Anda di halaman 1dari 2

Tiga keuntungan besar

1) Rencana kontijensi memungkinkan respon yang cepat terhadap perubahan


2) Rencana kontijensi mencegah muncuknya kepanikan pada sitasi krisis.
3) Rencana kontijensi membuat manajer lebih bisa beradaptasi dengan mendorong mereka
untuk mengapresiasi bagaimana variable masa depan berubah
Tujuh langkah rencana kontijensi yang efektif
1. Mengidentifikasi kejadian kejadian yang menguntungkan maupun tidak diinginkan yang
bisa mehambat pelaksanaan strategi
2. Menemukan titik titik picu.Perhitungkan kapan kejadian kejadian kontijensi
kemungkinan besar terjadi
3. Menilai dampak dari setiap kejadian kotijensi,Perkirakan bahwa potensial dari setiap
kejadian kontijensi
4. Mengembangkan rencana kontijensi.Pastikan bahwa rencana kontijensi sesuai dengan
strategi saat ini dan masuk akal secara ekonomis
5. Menilai dampak negate dari setiap rencana kontijensi.Artinya,memperkiakan seberapa
jauh setiap rencana kontijensi akan membarkan begitu saja kejadian kontijensi yang
terkait.
6. Menentukan sinyal sinyal awaldari kejadian kontijensi penting.Melakukan pengawasan
sinyal peringatan sejak dini.
7. Untuk kejadian kontijensi dengan sinyal awal yang bisa dipercaya,kembangkan rencana
tindakan di awal untuk menarik keuntungan dari menjadi yang pertama
Audit
Alat yang sering kali digunakan evaluasi strategi adalah audit.Audit adalah sebagai
proses sistematis untuk secara objektif memperoleh dan mengevaluasi bukti yang terkait dengan
penilaian mengenai tindakan dan kejadian ekonomi untuk memastikan derajat kesesuaian antara
penilaian tersebut dengan kriteria yang ditetapkan dan mengomunikasikan hasilnya kepada para
pengguna yang tertarik.
Auditor pemerintah bertanggung jawab untuk memastikan bahwa organisasi organisasi
patuh pada hokum undang undang,dan kebijakan Negara.Kelompok auditor ketiga terdiri atas
karyawan dalam suatu organisasi yang bertanggung jawab untuk melindungi asset
perusahaan,menilai efesiensi operasi perusahaan, dan memastikan bahwa prosedur prosedur
bisnis yang diterima umum telah dipraktikan.
Audit Lingkungan
Desain produk, manufaktur, transportasi, penggunaan konsumen, pengemasan,
pembuangan produk, serta penghargaan dan sanksi korporat harus mencerminkan pertimbangan
pertimbangan lingkungan.Perusahaan yang secara efektif mengelola masalah lingkungan
diuntungkan oleh hubungan yang terbangun dengan karyawan, konsumen, pemasok, dan
distributor.Sebagai diindikasikan dalam Perspektif Lingkungan Hidup

Melembagakan audit lingkungan bisa mencakup memindahkan masalah lingkungan dari


sisi staf suatu organisasi ke sisi lini.Beberapa perusahaan juga memperkenalkan kriteria dan
tujuan lingkungan dala, instrrumen dan system penilaian kinerja mereka.
Tantangan-Tantangan dalam Manajemen Stategis pada Abad ke-21
I.
II.
III.

Memutuskan apakah proses tersebut harus dianggap lebih sebagai senin atau ilmu
pengetahuan
Memutuskan apakah strategi perlu dibukakan bagi atau ditutup dari pemangku
kepentingan
Memutuskan apakah proesnya di dalam perushaan harus lebih dari atas ke bawah atau
dari bawah ke atas

Anda mungkin juga menyukai