Anda di halaman 1dari 3

Job Sheet

CREAMBATH

Tujuan: Mencegah kelainan kulit pada kulit kepala dan rambut, sekaligus
melancarkan peredaran darah.

I. PERSIAPAN
 Persiapan Alat
 Jepit Bergerigi
 Sisir Ekor
 Sisir Besar
 Sisir Garpu
 Sisir Blow
 Sisir setengah Blow
 Sikat Rambut
 Stimer
 Mangkok Pengecatan
 Tutup Telinga
 Hair Dryer
 Sisir Pengecatan
 Cawan Kecil
 Persiapan Bahan & Lenan
 Handuk
 Kamisol
 Washlap
 Cawan Penyampoan
 Kapas
 Tissue
 Persiapan Kosmetik
 Shampoo
 Conditioner
 Cream Colesterol
 Cream Massage
 Hair Tonic

10
 Persiapan Pribadi
 Memakai baju kerja
 Melepas perhiasan
 Sanitasi tangan
 Persiapan Klien
 Melepas perhiasan
 Memasang handuk
 Memakai cape penyampoan

II. PELAKSANAAN
1. Menyisir rambut dari kekusutan
2. Melakukan diagnose rambut dan kulit kepala
3. Melakukan penyampoan
4. Melakukan towel dry/mengurangi kandungan air pada rambut.
5. Menyisir rambut dan memarting menjadi 4 bagian (bila perlu)
6. Mengoleskan cream kolesterol pada kulit kepala, selapis demi selapis dengan
massage friction + efflurage dimulai dengan parting nomor 1,2,3,4
7. Melakukan massage pada kulit kepala dan rambut
- Efflurage dari hair line depan dilanjutkan ke belakang hingga tengkuk
kiri/kanan 3x
- Gerakan friction pada seuruh kepala dimulai dari tengkuk 3x
- Gerakan menggetar ke seluruh kepala
- Gerakan mencubit ke seluruh kepala
- Gerakan menepuk-nepuk pada seluruh kepala
- Mengusap sama dengan gerakan pertama
8. Melakukan massage punggung
9. Menghidupkan Steamer
10. Melakukan massage punggung
- Mengusap mulai dari tengah tulang belikat ke atas ke kiri dan ke kanan
kembali ke sisi semula 3x
- Gerakan memijat setengah lingkaran pada bahu menggunakan semua bantalan
jari 3x
- Gerakan menggosok pada tengkuk 12x
- Gerakan mencubit pada bahu 12x
- Gerakan mengetuk/mencincang pada ahu 12x
- Gerakan mengusap sama dengan gerakan pertama 12x
11. Mengangkat cream pada punggung

11
12. Memberikan penguapan pada kulit kepala dan rampbut dengan stimer ± 15 menit
13. Mem\ncuci rambut dengan air hangat dan diberikan conditioner membilas sampai
bersih
14. Melakukan towel dry
15. Memarting rambut menjadi 2 bagian
16. Mengaplikasikan hair tonic selapis demi selapis pada kulit kepala
17. Mengeringkan rambut dengan hair dryer

III.BERKEMAS
1. Membesihkan alat-alat
2. Mengembalikan kosmetik, alat dan bahan
3. Membersihkan ruangan/area kerja

12

Anda mungkin juga menyukai