Anda di halaman 1dari 1

Mk : Kewirausahaan

Masala kepemimpinan
Suatu upaya penggunaan jenis pengaruh bukan paksaan untuk memotifasi
orang dalam mencapai tujuan yang di inginkan.
# Kepemimpinan melibatkan unsur :
Pengaruh
Proses komunikasi
Terfokus pada pencaoaian tujuan
# Kepemimpinan bersifat :
Kecerdasan
1. Pertimbangan
2. Ketegasan
3. Pengtahuan
4. Kefasihan bahasa
Kepribadian
1. Kemampuan adaptasi
2. Kewaspadaan
3. Kreatifitas
4. Integritas pribadi
5. Keseimbangan pengendalian emosi
6. Mandiri
Kemampuan
1. Kerjasama
2. Poularitas
3. Bergaul
4. Partisipasi sosial
5. Bijaksana dan diplomasi
# Teori kepemimpinan awal :
Gaya demokrasi
Melibatkan bawahan, delegasi, wewenang, mendorong partisipasi
Gaya otokratis
Mendiktekan metode kerja membatasi patrisipasi
Gaya laissez faire
Memberikan kebebasan pada kelompok untuk membuat keputusan

Anda mungkin juga menyukai