Anda di halaman 1dari 9

PENGOLAHAN DATA DI ER MAPPER

Hal yang akan dilakukan :


Meng-impor ke format ers.
Membuat dataset baru untuk tiap kanal (band)
Membuat algoritma
Menggabungkan 3 file band menjadi 1 dataset baru
Menentukan GCP
Melakukan Koreksi Geometri (georeferensi)
Pengolahan Suhu Permukaan Laut (SPL)
Menentukan daerah Dugaan Fishing Ground

Klik pada icon ER Mapper.


1.

Import data citra NOAA


Import data citra satelit NOAA, band 3, 4, dan 5.
Pada menu utama ER Mapper, klik :
Utilities Import ASCII and Binary Simple Binary BSQ grid Import
Untuk baris Import File/Device Name, pilih file :
lhc3s92c.2e2
Untuk baris Output Dataset Name, ketik 01_280800_92c_cs_band3
di direktori yang sama.
Untuk baris lainnya, biarkan sesuai dengan petunjuk. Kemudian klik OK

Akan tampak status import dan ketik :


Number Lines = 1024 ( sesuai ukuran daerah potong 512 atau 1024)
Number Cells = 1024
Number Bands = 1
Kemudian click OK

Lakukan hal yang sama untuk :


File lhc4s92c.2e2 yang diberi nama 01_280800_92c_cs_band4 dan
File lhc5n93a.2e1 yang diberi nama 01_280800_92c_cs_band5
Perhatikan bahwa ER Mapper membuat 3 pasang file baru, yaitu:
01_280800_92c_cs_band3
01_280800_92c_cs_band3.ers
01_280800_92c_cs_band4
01_280800_92c_cs_band4.ers
01_280800_92c_cs_band5
01_280800_92c_cs_band5.ers
(Dapat di lihat di Windows Explorer).

2. Membuat dataset baru untuk tiap kanal (band)


Klik pada icon
(View Algorithm for Image Window)
di menu utama ER Mapper.
Dan akan ditampilkan 2 window dengan nama: Algorithm dan Algorithm not yet saved, salah
satunya akan terlihat seperti dibawah ini.

Setelah proses import selesai maka kita memperoleh 3 buah file band dalam format ers kita akan
membuat file baru yang memuat ketiga band tersebut.
Aktifkan Window Algorithm,
Klik Surface .
Pada Color Mode, klik Red Green Blue.
Aktifkan kembali Layer disamping kanan Surface.
Klik icon

(Duplicate) 2 kali pada window Algorithm.

Pada Window Algorithm :


- Klik Pseudo Layer menjadi Red (klik kanan), klik lagi dan ganti menjadi band 3
- Klik Pseudo Layer menjadi Green (klik kanan), klik lagi dan ganti menjadi band 4
- Klik Pseudo Layer menjadi Blue (klik kanan), klik lagi dan ganti menjadi band 5

Klik pada icon


(Load Dataset) pada window Algorithm untuk membuka file.
Muncul Window Raster Dataset.
Isikan nama file tiap band ke dalam tiap layernya :
Window Algorithm
Klik band 3
Klik band 4
Klik band 5

Window RasteDataset
Klik file 01_280800_92c_cs_band3.ers, klik apply this layer only
Klik file 01_280800_92c_cs_band4.ers, klik apply this layer only
Klik file 01_280800_92c_cs_band5.ers, klik apply this layer only

apply this layer only berfungsi untuk mengisi file pada layer tanpa mengganti file pada layer lain.
Jangan lupa cek kembali file input dengan meng-klik tiap layer R,G,B.
Klik cancel.

Klik pada icon

(Load Dataset), double klik file 01_280800_92c_band3,

Kemudian klik icon

(Run Algorithm / GO)

Terlihat Image Lombok band 3.

3. Menggabungkan 3 file band menjadi 1 dataset baru


Klik icon

(Save Algorithm As Dataset).

Terlihat window Save As Dataset, klik icon

pada window tersebut kemudian isi :

Output Dataset : 01_280800_92c_cs


Klik
(Zoom to All Datasets) pada window Algorithm,
kemudian klik Defaults pada window Save As dataset.
Klik OK

4. Membuat File Algoritma


Klik

(New Image Window), klik

(Load Dataset)

Klik file 01_280800_92c_cs.ers,


klik OK kemudian klik

Klik

(GO)

(Save Algorithm As), pada save as ketik 01_280800_92c_cs.

Pada Window Explorer terlihat file tersebut tersimpan dalam

alg, 01_280800_92c_cs.alg.

5. Menentukan GCP (Ground control Points)


Pada menu utama ER Mapper, klik :
Process
Rectification
Define Ground Control Points

Klik Manual Entry (apabila kita akan memasukkan nilai gcp secara manual).
FROM algorithm : 01_280800_92c_cs.alg
Klik OK
Setelah muncul 3 windows, pada window GCP Edit (titik koordinat) klik setup
atau akan muncul secara otomatis.
Tentukan :
TO Geodetic Datum : SPHERE
TO Map Projection : GEODETIC
TO coordinates
: Latitude/ Longitude
Sisanya abaikan, klik ok.

Silakan masukkan titik koordinat pada window GCP Edit sesuai dengan daerah potongnya.
Jangan lupa untuk meng-klik add GCP untuk menambah titik.
Jika selesai klik save, titik akan tersimpan pada dataset 01_280800_92c_cs.ers
Klik close.

Titik Koordinat daerah potong Lombok :

Catatan tambahan:
Untuk memudahkan pekerjaan kita dapat menggunakan file di atas sebagai master (untuk daerah
potong yang lain harus dibuat 1 file sebagai master karena titik koordinat yang berbeda)
Pada setup kita bisa klik load gcp dengan memanggil titik gcp pada file yang lalu. Jangan lupa untuk
menyimpan pada file dataset yang baru.

6.

Koreksi Geometri (Georeferensi)

Setelah dataset memiliki titik GCP kita dapat melakukan rektifikasi dengan meng-klik
Process
Rectification
Rectify Dataset Using Ground Control Points
Akan terlihat window Rectify Dataset, isi Input & Output Dataset.

Kita lakukan Rectifikasi standar sehingga tidak perlu ada yang diganti,
kecuali ukuran cell.
Klik setup, isi output cell width dan height dengan 0.00999
(disesuaikan dengan ukuran pixel NOAA).
Klik OK.
Setelah selesai klik cancel agar tidak mengulang proses.

7. Menentukan Suhu Permukaan Laut (SPL)

Klik

(New Image Window), klik

(Load Dataset)

Klik file 01_280800_92c_csr.ers (file yang sudah direktifikasi).


Klik OK
klik

(GO), klik

(Edit Transform Limits) pada window Algorithm.

Klik
(Create Default Linear Transform) pada window Transform,
Akan terlihat nilai batas atas dan batas bawah : 0 255 (gambar kanan),
klik
Klik

(GO)
(Edit Formula),

Pada window Formula Editor masukkan Formula McMillin & Crosby : INPUT1+2.702*(INPUT1INPUT2)-0.582,
Klik Apply Changes.
Klik File / Save as.
INPUT 1 : B2:band4
INPUT 2 : B3:band5
Klik Close, Klik

Klik

(GO)

(Edit Transform Limits) disamping E=mc2

Klik Limits / Limits to Actual


Klik

Nilai batas atas dan bawah : 3.418 243.882,

(GO).

Klik icon

(Save Algorithm As Dataset).

Klik icon

pada window Save As Dataset.

Output Dataset : 01_280800_92c_csr_sst.


Klik Defaults.

File yang sudah di Rektifikasi

8.

File SST

Menentukan Daerah Dugaan Fishing Ground

Klik

(New Image Window), klik

(Load Dataset)

Klik file 01_280800_92c_csr_sst.ers.


Klik OK, Klik

(GO).

Klik icon

(Open Map Composition).

Klik icon

pada window New Map Composition.

Terlihat window Load Map Composition File,


Klik file vektor Pulau Lombok (Lombok_dsk.erv),
Klik OK pada window Load Map Composition File.

Klik OK pada window New Map Composition, terlihat window Tools.


Klik Close pada window Tools.

Klik icon

(Open Map Composition).

Klik New pada window Open Map Composition, akan terlihat window New Map Composition lagi.

Pada Load from File : Klik Grid Lombok.erv


Klik Close pada window Tools.

Lakukan interpretasi pada image tersebut,

Anda mungkin juga menyukai