Anda di halaman 1dari 3

Faktor Resiko

Faktor Genetik : Riwayat keluarga


ada yang menderita tumor, resikonya
2-3 kali lebih tinggi.
Faktor Non genetik :
a. Usia
Remaja putri dan wanita dewasa
muda usia 15-25 tahun atau wanita
usia < 35 tahun yang belum
menikah. Sedangkan pada wanita
berusia > 50 tahun, lebih ke arah
resiko terpapar kanker payudara.
b. Jenis kelamin
wanita cenderung lebih banyak
terkena.
Insiden pria : wanita = 1:100
c. Gaya hidup, terlalu sering
mengkonsumsi makanan cepat saji /
junk food
d. Kebiasaan merokok dan minum
alkohol
Gejala FAM
Tidak menimbulkan gejala
Benjolannya bersifat padat,
kenyal, tidak nyeri, bulat,
berbatas tegas dan mudah
digerakkan
Membesar dalam jangka waktu
lama

Bentuk payudara masih baik

Perbedaan dengan kanker


payudara
Sering nyeri disertai keluar cairan
dari puting (darah atau nanah),
kulit jadi kemerahan dan terasa
panas, kulit jadi seperti kulit
jeruk, puting tertarik ke
samping/ke dalam (tidak
dipengaruhi siklus menstruasi)
Benjolan yang tumbuh teraba
tidak beraturan dan sulit
digerakkan
Membesar dalam jangka waktu
cepat
Perubahan bentuk payudara
Deteksi Dini dengan Teknik
SADARI
(Pemeriksaan Payudara Sendiri)

Lakukan rutin setiap bulan setiap


siklus menstruasi sejak pubertas.

Bagaimana pengobatan FAM?


Bila curiga mendapati benjolan di
payudara saat pemeriksan SADARI
Datangi Dokter Keluarga Anda
Bagaimana pencegahannya?
Pencegahan Primer :
Deteksi dini dengan
melakukan SADARI
Bila menggunakan alat
kontrasepsi yang mengandung
hormon estrogen (pil, suntikan
dan susuk KB) lakukan
pemeriksaan payudara secara
rutin
Memberikan air susu ibu (ASI)

Konsumsi buah dan sayuran


(antioksidan)
Hindari makanan yang banyak
mengandung protein dan
lemak tinggi (cepat saji/junk
food)
Jangan merokok dan hindari
konsumsi alkohol
Perhatikan berat badan
Olahraga teratur

Pencegahan Sekunder :
Rutin melakukan medical
check up/pemeriksaan
kesehatan rutin di Dokter
keluarga untuk deteksi dini

Fibroadenoma
Mammae
(FAM)

Apa itu FAM?


Benjolan/Tumor jinak yang berada di
payudara
Siapa saja yang sering terkena?

Wanita muda (usia 21-25


tahun)
> 5% terjadi pada usia di atas
50

Apa penyebab FAM?


Peningkatan aktivitas hormon
estrogen (menstruasi & hamil)

Anda mungkin juga menyukai