Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SMA NEGERI 3 WAINGAPU
MATA PELAJARAN
ALOKASI WAKTU
KELAS

: KIMIA
: 120 MENIT
: XI MIA

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar.


1. Konfigurasikan dan konfigurasi berdasarkan gas mulia
a. 42Mo
b. 47Ag
c. 26Fe
2. Tentukan 4 bilangan kuantum a. 42Mo b. 47Ag
c. 26Fe
3. Tentukan letak unsur dengan susunan pada sistem periodik unsur dari
a. 34Se
c. 48Cd
b. 45Rh
d. 28Ni
4. Diketahui letak unsur dalam sistem, tentukan jumlah elektron, kulit valensi dan elektron valensinya.
a. Unsur C pada periode ketiga, golongan ke VII A
b. Unsur M pada periode keempat, golongan ke V B
5. Tuliskan persamaan termokimia dan gambarkan diagram tingkat energi dari reaksi 1 mol Fe 2O3
dengan karbon membentuk besi dan karbon monoksida memerlukan kalor sebesar 621 kJ!
6. Diketahui persamaan termokima reaksi pembakaran etana sebagai berikut
C2H6(g) + 7 O2

4 CO2 (g) + 6 H2O (g)

Tentukan perubahan entalpi pada pembakaran 3 gram C 2H6


7. Pada reaksi pembakaran logam magnesium sebagai berikut:
2 Mg(s) + O2 (g)
2 MgO (s)
H= -1204 kJ
8. Pembentukan NaCl dibebaskan kalor 410,9 kJ. Berapakah kalor yang dibebaskan pada pembentukan
8,96 L NaCl pada kondisi standar?
9. Sebanyak 250 mL HBr 0,4 M yang bersuhu 20O dimasukkan ke dalam kalorimeter. Ke dalam larutan
HBr ditambahkan 250 mL NaOH 0,4 M. setelah terjadi reaksi suhu naik menjadi 35 O C. jika
kapasitas kalorimeter 120 J/ C, massa jenis air 1 g/mL, kalor jenis air dalan kalorimeter 4,2 J/ g O C.
tentukan kalor reaksi total dan perubahan entalpi reaksi!
10. Diketahui :
a. 2H2(g) + O2 (g)
2H2O (l)
H= -571,7 kJ
b. C3H4 (g) + 4 O2 (g)
3 CO2 (g) + 2 H2O (l) H= - 1941k J
c. C3H8 (g) + 5 O2 (g)
3 CO2 (g) + 4 H2O (l) H= - 2220 kJ
Tentukan
C3H4 (g) + 2H2(g)
C3H8 (g)
H= .

Anda mungkin juga menyukai