Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MANDIRI

Prodi : S1 Pend. Teknik Bangunan


TEKNIK GEMPA
(Analisis 3D Statik dan Dinamik Response Spectrum)
Suatu Gedung A terletak di Kota B. Beban mati pelat lantai (diluar berat sendiri) = 200 Kg/
m2 dan beban mati (diluar berat sendiri) pelat atap = 75 Kg/ m2 sedangkan beban hidup
disesuaikan dengan fungsi bangunan. Tebal pelat lantai typical = 130 mm dan pelat atap =
120 mm. Dinding bata (tidak harus bata merah) diasumsikan pada sekeliling lantai saja, berat
dinding penyekat ruang dalam diabaikan (dianggap ringan partisi). Dimensi Balok dan
Kolom ditentukan sendiri (h = 1/10 L ; b = 0,5 h s.d 2/3 h). Panjang total bangunan, lebar
total bangunan dan tinggi antar lantai (typical) ditentukan sendiri.
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Gedung A
Kantor
Mall
Asrama Atlet
Hotel
Rumah Sakit
Showroom
Kampus
Sekolah
Rusunawa
Pasar

Kota B

Lantai

Biak
Padang
Manado
Ambon
Sumbawa Besar
Bengkulu
Cilacap
Ternate
Kendari
Merauke

(include atap)
5
6
5
6
5
5
6
5
6
5

(x , y)

fc

fy

(5 , 5)
(6 , 4)
(4 , 4)
(5 , 5)
(6 , 4)
(5 , 4)
(4 , 4)
(5 , 4)
(5 , 5)
(6 , 4)

(Mpa)
25
27
30
27
25
30
27
25
27
30

(Mpa)
240
240
240
240
240
240
240
240
240
240

Yang dikerjakan:
1. Analisis Portal 3D Statik dan Dinamik sesuai dengan SNI 03-1726-2002 untuk Standard
2.
3.
4.
5.
6.

Perencanaan Tahan Gempa.


Resume Data Perencanaan Bangunan Gedung
Kontrol Partsipasi Massa
Kontrol Base Reaction
Kontrol Kinerja Batas Layan (s) dan Kinerja Batas Ultimate (m)
Analisislah hasil gaya-gaya dalam bidang M, D, N akibat beban gempa statik dan beban

gempa dinamik! Apa kesimpulan dan penjelasannya?


7. Bagaimana tanggapan/ pendapat anda Portal 2D atau Portal 3D untuk perencanaan
struktur?
Ketentuan Tugas:

1. Tugas Individu
2. Dikumpulkan secara kolektif/ kelas paling lambat 30 menit setelah pelaksanaan UAS
Teknik Gempa.
3. Dalam bentuk CD / DVD diformat dalam folder yang diberi nama depan/kelas/angkt
(Contoh: Joyo/PTB-A/11). Boleh kolektif artinya 1 CD / DVD berisi lebih dari 1
mahasiswa, bila demikian maka 1 folder 1 mahasiswa.
Note:

Pahami benar-benar perintah tugasnya, kerjakan hanya yang perlu dikerjakan.


Rencanakan bangunan anda semudah mungkin sehingga tidak terlalu banyak input dan

masalah.
Dalam menentukan dimensi balok dan kolom baca terlebih dahulu persyaratannya dalam
SNI 03-2847-2002 khususnya Pasal 23.

Anda mungkin juga menyukai