Anda di halaman 1dari 1

CARA PENGOPERASIAN ROTARY DRYER

A. PERSIAPAN BAHAN
1.

Siapkan bahan yang akan dikeringkan

B. PENGOPERASIAN MESIN
1.

Pastikan kondisi tabung dan mesin dalam keadaan bersih

2. Hidupkan dinamo
3. Pasang regulator dan putar sampai mengeluarkan gas
4. Buka kran gas perlahan-lahan sambil memasang korek api
diujung nozel (keadaan blower mati dan tertutup)
5. Hidupkan blower pengering dan buka blower perlahan-lahan.
6. Masukkan bahan yang akan diproses/ dikeringkan pada hopper
tabung pengering.
7. Lama pengeringan tergantung dari suhu pengeringan dan kadar
air bahan.
8. Jika proses pengeringan sudah selesai, matikan kompor dengan
memutar regulator sampai aliran gas terhenti lalu tutup kran
gas, sementara blower tetap hidup.
9. Setelah semua bahan sudah keluar dari tabung matikan blower
dan dinamo.
10. Apabila proses pengeringan masih ada (berlanjut), pada langkah
no. 8, kompor tidak perlu dimatikan, lanjutkan dengan mengisi
ulang tabung pengering dengan bahan yang akan dikeringkan.
C. PROSEDUR PERAWATAN
Bersihkan ruang pengering setiap hari setelah selesai dioperasikan

Anda mungkin juga menyukai