Anda di halaman 1dari 6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia
Hi,Guest!WelcometoMySite!.|AboutMe|Contact|GaleriBuku|Sitemap|OnlineClass

Home

Komunikasi

Jurnalistik

Media

Radio

Bahasa

Speaking

Blogging

HomeJurnalistikCaraMenulisBeritaPanduanuntukPemula

Cara Menulis Berita - Panduan untuk Pemula


PostedbyRomelTeaFollow@romelteaLikeRomelteaMediaonFacebook

BuatSitusWebBisnis
Buat&GunakanDomainBisnisDenganGoogleSites.Gratis30Hari!

INIposting"kesekian"sayatentangcara
menulisberita.Tipsatauteknikmembuat
beritainiseringsayasampaikandi
berbagaipelatihanjurnalistikdandikelas
(kuliahjurnalistik).

HumasPR

SubscribetoRomelteaMediabyEmail

BuatSitusWeb
Bisnis
Buat&GunakanDomain
BisnisDenganGoogleSites.
Gratis30Hari!

JOIN&FOLLOWME!

Postingtentangteknikmenulisberita
lainnyabisaAnda"search"diGoogle
dengankatakunci"menulisberita
romeltea".

Follow@romeltea

Caramenulisberitaberikutinisebagai
panduanuntukpemulaatauyang

RSS

baru/sedangbelajarmenulisberita.
Sayamenyebuttipsinisebagai"pedomandasardanstandar"dalammenulisberita.Setelah
menguasainyadenganbaik,dipraktikkanterusmenrus,sayajamin,kemampuanmenulis
Andaakanberkembangdanbisamenulisberitasepertiparawartawanprofesional.
Sekalilagi,inihanyalahdasarmenulisberitauntukmempermudahAndayangsedangbelajar
membuatberita.

Lainnya

RecommendusonGoogle!

675followers

Pinterest

EnterYourEmailhere..

Twitter

G+

Subscribe

TERBARU
BiruWarnaFavoritdanTerbaikuntukDesain
WebsiteBlog
HumasIPBBogorGelarPelatihanManajemenWeb
danMediaSosial

ElemenBerita5W+1H

CaraMembuatBlogTokoOnlinedenganBlogspot
HaruskahKuliahJurnalistikuntukJadiWartawan?

Rumusmenulisberitastandariniberdasarkanelemenatauunsurberita5W+1H(Who,What,
When,Where,Why,How)atauSiapa,Apa,Kapan,DiMana,Kenapa,Bagaimana.
Beritaadalahlaporanperistiwaataucatatantentangsebuahkejadian.Sebuahperistiwa
dipastikanmengandungkeenamunsurberitatersebut:

TeknikVokal&LatihanPernapasanuntukPenyiar
Radio&MC

TERPOPULER
DaftarKataBakuTidakBakuBahasaIndonesia

1. WHOSIAPAterlibatdalamperistiwa:pelaku,korban,pemeranutama,peran
pengganti,figuran,orang,lembaga,organisasi,dsb.

DasarDasarJurnalistikuntukPemula
CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemula

2. WHATAPAyangterjadi,kejadianapa,peristiwanaon,acaraapa?

DaftarDNSSpeedyTercepat(Katanya)

3. WHENKAPANkejadiannya,irahakajadianana,unsurwaktu.Biasaditulis,misalnya,
Senin(22/4).

MediaSosial:Pengertian,Karakteristik,danJenis

4. WHEREDIMANAkejadiannya,tempatacaranyadimana,unsurtempat.Biasaditulis,
misalnya,"diDepanGedungSateJlnDiponegoroBandung"atau"diKampusUIN
Bandung".
5. WHYKENAPAterjadidemikian,apapenyebabnya,apalatarbelakangnya,apa
tujuannya,mengapaitudilakukan,dsb.
6. HOWBAGAIMANAproseskejadiannya,apasajaacaranya,siapasajapembicaranya,
adapolisigak,rusuhgak,damaidamaisaja,diguyurhujan,pemateringomongapa
saja,dsb.
http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

CaraDownloadBukuGoogle(GoogleBooks)
MediaOnline:PengertiandanKarakteristik
MediaMassa:PengertiandanJenisJenisnya
CaraMenulisSiaranPers(PressRelease)
PengertianJurnalistikOnline

NEWFROMROMELTEAONLINE

1/6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia
10JurusMemerasalaWartawanGadungan
JanganMenilaiIslamdariPerilakuSeorangMuslim

CaraMudahMenulisBerita
Berdasarkanunsur5W+1Hitulahsayamembuatformulaataurumusmudahmenulisberita
sebagaiberikut:

SitusYahooIndonesiaJadiKoranKuning
PluginBacktoTopTerbaikuntukBlogWordPress
DisorientasiWartawanMediaOnline

WHOdoesWHAT,WHEN,WHERE,WHY,HOW
(SIAPAmelakukanAPA,KAPAN,DIMANA,MENGAPA,BAGAIMANA)
CONTOH1
MUIkumpulkan56ormasIslambahasPilpres2014
MERDEKA.COM.MajelisUlamaIndonesia(MUI)mengadakanpertemuanForumUkhuwah
Islamiyah(FUI).Pertemuanmembahaspemilu2014tersebutdihadiri56organisasi
kemasyarakatan(ormas)berbasisIslam.
"KamimembahassikapdanpandanganumatIslamIndonesiatentangpemilihanumum2014,
pileg,danmenyongsongpilpres9Juli,"terangDinSyamsuddin,KetuaUmumMUIdikantor
MUI,Jl.ProklamasiNo.51Menteng,JakartaPusat,Senin(21/4).
DinmengungkapkankeprihatinanormasormasIslamataspenyelenggaraanPemilu2014.
Menurutnyamasihterdapatbanyakpelanggaranyangterjadi.
"Kamibersyukuratasberlangsungnyapilegyangrelatifamandanlancar.Walaupundemikian
kamiprihatinatasrendahnyakualitaspemilu2014,"katadia.
Dinmenilaimasihmarakjualbelisuaradanpolitikuangdalampileg2014.DaftarPemilih
Tetap(DPT)dandistribusisuratsuarajugabermasalah.
"Kamidorongpenyelenggarapemilu(KPU)agarjujurdanadil.Merekaharusbertanggung
jawabdantransparandalammengawalsertamelakukanpenghitungansuaradariTPSsampai
pusat,"pungkasdia.
Dalamcontohdiatas,marikitabedahunsurunsurberitanya:
1. WHOMUI
2. WHATMengadakanpertemuan
3. WHENSenin(21/4).
4. WHEREdikantorMUI.
5. WHYmembahassikapdanpandanganumatIslamtentangPemilu2014.
6. HOWdihadiri56ormasIslam,ormasIslammenyatakankeprihatinan.
CONTOH2
RatusanMahasiswaITBDemoJokowi
BandungRatusanmahasiswaITBmemblokadegerbangpintumasukkampussaat
rombonganGubernurDKIJokowidatang.MahasiswamenolakkedatanganJokowiyangakan
untukmemberikankuliahumumdiAulaTimurITB.Sempatterjadikericuhandalamaksiitu.
Mahasiswayangmengenakanjasalmamaterjurusanmasingmasingmelakukanaksiunjuk
rasadidepangerbangkampusmulaipukul12.00WIB,Kamis(17/4/2014).Sejumlahspanduk
dibentangkanolehmahasiswa.Isinyaantaralain'TurutBerdukaCitaAtasPolitisasiITB'dan
'KampusNetralHargaMati'.
"AksiiniintinyauntukmenjagakampustetapnetralbukanuntukmenjatuhkanJokowi,"ujar
koordinatoraksi,KoployangmerupakanmahasiswaJurusanFisikaAngkatan2011itu.
Saatmerekatengahberorasi,datangrombonganmobildariarahJalanTamansari.
Mahasiswayangberadadipinggirjalan,kemudianmerangsekkedepandanmenghalangi
mobilXTrailyangberadapalingdepan,yangdidugamilikmobilSekpriJokowi.Puluhanpolisi
dansatpamyangsejaktadiberjaga,laluberusahamenghalaumahasiswa.
Sempatterjadiaksidorongantaramahasiswadanpolisisertasatpam,yangmembuat
http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

2/6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia

sejumlahmahasiswaterjatuh.Massaterusmeneriakkan"Netralitaskampushargamati."
Massamahasiswaakhirnyaterdesakmundur.Lalusatpamdanpolisimembuatbarikade.Dua
mobilyangsalahsatunyadidugaditumpangiJokowiakhirnyabisamasuk.Sementara8mobil
dansatubusyangberadadiJalanGanecabatalmasuk.Merekameneruskanperjalananke
arahJalanGaneca.
DuamobilberhasilmasukdanparkirdidepanaulaTimur,tempatkuliahumumakandigelar.
Mahasiswalaluberlarianmenujuaulatimurdanmembuatbarikadedidepanpintumasuk.
Merekaterusmeneriakkannetralitaskampus.Akhirnyaduamobilitupunmeninggalkanaula
timur.Hinggasaatinimahasiswaterusmelakukanaksinya.
Sebelumnya,dalamkunjungankerjakeBandung,JokowibertemuWaliKotaRidwanKamil.
Keduanyaberbincangakrabmengenaipenataankota.DiITB,Jokowiakanmemberikankuliah
umum.
UnsurUnsurBerita:
1. WHOMahasiswaITB
2. WHATdemo,blokadegerbangpintumasuk
3. WHENKamis(17/4/2014).
4. WHEREdidepangerbangkampusITB.
5. WHYmenolakkedatanganJokowi,menolakpolitisasikampus
6. HOWricuh,orasi,bentangkanspanduk,salingdorong,barikadepolisidansatpam.
CONTOH3
Keduacontohdiatasmungkinmasihsulitditiruolehyangmasihbelajarmenulisberita.
Karenanya,sayabuatkancontohyangpalingsederhanasebagaiacuanbagipemulayang
belajarmenulisberita.
BATICGelarPelatihanManajemenKontenWebsite
BATICNews.comBalaiJurnalistikICMIJabar(BATIC)menggelarpelatihanmanajemen
kontenwebsite,Sabtu24Mei2014,Pkl.13.0016.00WIB,diGedungBumiMadaniJlnCikutra
276DBandung.KetuaBATIC,ASM.Romli,mengatakan,pelatihaniniterbukauntukumum,
khususnyapraktisiHumasyangbiasanyamenjadipengelolawebsitelembagaataua
perusahaannya.
"Pelatihaninidigelarkarenabanyakwebsiteatausitusinstansidanperusahaanyangkurang
update,isinyajugakurangmenarik,"kataRomli."Tampilankontenataupostingnyajuga
banyakyangtidaksesuaidengangayapenulisanonline."
Dijelaskan,pesertapelatihanakandiberikanwawasandanketerampilantentanggaya
penulisanonline(onlinewritingstyle),teknikmenulisberita,danbahasajurnalistik.
Pematerinyadarikalanganpraktisimediaonlinedandesainerwebsite.
"Dalampelatihaninijugaakandibahassoalbloggingdancaramengengelolablogsupaya
menarik,banyakpengunjung,danbisamenghasilkanuang,"terangRomliseraya
menambahkan,peminatpelatihanbisamembukawebsiteBATICwww.baticnews.com.*
UnsurUnsurBerita:
1. WHOBATIC
2. WHATPelatihanmanajemenkontenwebsite.
3. WHENSabtu24Mei2014.
4. WHEREGedungBumiMadaniJlnCikutra276DBandung
5. WHYbanyakwebsiteinstansi/perusahaanyangtidakupdatedanisinyakurangbagus
6. HOWmateripelatihan,pemateri.
Mudah'kan?Coba,buatlahberitatentangkegiatanorganisasi,instansi,atauperusahaan
Anda!
Bacajuga:PedomanDasarMenulisBerita
DOWNLOADTIPSMENULISBERITALENGKAP

http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

3/6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia

ThanksforreadingCaraMenulisBeritaPanduanuntukPemula
Categories:Jurnalistik
7

Tweet

PREVIOUS

MauJadiOnlinepreneur?IniCaranya!

NEXT

StrategiProgramSiaranRadio

Related Posts
CaraMenulisArtikel:MulaidenganBaca!
CaraMenulisBeritayangBaik:5W1HplusPiramidaTerbalik
HaruskahKuliahJurnalistikuntukJadiWartawan?
JurnalistikdiEraMediaSosial
CaraMenulisyangBaik:10PrinsipRobertGunning

8 Komentar untuk "Cara Menulis Berita - Panduan untuk Pemula"


Mimbar Untan
Artikelnyasangatbermanfaat
Balas

datangjugakewebsitekamihttp://mimbaruntan.com/

Lotus arin
artikelnyabner2ngebantu,,thanks,,
Balas
Petrus pekei5
makasihatasdorongannya..
Balas
Syafruddin moha
Terimakasihartikelnya.Sangatjelasdanmudahdipahami.
Balas
http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

4/6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia

Anonymous

Balas

DapatjugAinfoberharga,terimakasih.Sayaakantungguterusupdateannya.
:)

Abdul Muiz

Balas

Terimkasihbanyakuntuktulisannya,sayainginbertanya,apakahcaradiatas
sepertiwhowhatwhenwherewhyandHowdigunakandalamtulisancara,
misal"Caramembuatnasigoreng"?

Bram Irianto

Balas

Artikelinisangatmenarik,dikarenakandisertaidengancontohcontohguna
memperjelasbagiparapengunjungyangmembacanya.Sepertinyabagian
yangtersulitadalahmenentukanTopik,Tema,JudulsertapadasubWhydan
How.Kebanyakanorangterpakupadatujuanyangingindicapai,
contoh:
Judul:CaramenjadiseorangJutawanyangkayaraya.
Topik:MencariUangdiBloggratisan.
Tema:Mendapatkanuangyangberlimpahdaribloggratisan.
Who:Pemilikblogmesinpencetakuang.
What:Membuatartikeltentangmarketingminimal400artikel
When:Jum'at01Mei2015
Where:dihalamanblogmesinpencetakuang
Why:Mengapamenjadiseorangjutawanitupentingdalammenjalanihidup
ini?
How:Bagaimanamendapatkanuangyangberlimpahdarimembuat
postingandibloggratisan?Bagaimanatipsnyaagardalamwaktu3bulan
tujuandimaksudbisaterwujud?bagaimanabesaranmodalyangharuskita
persiapkanuntukmewujudkancitacitatersebut?
Sayamohonmaafapabilacontohyangsayabuatinikurangtepat,maklumlah
sayamencobauntukmelakukanpraktek,karenakitabisatambahwawasandi
awalidaribelajardanpraktekkerja.Tapisayaberharapadanyakoreksidari
parapengunjung,bilamanaadayangkurangtepat.
Sekiandanterimakasih,semogakunjungansayainibisamenambahjumlah
pengunjungnya.
Salamaction,
BRAMIRIANTO
iriantobram234@gmail.com

LokerGuru
TulisanBapakbermanfaatbuatsaya.Terimakasih.
Balas

Youcomment,I'llvisitbackyourblog.Ifyouhaveone.KomentarSPAMdanLINKAKTIF
tidakakanmuncul.

http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

5/6

30/12/2015

CaraMenulisBeritaPanduanuntukPemulaRomelteaMedia

Enteryourcomment...

Commentas:

Blokkade13(Google)
Signout

Publish

Notifyme

Preview

SEPAKBOLA MAGZ

RANDOM POSTS

PreviewManchesterUnitedvsSwanseaCity
JadwalLigaInggrisSabtuMinggu23Januari
2016
ArsenalPimpinKlasemenLigaInggrisParuh
Musim20152016

BLOGGING TIPS

IrresponsibleJournalism:JudulBeritaKalimat
Tanya

KoleksiTemplateBlogTokoOnlineBlogger
OnlineStore

MenulisBeritaSEOFriendlyalaCNN&Daily
Mail

Lirik&VideoLaguYouRaiseMeUpJosh
Groban

FacebookRilisLogoBaru,GakNyadar'Kan?

CaraMematikanAutoplayVideodiTwitter

LeicesterCityvsManchesterCity00Video
Highlights

FairnessDoctrine:PanduanWartawan
MenulisBerita

MengatasiErrorMissingHeadline,
DatePublished,ImageStructuredDataBlog

MotoGP2016:TakKhawatiekanUsia,
ValentinoRossiSiapBangkit

Tips&KunciSuksesBisnisOnline:4P

CaraMembuatBlogKeren&SEOFriendly

GerakanSantriMenulis,GreatIdea!

COPYRIGHT2015ROMELTEAMEDIA.ALLRIGHTSRESERVED.LINKS:ROMELTEA.COM|BLOGROMELTEA
SitePartners:BATICMedia|BATICBroadcast|KomunikasiPraktis|ContohBlog|RisalahIslam|SepakbolaMagz|BandungAktual|SGDNews

http://www.romelteamedia.com/2014/04/caramenulisberitapanduanuntukpemula.html

6/6

Anda mungkin juga menyukai