Anda di halaman 1dari 2

Pajak Keuntungan Modal

Pajak keuntungan modal dipungut dari keuntungan yang diperoleh dari


penjualan aset modal, seperti tanah, bangunan, dan peralatan. Keuntungan dari
penjulan tanah setara dengan harga jual barang dikurang harga akusisi, biaya
penjualan dan biaya perbaikan (peningkatan). Tanah tidak dapat mengalami
depresiasi. Untuk aset tetap (depreciable) seperti bangunan dan peralatan, keuntungan
merupakan harga penjualan dikurangi biaya penjualan, dan dikurangi biaya akusisi
yang sudah dikurangi dengan jumlah depresiasi yang telah dibebankan. Dengan
demikian, bagian dari peralatan awalnya dibeli dengan harga $80.000 yang telah
memiliki beban biaya depresiasi $50.000 sebagai biaya, dan terjual seharga $45.000
dengan $2000 pada biaya penjualan-pengiklanan dan penghapusan dari pelayananakan menunjukkan keuntungan modal $45.000 (80.000-50.000) 2000 = $13.000.
Keuntungan modal dari sebuah barang selama 1 tahun atau lebih sebelum
penjualan dikenal sebagai keuntungan modal jangka panjang. Keuntungan modal dari
barang-barang dalam kurun waktu kurang dari 1 tahun dinamakan keuntungan modal
jangka pendek. Menurut undang-undang perpajakan saat ini, tarif pajak pada
keuntungan modal jangka panjang adalah 20%. Sementara pada keuntungan modal
jangka pendek setara dengan tarif pajak pendapatan tambahan. Umumnya, 35% tarif
bisa digunakan untuk pegestimasian.
Pendapatan yang Dikenai Pajak (Pajak Penghasilan)
Pajak penghasilan adalah yang dibayarkan. Berdasarkan basis perusahaan, hal
yang termasuk dalam pajak disebuah perusahaan adalah Total keuntungan kotor.
Keuntungan kotor atau penghasilan kotor, adalah penjumlahan / hasil dari total
penghasilan dikurangi total biaya poduksi (TPC). Total penghasilan berasal dari
berbagai sumber, terutama penjualan produk, tetapi masuk kedalam penjualan aset
dan suplay, royalti, dan penghasilan lainnya. Keuntungan dan pembayaran bunga
dari perusahaan dan pemegang saham tidak mempertimbangkan biaya. Perizinan
melakukan bisnis untuk kebutuhan pajak penghasilan maupun pembayaran kembali /

penggantian hutang pokok dan untuk itu tidak dapat dikurangi penghasilan dari
perhitungan keuntungan kotor.
Tabel 1. Tarif pajak penghasilan perusahaan di U.S

Pajak Penghasilan
Melebihi
Tidak melebihi
0
$
50.000
50.000
75.000
75.000
100.000
100.000
335.000
335.000
10.000.000
10.000.000
15.000.000
15.000.000
18.333.333
18.333.333
-

Rata-rata kenaikan
pajak %
15
25
34
39
34
35
38
35

Tabel 2. Tarif rata-rata pajak penghasilan perusahaan di U.S


Pajak Penghasilan
$

Melebihi
0
50.000
75.000
100.000
335.000
10.000.000
15.000.000
18.333.333

Tidak melebihi
50.000
75.000
100.000
335.000
10.000.000
15.000.000
18.333.333
-

Tarif pajak rata-rata % (bertambah


seiring bertambahnya range)
Dari
Ke
15
15
15
18.333
18.333
22.25
22.25
34
34
34
34
34.333
34.333
35
35
35

Anda mungkin juga menyukai