Anda di halaman 1dari 31

Jawablah dengan menulis

huruf a,b,c,d atau e

Soal 1

Berikut ini adalah fungsi utama dari


sistem respirasi
A. Menghasilkan suara
B. Menyediakan oksigen bagi metabolisme
sel
C. Meningkatkan volume rongga dada
D. Membantu proses mengejan
E. Menjaga sabilitas pH darah

Soal 2

Komponen gas berikut ini meningkat


pada saat ekspirasi adalah
A.
B.
C.
D.
E.

oksigen
karbondioksida
nitrogen
helium
metana

Soal 3

Inspirasi menyebabkan terangkatnya


dinding dada karena kontraksi otot
A.
B.
C.
D.
E.

diafragma
intercostalis interna
levator costae
trapezius
rectus abdominis

Soal 4

Kontraksi dari otot diafragma


menyebabkan hal sebagai berikut,
KECUALI
A.
B.
C.
D.
E.

membantu tenaga dorong persalinan


mengejan saat ekspirasi
volume rongga dada meningkat
tekanan intraabdomen meningkat
volume abdomen menurun

Soal 5

Aliran udara ekspirasi dapat meningkat


dengan bantuan kontraksi otot
A.
B.
C.
D.
E.

diafragma
intercostalis interna
levator costae
trapezius
rectus abdominis

Soal 6

Fungsi berikut ini sangat bergantung dari


proses ekspirasi, KECUALI
A.
B.
C.
D.
E.

bersuara
mengejan
batuk
bersin
meniup lilin

Soal 7

Gaya recoil paru menyebabkan hal


sebagai berikut
A.
B.
C.
D.
E.

paru cenderung mengembang


elastisitas paru menurun
Compliance paru meningkat
membatasi inspirasi
rongga dada mengembang saat inspirasi

Soal 8

Gaya recoil paru diciptakan oleh


A.
B.
C.
D.
E.

otot levator costae


otot polos broncholus
jaringan ikat antar alveolus
pleura visceralis
cincin tulang rawan

Soal 9

Penurunan recoil paru dapat


menyebabkan
A.
B.
C.
D.
E.

gangguan inspirasi
emfisema
sesak pada lansia
volume paru menurun
timbulnya ronkhi

Soal 10

Penurunan recoil paru sering disebabkan


oleh proses
A.
B.
C.
D.
E.

infeksi
penuaan
kerusakan masif
keradangan akut
keganasan

Soal 11

Penurunan recoil paru selalu ditandai


dengan
A.
B.
C.
D.
E.

melebarnya ruang antar iga


inspirasi pendek
frekuensi napas yang meningkat
kapasitas vital paru yang menurun
kolapsnya alveolus

Soal 12

Saluran napas berikut TIDAK memiliki


pelindung tulang rawan
A.
B.
C.
D.
E.

faring
bronchus
laryng
bronchiolus respiratory
trachea

Soal 13

Obstruksi pada bronchiolus


menyebabkan
A.
B.
C.
D.
E.

inpirasi terganggu
volume paru menurun
kolaps alveolus
recoil paru meningkat
munculnya whezzing

Soal 14

Obstruksi bronchiolus dapat dilihat dari


penurunan
A.
B.
C.
D.
E.

kapasitas vital
kapasitas inspirasi
volume inspirasi cadangan
volume ekspirasi paksa
volume residu

Soal 15

Restriksi paru berbeda dengan obstruksi


paru karena restriksi menyebabkan
penurunan
A.
B.
C.
D.
E.

kapasitas vital
kapasitas pernapasan maksimal
volume ekspirasi cadangan
volume ekspirasi paksa
volume residu

Soal 16

Variabel yang tak dapat diukur dengan


metode spirometri adalah
A.
B.
C.
D.
E.

kapasitas vital
volume residu
volume ekspirasi paksa
volume espirasi cadangan
kapasitas inspirasi

Soal 17

Penurunan volume ekspirasi paksa yang


dapat menunjukan adanya obstruksi
adalah pada detik ke-....
A.
B.
C.
D.
E.

1
2
3
4
5

Soal 18

Selain FEV1, variabel lain yang dapat


dipakai sebagai petunjuk adanya
obstruksi adalah

VC
RV
KPM
IC
FRC

Soal 19

Alat yang digunakan untuk mengevaluasi


faal paru disebut
A.
B.
C.
D.
E.

spirometer
termometer
barometer
sphygmomanometer
tensimeter

Soal 20

Kapasitas vital paru dipengaruhi oleh


faktor berikut, KECUALI
A.
B.
C.
D.
E.

tinggi badan
berat badan
jenis kelamin
posisi tubuh
umur

Soal 21

Komponen dari kapasitas vital paru


meliputi berikut, KECUALI
A.
B.
C.
D.
E.

kapasitas inspirasi
kapasitas ekspirasi
volume ekspirasi cadangan
volume inspirasi cadangan
volume tidal

Soal 22

Volume paru pada saat seseoarang


bernapas biasa disebut dengan
A.
B.
C.
D.
E.

volume residu
volume ekspirasi cadangan
kapasitas vital
kapasitas inspirasi
volume tidal

Soal 23

Surfaktan pada dinding alveolus


berfungsi dalam
A.
B.
C.
D.
E.

meningkatkan tegangan permukaan


memperbesar volume alveolus
menjaga alvelous agar tak kolaps
membantu ekspirasi
pelumasan bagian dalam alveolus

Soal 24

Infant Respiratory Distress Syndrome


(IRDS) merupakan gangguan respirasi
yang dialami bayi baru lahir karena
A.
B.
C.
D.
E.

obstruksi saluran napas


defisiensi surfaktan
keracunan gas monoksida
aspirasi susu
kelaianan bawaan

Soal 25

Distress napas pada bayi baru lahir


ditandai dengan respiratory rate (RR)
melebihi .....x/menit

20
30
40
50
60

Soal 26

Kendali ritmis respirasi melalui susunan


syaraf pusat diperankan oleh area
respirasi yang terletak di

cerebelum
korteks cerebrum
pons
medulla oblongata
medulla spinalis

Soal 27

Perubahan PCO2 dapat terdeteksi


melalui reseptor yang terletak di
A.
B.
C.
D.
E.

intrathorax
intrapleural
intrapulmonal
arcus aortal
medulla oblongata

Soal 28

Peningkatan PCO2 berpotensi


meyebabkan
A.
B.
C.
D.
E.

pH darah naik
Urin menjadi basa
alkalosis
ion H+ darah naik
rangsangan pada medulla oblongata

Soal 29

Asidosis respiratorik ditandai dengan


penurunan
A.
B.
C.
D.
E.

PCO2 darah
ion H+
RR
pH darah
PO2 darah

Soal 30

Edema paru menyebabkan sulitnya difusi


oksigen karena peningkatan
A.
B.
C.
D.
E.

tekanan intraalveolar
tegangan permukaan
dead space
PO2
PCO2

Anda mungkin juga menyukai