Anda di halaman 1dari 11

STATISTIK ANALITIK

Rifqatussaadah SKM.,MKes

Uji Statistik
Uji beda proporsi
Uji beda mean

Uji Statistik
Variabel I

Variabel II

Jenis uji yang


digunakan

Katagorik

Katagorik

Chi square
Fisher
Kolmogorov Smirnov

Katagorik

Numerik
Uji T (2 kelompok)
Anova (>2 kelompok)

Numerik

Numerik

Korelasi
Regresi

Uji beda proporsi


Uji beda proporsi bertujuan :
untuk menganalisis hubungan variabel
katagorik dengan variabel katagotik

Uji statistik yang digunakan :


1. Chi square
2. Fisher
3. Kolmogorov Smirnov

Uji beda proporsi


Contoh :
Sebuah penelitian untuk mengetahui
hubungan variabel jenis pekerjaan
(bekerja/tidak bekerja) dengan variabel
perilaku menyusui (eksklusif/ non
eksklusif)

Uji beda mean


Uji beda mean bertujuan :
untuk membandingkan mean dua
kelompok

Uji statistik yang digunakan :


1. Uji T
2. ANOVA

Uji beda mean dependent (paired


sample) untuk 2 kelompok
Syarat yang harus dipenuhi:
1. Data berdistribusi normal/simetris
2. Kedua kelompok data dependen/pair (berpasangan)
3. Variabel yang dihubungkan berbentuk numerik dan
katagorik (katagorik hanya dengan 2 kelompok)
Uji statistik : uji T
Contoh :
1. Apakah ada perbedaan tingkat pengetahuan antara
sebelum dan sesudah diberikan penyuluhan
2. Apakah ada perbedaan berat badan antara sebelum
dan sesudah mengikuti program diet

Uji beda mean independent


untuk 2 kelompok
Syarat yang harus dipenuhi:
1. Data berdistribusi normal/simetris
2. Kedua kelompok data independen
3. Variabel yang dihubungkan berbentuk numerik dan
katagorik (katagorik hanya dengan 2 kelompok)

Uji statistik : uji T


Contoh:
Membandingkan mean tekanan darah sistolik orang desa
dengan orang kota

Uji beda mean > 2 kelompok


Uji statistik : ANOVA
Contoh :
Mencari hubungan antara tingkat pendidikan yang
dimiliki oleh seorang ibu dengan berat badan
bayi yang dilahirkannya
Varibel tingkat pendidikan terdiri dari 4 katagori
yaitu SD,SMP,SMA,PT
Variabel berat badan berbentuk numerik

Korelasi dan Regresi


Analisis korelasi : bila ingin diketahui
derajat/keeratan hubungan derajat yang
kuat atau lemah

Analisis regresi : bila ingin diketahui bentuk


hubungan antara dua variabel positif
atau negatif

Tabel uji hipotesis bivariat


Jenis hipotesis
Data

Komparatif

Korelatif
Tidak berpasangan

Numerik

Katagorik
(ordinal)
Katagorik
(nominal/
ordinal)

Berpasangan

2 kelompok

>2
kelompok

2 kelompok

>2
kelompok

Uji t tidak
berpasangan

One way
ANOVA

Uji t
berpasangan

Repeated
ANOVA

Man whitney

Kruskal Wallis

Wilcoxon

Friedman

Chi Square
Fisher
Kolmogorov Smirnov

McNemar, Cochran
Marginal Homogeneity
Wilcoxon, Friedman

Pearson

Spearman
Somersd
Gamma
Koefisien
kontigensi
lambda

Anda mungkin juga menyukai