Anda di halaman 1dari 2

MELINDUNGI KEBUTUHAN PRIVASI PASIEN PADA

TINDAKAN PEMERIKSAAN ATAU PENGOBATAN


No. Dokumen
No. Revisi :
Halaman
0

1/1

No. Dokumen
Unit

RSUD KRATON
KABUPATEN PEKALONGAN

Nama
Jabatan

Disiapkan oleh :

Disetujui oleh :

Ns.Slamet

Drg. Ahmad

Martono,S.Kep,M

Nurohman,

A
Kabid

M.Kes

Keperawatan

Direktur RSUD Kraton

Wadir Pelayanan
dr. M. Teguh Imanto, Sp.B (K) Onk,M.Kes

Tanda
Tangan
STANDAR PROSEDUR

Ditetapkan oleh:

NIP. 19600314 198911 1 001


Tanggal Terbit :

Unit Kerja :

Bidang Keperawatan
OPERASIONAL
Pengertia Suatu upaya yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan privasi pasien
n
Tujuan

Sebagai acuan penerapan langkah-langah dalam memenuhi kebutuhan


privasi pasien

Kebijakan

Keputusan direktur RSUD KRATON Kabupaten Pekalongan nomor :


Tentang kebijakan hak pasien dan keluarga di Rumah Sakit Umum Daerah
Kraton Kabupaten Pekalongan

Prosedur

1. Petugas mengucapkan salam dan memperkenalkan diri pada pasien.


2. Petugas melakukan identifikasi pasien
3. Petugas mempersilahkan pengunjung pasien untuk keluar dari ruang
pemeriksaan.
4. Petugas menutup tirai untuk memberikan perlindungan terhadap
kemungkinan rahasia yang tidak boleh diketahui oleh orang lain kecuali
kepada orang yang diberi kepercayaan oleh pasien.
5. Petugas memberitahu keluarga untuk merahasiakan tentang kondisi
pasien kepada orang lain.
6. Petugas memberikan konsultasi sesuai kewenangan di tempat yang

Unit

telah disediakan.
1. Instalasi Rawat Inap

terkait

2. Instalasi Gawat Darurat


3. Instalasi Rawat Jalan

Anda mungkin juga menyukai