Anda di halaman 1dari 2

DOA BERCOCOK TANAM

Diriwayatkan dari Imam Ja'far Al Shaadiq Rodliyallahu Anhu, beliau berkata: Apabila anda
hendak bercocok tanam,maka ambilah segenggam bibit ditangan anda,(klu jml byk diletakan
dihadapan) kemudian menghadaplah ke arah kiblat dan bacalah ayat dibawah ini sebanyak tiga
kali :
Baca lah doa ini semasa ingin memulakan penanaman tumbuhan anda, insyallah diberkat oleh
Allah. AMIN
1. Genggamkan/pegang anak benih didalam tangan
2.
Bismi-llhi r-rah mni r-rah m
3.

A antum tazra`nahu am nahnuz zri`n.


Apakah kamu yang menumbuhkannya atau Kami yang menumbuhkannya?

4. Kemudian membaca doa berikut:

Allhummaj`alhu hartsan mubrakan, warzuqn fhis salmata wat-tamam, waj`alhu


habban mutarkib, wal tahrimn khayra m abtagh, wal tafuttan bim matta`tan
bihaqqi Muhammadin wa lihith thayyibnath thhirn.

Ya Allah, jadikan benih ini menghasilkan pertanian yang penuh berkah, karuniakan
kepada kami dalam pertanian ini keselamatan dan kesempurnaan. Jadikan benih ini
keberhasilan yang melimpah. Jangan halangi aku dari kebaikan yang aku harapkan, dan
jangan binasakan aku karena hasil yang menyenangkan, dengan hak Muhammad dan
keluarganya yang baik dan suci.
5. Kemudian taburlah atau tanamlah benih yang ada dalam genggaman tanganmu itu, insya
Allah, tanamanmu akan berhasil.
setelah selesai membaca doa pada apa ingin kita tanam maka tanamkanlah bibit tsb, insya
Allah,bibit yg akan kita tanam itu akan menjadi subur dan berkembang biak.
demikianlah amalan bercocok tanam ini semoga bermenfaat dan berguna.Amin

DOA MEMULAI MENANAM TANAMAN

Untuk memulai sesuatu yang baik hendaknya dimulai dengan menyebut nama
Allah dan Rasulnya. Sebagai bentuk persaksian ataupun wasilah kepada-Nya.
Manusia hendaknya bersyukur atas nikmat yang diberikan kepadanya. Semakin
banyak kita bersyukur semakin Allah akan menambahkan nikmat-Nya kepada
kita. Kalau kita mau berpikir bahwa sesungguhnya tidak ada jalan kita tidak
bersyukur kepada-Nya, nikmat hidup, nikmat badan, tangan, mata dan lain
sebagainya meniscayakan kita untuk bersyukur.
Sehubungan dengan ini, kami hanya akan menyajikan kepada pembaca bahwa
setiap sesuatu harus dimulai dengan menyebut nama Allah termasuk untuk
memulai menanam tanam-tanaman yang bermanfaat. Seperti : Menanam Padi,
jagung, Ubi, Cengkeh, palawija dan lai-lain.
Barang siapa yang mengamalkan dan membaca doa ini ketika memulai
menanam apa saja, insya Allah, Allah-lah yang memeliharanya dan
menjauhkannya dari serangan hama. Kalau menanam jagung, ubi dan lainlainnya hendaknya dibayangi menanam dari belakangnya, insya Allah binatang
seperti babi tidak akan memakannya. Jangan menanam membayanginya dari
depan, karena menurut Muhdar Amir, binatang akan memakannya.
Disaat anda menanam tumbuh-tumbuhan tersebut hendaknya anda berniat
untuk memberi sedekah kepada sang binatang dan berdoa kepada Allah yang
Maha Pemelihara, agar tanaman anda tidak diganggu binatang.
Inilah doanya :

Anda mungkin juga menyukai