Anda di halaman 1dari 6

1. Bahan yang sangat baik untuk dibuat magnet permanen adalah ....

a. para magnetic
c. diamagnetik
b. ferromagnetic
d. nonmagnetik
2. Arah yang ditunjukkan oleh bagian memanjang magnet jika
digantungkan dan didiamkan adalah ....
a. utara selatan
c. barat - timur
b. timur laut - barat daya
d. tenggara - timur laut
3. Logam yang tergolong bahan diamagnetik adalah ....
a. timah dan besi
c. emas dan timah
b. emas dan timah hitam
d. aluminium dan timah
4. Kegiatan yang dilakukan pada bahan yang mengandung besi yang
tidak dapat menghasilkan magnet adalah....
a. menggosok satu arah
c.
mengalirkan arus
listrik
b. menginduksi dengan magnet kuat
d. mengelektrolisis
5. Daerah sekitar magnet yang pada daerah itu magnet lain masih
dipengaruhi oleh gaya magnetic adalah ....
a. medan magnet
c. kutub magnet
b. sumbu magnet
d. garis gaya magnet
6. Cara yang dapat memperbesar medan magnet pada kumparan berarus
adalah sebagai berikut, kecuali ....
a. menyisipkan inti besi yang lebih bersifat megnetik pada kumparan
b. memperbanyak lilitan kumparan
c. memperbesar arus listrik
d. mengurangi kekuatan magnet
7. Jika sebuah magnet dipukul-pukul dengan palu maka sifat
kemagnetannya akan hilang. Hal ini disebabkan karena ....
a. letak magnet-magnet elementernya teratur dengan kutub-kutub
senama berhadapan
b. letak magnet-magnet elementernya tidak teratur dan sebagian
besar membentuk lingkaran tertutup dengan kutub tak senama
saling berhadapan
c. letak magnet-magnet elementernya teratur dengan kutub-kutub tak
senama saling berhadapan
d. letak magnet-magnet elementernya tidak teratur dan sebagian
besar membentuk lingkaran tertutup dengan kutub senama saling
berhadapan
8. Gambar yang menunjukkan arah garis gaya magnet di sekitar dua
kutub magnet adalah ....

9. Magnet jarum kompas selalu menghadap utara selatan. Kutub utara


menghadap ke kutub utara bumi. Hal ini disebabkan karena ....
a. tepat di kutub utara bumi terdapat kutub utara magnet bumi
b. tepat di kutub utara bumi terdapat kutub selatan magnet bumi
c. di dekat atau di sekitar kutub utara bumi terdapat kutub utara
magnet bumi
d. di dekat atau di sekitar kutub utara bumi terdapat kutub selatan
magnet bumi
10. Perhatikan gambar di bawah ini!

Magnet jarum berubah kedudukannya, ketika arus listrik mengalir


pada kawat penghantar. Hal ini membuktikan bahwa ....
a. arus listrik menimbulkan medan magnet
b. penghantar berarus listrik menjadi magnet
c. di sekitar penghantar terjadi magnet elementer
d. penghantar berarus listrik menjadi elektromagnet.
11. Jika arah gaya lorentz dari barat ke timur, arah arus listrik dari utara
ke selatan, maka arah medan magnet adalah ....
a. dari timur ke barat
c. dari selatan ke utara
b. dari atas ke bawah
d. dari bawah ke atas
12.

Gambar di atas, jika ternyata P kutub utara magnet dan Q kutub


selatan magnet maka ....

a. x kutub utara baterai, y kutub selatan baterai


b. x kutub selatan baterai, y kutub utara baterai
c. x kutub positif baterai, y kutub negatif baterai
d. x kutub negatif baterai, y kutub positif baterai
13. Kawat panjangnya 50 cm berada di dalam muatan magnet yang
berkekuatan 20 Tesla. Apabila arus listrik yang mengalir pada kawat
itu 5 ampere, maka gaya lorentznya sebesar ....
a. 25 Newton
c. 50 Newton
b. 75 Newton
d. 150 Newton
14. Gambar berikut menunjukkan arah garis-garis gaya magnet yang
dihasilkan oleh solenoida yang benar adalah ....

15. Kelompok alat berikut ini yang bekerja berdasarkan elektromagnet


adalah ....
a. bel listrik, telepon, dan kompor listrik
b. telepon, galvanometer, dan relai
c. relai, motor listrik, dan accumulator
d. setrika listrik, akumulator, dan galvanometer
16. Alat yang menggunakan prinsip kerja induksi elektromagnetik
adalah ....
a. motor listrik
c. generator
b. voltmeter
d. amperemeter
17. Tegangan induksi hasil induksi elektromagnetik dipengaruhi oleh hal
berikut, kecuali ....
a. jumlah lilitan
c. jumlah garis gaya magnet
b. kecepatan gerakan magnet
d. kuat medan magnet
18. Besarnya GGL induksi dapat dirumuskan ....

19. GGL induksi dapat diperoleh dengan cara .


a. menempatkan magnet dalam kumparan dalam keadaan diam
b. memasukkan kutub magnet ke dalam kumparan
c. mengeluarkan kutub magnet dari dalam kumparan
d. memutar magnet di dekat kumparan
20. Arah garis gaya pada gambar di bawah ini yang benar adalah . . . .

21. Satuan SI untuk fluks magnetic adalah .


a. weber/sekon
c. tesla
b. weber
d. weber/meter
22. Pada gambar di bawah ini jika saklar (s) kita tutup, maka ....

a. titik A = D sebagai kutub Uc. titik B = C sebagai kutub U


b. titik A = C sebagai kutub S
d. titik B = C sebagai kutub S
23. Generator berfungsi mengubah energi .
a. listrik menjadi gerak
c. gerak menjadi listrik
b. listrik menjadi cahaya
d. gerak menjadi cahaya
24. Untuk menghasilkan arus searah, generator DC memiliki .
a. 1 cincin luncur
c. 2 cincin luncur
b. 1 cincin belah
d. 2 cincin belah

25. Fungsi transformator step up ialah.


a. menaikkan tegangan sekunder
b. menaikkan arus sekunder
c. menaikkan daya sekunder
d. menaikkan arus dan tegangan sekunder
26. Besar perbandingan jumlah lilitan pada kumparan primer dan
kumparan sekunder adalah 3 : 2. Jika tegangan keluaran trafo 12 Volt,
maka tegangan input trafo sebesar.
a. 4 Volt
c. 18 Volt
b. 8 Volt
d. 24 Volt
27. Suatu transformator memiliki efisiensi 90% jika tegangan primernya
220 Volt dan arus primernya 4 ampere, sedangkan arus sekunder
sebesar 3 ampere, maka besar tegangan sekunder ....
a. 149 Volt
c. 792 Volt
b. 264 Volt
d. 880 Volt
28. Untuk transmisi energi listrik jarak jauh paling efisien menggunakan
....
a. transformator step down
c. transformator step up
b. induktor Ruhmkorff
d. delko
29. Pada trafo step-up yang tidak benar adalah . . . .
a. jumlah lilitan primer lebih kecil dari jumlah lilitan sekunder
b. tegangan primer lebih kecil dari tegangan sekunder
c. kuat arus primer lebih kecil dari kuat arus sekunder
d. kuat arus primer lebih besar dari pada kuat arus sekunder
30. Berikut ini jika dilakukan tidak dapat menimbulkan arus induksi
adalah .
a. magnet bergerak di samping kumparan
b. kumparan bergerak di dekat magnet diam
c. kumparan diam di dekat magnet
d. kumparan berputar di dekat magnet

1. Sebuah transformator step down memiliki kumparan sebanyak 2000


lilitan. Jika tegangan primernya 240 Volt, maka berapa jumlah lilitan
pada kumparan sekundernya agar tegangan sekundernya 30 Volt?
2. Perbandingan jumlah lilitan primer dan sekunder sebesar 2 : 5, jika
daya sekundernya 500 Watt, sedang arus primer 2,5 ampere hitung
tegangan sekundernya!
3. 3. Kawat lurus berarus listrik memotong tegak lurus medan magnet
4x102 W/m dengan arah ke barat. Panjang kawat 50 cm. Ternyata
gaya lorentz yang bekerja pada kawat 2 x 10 -4 N ke kanan.
Tentukan besar dan arah arus listriknya!
4. Sebuah transformator dapat mengubah tegangan 2000 V menjadi
2500 V. Jika kumparan primernya memiliki 400 lilitan dan dialiri arus
sebesar 50 A, tentukanlah:
a. Jumlah lilitan kumparan sekunder
b. Kuat arus yang mengalir pada kumparan sekunder
c. Jenis transformator
d. Perbandingan lilitan transformator tersebut
5. 5. Jika kerugian yang harus diterima dari kerja sebuah transformator
adalah 15 watt, sedangkan efesiensi transformator tersebut adalah 75
%, hitunglah daya pada kumparan primer dan sekunder transformator
tersebut!

Anda mungkin juga menyukai