Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN FUNDAMENTAL DIET AND CULINARY

SEAFOOD SOUP & PUDING MOCCA


(SOUP & DESSERT KONTINENTAL)

KELOMPOK 3
DIAN LUTHFIANA S

0910730008

ZAINABUL KUBRO

0910730019

ANGELA SLAMET

0910730020

MELLYSA MAHALIA

0910730023

NI LUH AYU MEGASARI

0910733008

PEDINA ANINDYA P

0910733009

ADITYA BAGUS P

0910733015

PROGRAM STUDI ILMU GIZI


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG
MEI 2010
Tempat Pelaksanaan : Laboraturium Penyelenggaran Makanan FKUB
Waktu

: 9 Juni 2010 pukul 08.30

Dosen Pembimbing

: Endang Widjajanti, SKM, MKes

LAPORAN SEAFOOD SOUP

1. Alat dan Bahan


Bahan adonan :
Udang sedang

250 gr

Air

1 ltr

Kaldu ayam instan

1 sdt

Ikan tenggiri, cincang halus

250 gr

Putih telur

1 butir

Garam

sdt

Tepung sagu

150 gr

Margarine

3 sdm

Bawang putih, haluskan

6 siung

Daun bawang, iris kasar

2 btg

Lada halus

1 sdt

Jamur kuping kering,

25 gr

(rendam air panas, iris panjang)


Bunga sedap malam kering,

25 gr

(rendam air panas, iris panjang)


Bengkuang, iris batang korek api

150 gr

Seledri, iris kasar

2 btg

Bawang putih goreng, untuk taburan

3 sdm

Alat :
Sendok

Waskom

Pisau

Talenan

Piring

Teflon

Wajan

Kompor

Sutil

Garpu

Timbangan

2. Cara Pembuatan
Kupas udang, cincang halus dagingnya. Sisihkan kulitnya, lalu masak bersama air dan

kaldu instan hingga mendidih.


Campur daging ikan bersama putih telur, dan air garam, aduk rata, lalu tambahkan tepung

sagu sambil uleni hingga adonan licin.


Didihkan air, bentuk adonan menjadi bola-bola dengan bantuan dua sendok teh,

masukkan ke dalam kaldu dan masak hingga mengapung. Sisihkan.


Panaskan margarine, tumis bawang putih hingga harum, tambahkan udang cincang, jamur

kuping, daun bawang, aduk hingga layu.


Masukkan ke dalam kaldu, didihkan, lalu tambahkan bengkuang, daun seledri. Angkat.
Sebelum disajikan tambahkan bawang putih goreng.
3. Garnish
Parsley
Bawang goreng
Untuk 8 porsi
4. Nilai Gizi tiap porsi
Nilai Gizi 1 Resep
Bahan

Udang segar
Ikan tengiri
Putih telur
Tepung sagu
Margarin
Bawang putih
Jamur kuping
segar
Bengkuang
Kaldu ayam
Garam

Jumla
h
(gr)

Energ
i
(kkal)

Prote
in
(gr)

Lema
k
(gr)

KH

250
250
35
150
40
30
25

198
280
18
572
254
26
7

41.8
53.5
3.7
0.5
0
0.8
0.6

2.3
5.8
0
0.2
28.8
0.1
0.1

0
0
0.3
137
0
6.1
1.3

390
82.5
0
0
0
0
0

(mikrogra
m)
127.5
107.5
0
0
100
0
0

150
5
3

66
1
0

2.1
0
0

0.3
0
0

15.3
0
0

0
0
0

0
0
0

(gr)

Koleste
rol
(mg)

Vit. A

Merica halus
Daun bawang
Seledri
Jumlah

5
15
10

16
3
1
1442

0.6
0.2
0.1
103.9

0.7
0.1
0
38.4

2.9
0.8
0.2
163.9

0
0
0
472.5

4.9
14.4
3.3
357.6

Nilai Gizi 1 porsi


Energy
Protein
Lemak
Karbohidrat
Kolesterol
vitamin A

180
13
4.8
20.5
59.1
44.7

5. Foto dan Evaluasi

EVALUASI :
Bakso udang tidak empuk karena terlalu banyak tepung
Bunga Sedap malam seharusnya hanya diambil aromanya dan tidak ikut
disajikan
LAPORAN PUDDING MOCCA

1. Alat dan Bahan


Bahan adonan :
bubuk agar-agar putih

7 gram

susu tawar cair

500 ml

tepung maizena, larutkan dengan sedikit air

20 gram

air

150 ml

sirup mocca

60 ml

gula pasir

100 gram

jeruk kalengan

100 gram

Alat :
Sendok

Panci

Pisau

Piring

Timbangan

Cetakan pudding

Gelas ukur

Kocokan telur

2. Cara Pembuatan
Campur bubuk agar-agar dengan susu tawar cair dan gula
Aduk hingga bubuk agar-agar dan gula larut
Rebus adonan agar-agar hingga mendidih. Tambahkan larutan maizena, masak kembali

hingga mendidih dan tekstur adonan agak mengental. Angkat.


Ambil sepertiga adonan, tambahkan dengan 2 sdm sirup mocca, aduk hingga rata

( adonan A )
Tuang sisa sirup mocca ke dalam adonan, aduk rata ( adonan B )
Tuang adonan A ke dalam cetakan pudding yang sudah dibasahi air matang dan diisi

potongan jeruk mandarin. Dinginkan hingga mengeras.


Tuang adonan B hingga cetakan pudding penuh, dinginkan kembali hingga membeku.
Setelah mengeras, keluarkan dari cetakan. Hidangkan dingin.
3. Garnish
Jeruk mandarin kaleng
Daun mint
Cherry
Jeruk sunkist
Untuk 4 porsi
4. Nilai Gizi tiap porsi
Nilai Gizi 1 Resep
Bahan

Agar-agar
Susu segar

Jumla
h
(gr)

Energ
i
(kkal)

Prote
in
(gr)

Lema
k
(gr)

7
500

0
330

0
16

0
19.5

KH
(gr)
0
24

Koleste
rol
(mg)

Vit. A

(microgra
m)
0
0
70
275

Tepung
maizena
Syrup
Gula pasir
Jeruk manis
Jumlah

20

76

0.1

18.3

60
100
100

193
387
47
1033

0.2
0
0.9
17.2

0
0
0.1
19.6

47.4
99.9
11.8
201.4

0
0
0
70

0
0
8
283

Nilai Gizi 1 porsi


Energy
Protein
Lemak
karbohidrat
kolesterol
vitamin A

258
4.3
4.9
50.4
17.5
70.8

5. Foto dan Evaluasi

EVALUASI :
Warna 2 lapisan pudding kurang mencolok perbedaanya
Saat menuangkan adonan kedua harus ditunggu hingga adonan pertama agak
padat, dan menuangkannya sebaiknya dengan sendok agar adonan pertama
tidak pecah kembali

Anda mungkin juga menyukai