Anda di halaman 1dari 1

Nama : Syaiful Anwar

Nim

: F1D214027

Prodi

: Teknik Geologi

Hubungan geologi dengan ilmu social dan budaya memang sangat jauh. Dari
pengertiannya pun tidak ada persamaan sama sekali. Geologi adalah ilmu yang
mempelajari tenteng proses pembentukan bumi, komposisi pembentuk bumi serta
proses yg mengiringinya. Sementara ilmu social dan budaya adalah ilmu yg
mempelajari tentang fenomena yang terjadi dalam masyarakat dan permasalahan
yang ada di kehidupan masyarakat. Geologi merupakan ilmu pasti, dan social
budaya adalah ilmu social.
Tetapi dalam pengaplikasian ilmu pasti kita tidak lepas dari ilmu social. Karena
ilmu social dan budaya lah yang menopang ilmu pasti. Khususnya dalam dunia
kerja, dalam dunia kerja kita dituntut bisa bekerja sebagai tim bukan sebagai
individu. Untuk bisa bekerja sebagai tim, kita perlu mempelajari ilmu social, Karena
dalam suatu tim kita terdiri dari beberapa individu yg berbeda sifat, suku dan
bangsa. Untuk itu kita perlu mempelajari ilmu social dan budaya agar tercipta rasa
saling menghormati dan menghargai sesame anggota tim.
Manfaat dari belajar ilmu social dan budaya adalah kita bisa lebih mendalami ilmu
social dan budaya, mengetahui budaya-budaya yang ada di Indonesia dan
atururan/hokum yang berlaku di Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai