Anda di halaman 1dari 10

PT.

PLN (Persero)
Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

:
:

REV:
TANGGAL

BAB 1
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Terkait dengan rencana dari PT. PLN (Persero) Wilayah Bangka Belitung
untuk menggelar kabel tegangan menengah bawah laut 150 kV dari PT.
PLN (Persero) Wilayah Sumatera Selatan ke wilayah Provinsi Bangka
Belitung, ada beberapa perunbahan lokasi pendaratan kabel laut di sisi
bagian di Pulau Sumatera atau tepatnya di desa Sungsang, sehingga
perubahan posisi itu menyebabkan desain kabel laut mengalami
perubahan. OIeh sebab itu, pekerjaan Survey Hidrografi, Oceanografi,
Geofisika, Desain Untuk update posisi Landing Point dan perubahan jalur
Pemasangan Kabel Laut Tegangan 150 kV di Wilayah Bangka Belitung ini
memerlukan survey kembali untuk mengetahui kondisi sekitar rencana
jalur penggelaran kabel bawah laut ini, khususnya diwilayah daratan
Desa Sungsang yang berubah posisi ke Tanjung Carat, Sumatera
Selatan.
Survey ini adalah Jasa Konsultansi Untuk Pekerjaan Survey
Hidrografi Jalur Kabel Laut 150 kV Sumatera Bangka ( Area
Landing Point Tanjung Carat). Jasa Konsultansi Untuk Pekerjaan
Survey Hidrografi Jalur Kabel Laut 150 kV Sumatera Bangka ( Area
Landing Point Tanjung Carat). yang dimaksudkan dalam pekerjaan ini
adalah untuk mengudpate informasi dan perubahan peta rute pada jalur
instalasi Kabel Listrik Tegangan Tinggi Bawah Laut 150 kV, khususnya
yang diakibatkan perubahan posisi landing point dari posisi awal di Desa
Sungsang ke Tanjung Carat (Tg. Carat) dengan mengumpulkan data
serta informasi terkini keadaan topografi dan geomorfologi permukaan
dasar laut (Seabed Feature) dan data met-osean di sekitar landing point
Tg, Carat, sehingga nantinya akan

mendapatkan informasi seabed


1-1

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

:
:

REV:
TANGGAL

feature sebagai acuan dalam perencanaan dan spesifikasi pemangunan


instalasi kabel laut sehingga didapat rute/jalur yang optimal.

Gambar 1.1 Peta Lokasi Koridor Survey, Khususnya pada lokasi Desa
Sungsang dan Tanjung Carat di Pulau Sumatera Maksud Dan Tujuan

1.2Maksud dan Tujuan

Jasa Konsultansi Untuk Pekerjaan Survey Hidrografi Jalur Kabel


Laut 150 kV Sumatera Bangka ( Area Landing Point Tanjung
Carat). ini dimaksudkan untuk update dokumen acuan kerja yang akan
digunakan dalam penggelaran kabel laut tegangan menengah 150 kV
antara Sumatera ke Pulau Bangka.
Tujuan diadakannya survei ini adalah:

1-2

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

REV:
TANGGAL

1. Update survey posisi Landing Point dari Posisi Awal di Desa


Sungsang ke Landing Point baru di Tg. Carat, baik itu informasi
Posisi, Toporafi dan peta situasinya.
2. Mendapatkan informasi kondisi permukaan

laut

(seabed

feature) dan kondisi met-osean di sekitar area landing point


atau dalam koridor jalur kabel yang berubah akibat perubahan
posisi Landing Point
3. Melakukan pengambilan sample sea bed soil thermal resitivity
di 3 lokasi dalam koridor penggelaran kabel laut.
1.3Ruang Lingkup Pekerjaan

Survey pengukuran untuk perencanaan dan desain penggelaran kabel


laut ini dilakukan untuk mendapatkan gambar profil memanjang yang
dilengkapi dengan gambar-gambar dan data lainnya yang bersifat teknis
dan akan dipakai sebagai dasar merencanakan lokasi konstruksi kabel
laut.
Untuk

menunjang

dan

memudahkan

pekerjaan

konstruksi,

lokasi

sepanjang jalur tersebut ditandal dengan kordinat kordinat yang


diperlukan sebagal acuan. Tujuan dari pekerjaan Survai untuk jalur
tersebut adalah :
a. Mendapatkan gambaran tentang kondisi permukaan bawah laut
secara rinci untuk rencana jalur kabel laut (profile Seabed dari rute
survey yang digunakan untuk menentukan jalur kabel laut) di
lokasi sekitar perubahan landing point di Tg. Carat
b. Letak dan posisi memanjang dari rencana penggelaran kabel laut
(peta kedalaman laut dan profilenya dalam bentuk peta teknis
yang memiliki acuan koordinat bumi yang sesuai SNI) pada lokasi
di sekitar perubahan landing point di Tg, Carat

1-3

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

:
:

REV:
TANGGAL

c. Titik tetap yang dapat digunakan sebagal dasar pengukuran route


kabel taut yang terletak di sepanjang jatur. Titik tetap yang
letaknya dekat dengan lokasi pekerjaan serta koordinat X, Y, Z nya
Jengkap dan dapat dipertanggung jawabkan (peta topografi dan
geodetic pada masing-masing landing point) terutama pada
perubahan sekitar posisi landing point Tg. Carat.
Lokasi pelaksanaan survey adalah di Tg, Carat, Kabupaten Musi
Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan. Posisi BM baru untuk BM-1 PLN
di Tg. Carat ditentukan melalui data awal yang diberikan oleh PT.
PLNE yaitu pada posisi (490740.00 m E dan 9747155.00 m S), dan
setelah di survey maka posisi BM-1 PLN di Tanjung Carat adalah
berjarak kurang lebih 400 meter dari perkiraan seperti yang
ditunjukkan pada gambar-gambar berikut ini. Posisi BM-1 Tg. Carat
adalah kondisi dimana daratan sepenuhnya yang mungkin tidak
terlalu berpengaruh lagi terhadap pasang surut.

Gambar 1.2 Lokasi Survey di Tg. Carat


1-4

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

REV:
TANGGAL

Koordinat lokasi landing point di masing-masing lokasi ditunjukkan pada


tabel berikut ini berserta alternatif jalur survey sesuai dengan gambar
diatas. Posisi koordinat landing point dan jalur diputuskan pada saat kick
off meeting dengan pember pekerjaan.
N
o

Lokasi Landing
Point

Eastern

Northern

Long
105.1290
07
104.9131
46

Mentok, Bangka

514326.00

9770154.0
0

Tg. Carat, Muba II

490343.00

9747188.0
0

Lat
2.077238

2.287255

Tabel 1.1 Koordinat Landing Point


Lingkup Pekerjaan Survey Hidrografi, Oseanografi, Geofisika dan
Desain Pengadaan dan Pemasangan Kabel laut Tegangan Tinggi 150
kV di Selat Bangka, Provinsi Bangka Belitung ini meliputi pekerjaanpekerjaan sebagal berikut:
1. Melaksanakan survey topografi yang berupa pengukuran profil
horizontal dan vertikal di masing-masing landing point dengan
25 meter ke kanan kiri dari posisi BM-1 Tg. Carat dan 40 Meter
ke belakang dari titik BM-1 Tg. Carat.
2. Melaksanakan survey geodetik untuk mendapatkan benchmark
dimasing-masing lokasi landing point dengan ketentukan sesuai
standar nasional (SNI).
Datum
Spheroid
Projectio
n
Units

WGS 1984
WGS 1984
UTM WGS 1984
Meter

1-5

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

REV:
TANGGAL

3. Melaksanakan survey Hidrography, Met-Osean dan Geofisika di


koridor survey disekitar BM-1 Tg. Carat yaitu berupa survey:
a. Bathimetri untuk mendapatkan profil kedalaman dasar
laut di sepanjang jalur survey dengan skala 1:5000
menggunakan echosounder dan side scan sonar. Lebar
koridor survey adalah 1 KM. Panjang rute survey adalah +
100 Meter tagak lurus dari garis pantai dimana lokasi BM1 Tg Carat berada. Crossline dilakukan 2 lajur sepanjang
jalur rute survey.
b. Pengamatan Pasang surut dilakukan selama pelaksanaan
survey

hidrography

dilaksanakan

atau

sekurang-

kurangnya selama 3 hari.


c. Pengukuran arus dengan pengukuran 48 jam untuk
mendapatkan gambaran tentang kondisi arus yang terjadi
pada saat pelaksanaan survey
d. Pengambilan sample tanah sediment di 3 lokasi yang
berada dalam koridor rencana penggelaran kabel laut
yang telah ditentukan dengan pengamatan sea bed soil
thermal resistivity.
e. Pengukuran

magnetometer

dan

seismic

di

koridor

tambahan di sekitar BM-1 Tg. Carat.


4. Semua hasil pengukuran diolah dalam bentuk digital dan
disajikan dalam bentuk digital dan analoq dalam ukuran kertas
A1 sesuai dengan SNI. Hasil digital diolah dan ditampilkan
dalam format Autocad dan SIG (Shapefile)
5. Menyusun laporan hasil pelaksanaan Survey dan membuat
jadwal pemasangan serta membuat album gambar hasil
perencanaan

jaringan

kabel

laut.

Semua

sesuai

standar

1-6

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

PROYEK

REV:
TANGGAL

nasional yang berlaku dan mengikuti aturan perundangan dan


peraturan pemerintah yang berlaku resmi.
6. Interpretasi terhadap hasil pengukuran masing-masing metode
harus

dilakukan

dan

dilaporkan

oleh

ahlinya

yang

berkompetensi dalam bidangnya.

1.4 MANAGEMENT PROYEK


Dalam pelaksanaan pekerjaan maka diperlukan managemen organisasi
yang baik untuk dapat menyelesaikan pekerjaan tepat waktu dan
berkualitas

baik.

Berikut

adalah

diagram

organisasi

pelaksanaan

pekerjaan PT. PLN Enjiniring .

1-7

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

:
:

REV:
TANGGAL

Adapun susunan pelaksanaan pekerjaan di lapangan adalah sebagai


berikut:

1-8

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

PROYEK

No
.

Posisi/Jabatan

Nama

:
:

TANGGAL

Pemegang

Jabatan

2.
3.
4.

Dr. Syarif Hidayat


Eriko Utama, S.Si
Bram
Fatahilah,

Project Manager
Surveyor/Chief Party
Ahli Oceanographer

5.

S.Si, MT
Andi J.

Ahli Geophysics

6.

S.Si, MT.
Hendi Hamdani,

Surveyor

7.
8.

ST
Rinaldi Oktavian
Nurcholis

Oceanographer
Surveyor
Drafter

11

Dicky

Operator

.
12

Andri Kristian

Operator

.
13

Julia Rachmi

Keuangan

.
14

Rini

Administrasi

Manaf,

REV:

.
Gambar 1.3 Struktur Organisasi Dan Jalur Komunikasi

1-9

PT. PLN (Persero)


Wilayah Bangka Belitung

JUDUL DOKUMEN
PROYEK

LAPORAN FINAL
JASA KONSULTANSI UNTUK PEKERJAAN SURVEY HIDROGRAFI
JALUR KABEL LAUT 150 kV SUMATERA - BANGKA
(AREA LANDING POINT TANJUNG CARAT)

:
:

REV:
TANGGAL

1.5Waktu Pelaksanaan Pekerjaan

Waktu Pelaksanaan Pekerjaan adalah 120 (seratus dua puluh) hari


kalender atau sekitar 3 Bulan, dengan mempertimbangkan keadaan
cuaca relatif baik dan gerakan gelombang laut relatif tenang. Berikut
adalah Skedul Pelaksanaan dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

Gambar 1.4 Tabel Jadwal dan Pelaksanaan Pekerjaan

1-10

Anda mungkin juga menyukai