Anda di halaman 1dari 1

4. Hubungan tanda vital dengan gejala pada scenario?

Jawab

Suhu Normal

: 36,50C 37, 20C

Tekanan Nadi : 60-100 x/menit


Pernapasan : 16-24 x/menit

Tanda vital bapak berumur


Suhu
: 370C (Normal)
Tekanan nadi : 100 x (Normal)
Tekanan nadi normal namun diambang batas. Ini disebabkan kandungan rokok
yaitu nikotin
Mestimulasi otak => konsumsi nikotin meningkat => ketergantungan =>
adrenalin meningkat => takikardi => kebutuhan O2 meningkat

Pernapasan : 39 x/menit (takipneu)


Napas terengah-engah (sesak) dikarenakan bapak yang sering merokok.
diketahui bahwa salah satu kandungan rokok yakni CO yang bersifat toksik
dan afinitas CO untuk berikatan dengan Hb lebih kuat 200 x dibandingkan O2
CO masuk ke dalam tubuh => ditangkap oleh mukus => silia rusak sehingga
tidak mampu mengeluarkan mukus => hipersekresi mukus di saluran napas
=> menghambat pernapasan => Sesak
CO masuk ke dalam tubuh => Berikatan dengan Hb =>

membentuk

kaboksiHB (lebih stabil) dibanding Oksi Hb => mengganggu peredaran O 2


dalam darah sehingga kekurangan O2 dalam darah

Anda mungkin juga menyukai