Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN
Hipertensi sekunder atau hipertensi non esensial adalah hipertensi yang
dapat diketahui penyebabnya dan meliputi kurang lebih 5% dari total penderita
hipertensi. Sekarang usia tidak dapat menjadi patokan dalam kriteria diagnosis
hipertensi sekunder karena dapat terjadi di usia muda maupun tua.
Menurut The Seventh Joint National Committee (JNC 7) klasifikasi tekanan
darah pada orang dewasa terbagi menjadi kelompok Normal, Pre-hipertensi,
Hipertensi Stage 1 dan Stage 2.
Hipertensi sekunder dapat diketahui penyebab spesifiknya, dan digolongkan
dalam 4 kategori yaitu hipertensi kardiologi, hipertensi renal (ginjal), hipertensi
endokrin dan hipertensi neurologik. Pada kasus kali ini lebih cenderung akibat
hipertensi renal karena pasien juga menderita penyakit Tumor Ginjal yang
berhubungan dengan hipertensi.

23

Anda mungkin juga menyukai