Anda di halaman 1dari 2

Jenis-jenis Mineral Lempung

a. Kaolinite (Al2(OH)4(SiO5)
Dihasilkan oleh pelapukan beberapa mineral lempung yang lebih aktif. Kaolin
termasuk kelompok mineral lempung dengan kandungan besi rendah, pada
umumnya berwarna putih dan memiliki kekerasan 2 2.5, berat jenis 2.6
2.63, bersifat plastis, pH bervariasi, isolator baik pada listrik maupun panas.
Reaki kimia pada proses kalonitisasi adalah:
2KAlSi3O8 + 2H2O Al2(OH)4(SiO5) + K2O +4SiO2)
b. Halloysite (Al2(OH)4(SiO5)2H2O)
Merupakan salah satu sub-mineral dari kelompok kaolin, namun terdapat
molekul air dalam keterbentukannya.
c. Illite (K,H3O)(Al,Mg,Fe)2(Si,Al)4O10[(OH)2,(H2O)]
Sifat Fisik ; sifat fisik mineral ini secara umum ditunjukkan dengan warna keputihan ; dengan
kekerasan 1 2 skala mohs; kilap seperti mutiara; pecahan micaeous ; densitas 2.61 g/cm 3;
belahan 1 arah; dapat ditembus oleh cahaya; cerat putih.
Sifat Kimia ;Komposisi kimia yang penting Al, H, K, O, Si; mengandung unsur Filosilikat;
rumus kimia mineral ini adalah K0.65A2I[Al0.65Si3.35O10](OH)2..
Sifat Optik Sistem kristal yang ditunjukan pada mineral ini adalah sistem monoclinic, kelas
kristal prismatic, pleokroisme lemah (tidak tampak), mempunyai surface relief rendah.
Lingkungan Pembentukan.
Terbentuk karena alterasi hidrotermal dari muskovit, fengit dan perubahan dari smektit.
Terbentuk di dalam endapan-endapan lempung,

d. Montmorilonite (Na,Ca)0.33(Al,Mg)2Si4O10(OH)2nH2O
Merupakan salah satu jenis mineral lempung yang bersigat lunak dengan
tingkat kekerasan 1, berat jenis 1.7 2.7, mudah pecah, terasa berlemak bila
diusap, mempunyai sifat mengembang apabila terkena air, berkilap lilin,
berwarna pucat dengan kenampakan putih, hijau muda, kelabu hingga merah
muda dalam keadaan segar dan menjadi krem apabila lapuk.
Lempung ini mempunyai nama lain yaitu bentonit.
e. Smectite
Merupakan mineral lempung yang dapat mengembang apabila dicampur
dengan air, hal ini disebabkan sifat kisi kristal yang dapat mengembang
karena air dapat memasuki ruang antar lempeng kristalnya dan
memperbesar jaraknya.
f. Chlorite (Mg,Fe)3(Si,Al)4O10(OH)2(Mg,Fe)3(OH)6
Merupakan mineral lempung yang sangat khas karena berwarna hijau
g. Attapulgite
h. Allophone
i. Vermiculite (MgFe,Al)3(Al,Si)4O10(OH)24H2O
j. Serisit

Sifat Fisik ;Tidak berwarna putih; kekerasan 5.5 6 skala mohs; kilap kaca; dapat ditembus
oleh cahaya; pecahan conchoidal; cerat putih.
Sifat Kimia.
Rumus kimia Ca[Al2Si4O12].2H2O.
Sifat Optik ;Sistem kristal monoclinic dengan kelas kristal prismatic,surface relief sedang,
optic n = 1.498 n = 1.502
Lingkungan Pembentukan.

k. Alunit
l. Andalusit

Anda mungkin juga menyukai