran dan permintaan
barang di antara sesama mereka dapat
ditulis menjadi bentuk sejarah....
19. Berikut ini contoh peristiwa yang dapat
menjadi bahan dalam penulisan sejarah
sosial yaitu....
20. Sejarah yang isi ceritanya lebih
memfokuskan pada berbagai kebijakan
suatu pemerintahan dapat dikatagorikan
ke dalam bentuk penulisan sejarah ....
21. Salah satu ciri utama dari metode
sejarah lisan adalah menggunakan .
22. Untuk menguji kebenaran informasi
yang diberikan oleh seorang informan
dalam penulisan sejarah lisan, yaitu
dengan cara ...
23. Masyarakat
praaksara
memiliki
kesadaran sejarahnya yang ditentukan
oleh ....
24. Dalam
pemahaman
masyarakat
praaksara, kedudukan manusia dalam
cerita sejarah, yaitu...
25. Pemikiran manusia terhadap perubahan
baik yang terjadi pada dirinya maupun
kehidupan lingkungan di sekitarnya
pada masyarakat praaksara, yaitu .
26. Sebagian kebudayaan suatu kolektif,
yang
tersebar
dan
diwariskan
turuntemurun, di antara kolektif macam
apa saja, secara tradisional dalam versi
yang berbeda, baik dalam bentuk lisan
maupun contoh yang disertai dengan
gerak isyarat atau alat pembantu adalah
definisi dari .
27. Fungsi utama tradisi lisan bagi
masyarakat yang memilikinya, yaitu .
28. Ciri utama dari cerita mitos yang
berbeda dengan legenda adalah ....
29. Ciri utama dari cerita legenda adalah .
30. Salah satu bentuk merekam kehidupan
masa lalu pada masyarakat yang belum
mengenal tulisan, yaitu melalui .
31. Tradisi lisan masih dapat dikenal sampai
sekarang melalui .

32. Masyarakat menjelaskan tentang asal


usul padi berasal dari Dewi Sri
merupakan contoh .
33. Cerita tentang Syekh Abdul Muhyi
sebagai penyebar agama Islam di
Tasikmalaya merupakan contoh bentuk
.
34. Legenda Malin Kundang yang hidup
pada masyarakat di Sumatra Barat
merupakan cerita tentang ....
35. Manakah berikut ini yang merupakan
contoh legenda perorangan ....
36. Berikut ini contoh bentuk upacara yang
menceritakan tentang masa lalu suatu
tempat, kecuali ....
37. Berikut ini contoh lagu yang
menceritakan sejarah perjuangan bangsa
Indonesia dalam melawan penjajah ....
38. Pada awalnya masyarakat yang sudah
mengenal tulisan merekam masa
lalunya, yaitu menulis melalui ....
39. Di bawah ini merupakan contoh bentuk
naskah yang dapat menceritakan
peristiwa masa lalu suatu masyarakat,
kecuali ....
40. Ciri utama dari sebuah naskah bersifat
religius-magis, artinya ....
Uraian
41. Jelaskan dengan bahasamu sendiri definisi
sejarah!

42. Sebutkan 3 (empat) manfaat yang kalian


rasakandenganmempelajarisejarah?
43. Apa perbedaan antara dogeng dengan
mitos?
44. Sebutkan cerita-cerita sejarah yang berasal
dari daerah kalian minimal 3?
45. Sebutkan contoh legenda yang ada didaerah
kalian?

Anda mungkin juga menyukai